dyahnovita_'s Reading List
78 stories
maybe tomorrow we'll spill more dough and sing louder  by artsahi
artsahi
  • WpView
    Reads 213,325
  • WpVote
    Votes 32,394
  • WpPart
    Parts 40
Miko dan Dira selama ini hanyalah teman satu angkatan dan satu jurusan, yang juga kebetulan menempati unit apartmen di lantai yang sama. Interaksi mereka pun hanya sekadar saling menyapa saat tidak sengaja bertemu saat menunggu lift, atau berada di kelompok mata kuliah yang sama. Tidak pernah lebih dari itu. Tapi, bagaimana jika suatu hari bocah laki-laki berumur 4 tahun mengaku sebagai anak mereka dari masa depan?
After We Divorce [New Version] by hechanahessa
hechanahessa
  • WpView
    Reads 2,436,023
  • WpVote
    Votes 207,857
  • WpPart
    Parts 46
Open Pre-Order | Part Lengkap _____________ Aleena pikir, menikah dengan laki-laki yang cintanya lebih besar dari miliknya akan membuat hidupnya bahagia. Ternyata pernikahan yang laki-laki itu tawarkan tak ubahnya seperti jebakan--penuh intrik dan menjadikan drama sebagai makanan sehari-hari. Aleena muak. Dia menginginkan kebebasan, sehingga nekat mengajukan perceraian dan menyembunyikan kehamilannya agar dapat pergi sejauh mungkin. Niatnya ingin keluar dari 'jeratan', tetapi hal tersebut justru membawanya menaiki roller coaster kehidupan. Hampir lima tahun dia pergi dan Aleena merasa takdir terlalu jahat telah mempermudah jalannya hanya untuk mengantarkannya ke lubang yang sama.
Kost-an Griya Tawang Punya Cerita [TERBIT] by FitrahAndom
FitrahAndom
  • WpView
    Reads 1,302,142
  • WpVote
    Votes 84,026
  • WpPart
    Parts 67
[LENGKAP + SUDAH TERBIT] Ini cerita humor pertama saya, buatnya susah ternyata [Cry] Jadi mohon dukungannya berupa follow dan vote setiap chapter. Thank you💗 ________ Setelah balik kampung. Flora kembali ke kost dan baru saja diberitahu kalau kamar kostnya sudah punya pemilik baru. Alhasil, karena tidak adanya kamar kosong dilokasi serupa, Bude-Pemilik kost memindahkan Flora di tempat lain dengan alasan 'gak jauh juga dari kampus kok.' Oke. Flora Terima walau kesal. Bude tidak berbohong, lokasinya sangat dekat dengan kampus. Nama kostnya adalah 'GRIYA TAWANG' apaan banget? Dibilang elit kayak drakor The Penthouse aja enggak. Menginjakkan kaki disana, Flora baru tahu bahwa tempat tinggal barunya adalah... "BUDE GAK BILANG KALAU DISINI KAWASAN LAKI-LAKI!!" ... Untung-untung kalau penghuninya berakal sehat. Lah ini, Flora malah bertetangga dengan 6 cowok sinting! "Mereka bisa jagain kamu, kok. Mereka ini terpercaya, gak bakal macem-macem." Kata Bude waktu itu. Tapi melihat tingkah mereka, Flora tidak yakin bahwa dia tidak akan ketularan gila. _____ Ini tentang Flora, dan enam penghuni lama 'GRIYA TAWANG'. Tambah satu lagi, bayi kecil yang tiba-tiba muncul dan mengharuskan Flora menjadi Mama di usia muda. ©FitrahAndom2023
Bitter Sweet Pervert by haierumauran
haierumauran
  • WpView
    Reads 1,118,599
  • WpVote
    Votes 53,515
  • WpPart
    Parts 82
"Beri aku kebebasan mutlak atas tubuhmu." Anya Snow adalah seorang detektif partikelir yang berfokus memata-matai kasus perselingkuhan. Suatu malam, Kevan sang CEO yang sedang naik daun tiba-tiba bertamu ke kantor Anya, memintanya untuk mencari seorang wanita dengan ciri-ciri yang merujuk pada seksualitas. Awalnya Anya tak menghiraukan, hingga akhirnya dia menyadari, mengapa ciri-ciri yang disebutkan oleh sang CEO seperti mengarah pada dirinya!?
BREAK UP by Kirannah_
Kirannah_
  • WpView
    Reads 67,049
  • WpVote
    Votes 2,098
  • WpPart
    Parts 73
Hubungan Dynne dan Kythan berjalan dengan tidak lancar, ketika salah satu dari mereka terjebak dalam trauma masa lalu. Berawal tertipu dengan sebuah rencana yang tidak pernah diduga, hingga akhirnya jatuh sejatuh-jatuhnya dalam perasaan terdalam yang tidak bisa membuatnya kembali dan berakhir menelusurinya. 🥇 Highest Rank : #4 - Backstreet #1 - Friendzone #1 - Basket #3 - Sekolah #1 - Engagement #1 - Oldmoney #3 - Fiksiremaja Cover : My Edits on Canva ©Kirannah 2024
Be My Father? (TAMAT) by greatbher
greatbher
  • WpView
    Reads 5,339,573
  • WpVote
    Votes 439,190
  • WpPart
    Parts 98
Novel ready stok! Bercerita tentang Labelina si bocah kematian dan keluarga barunya. ************************************************* Labelina. Atau, sebut dia Lala. Sosok gumpalan bulat berusia empat tahun yang banyak tanya. Semenjak bocah tembam itu secara tak sengaja dipungut dari hutan, suasana Kastil Aslett yang awalnya muram berubah menjadi taman bermain. Namun, jangan kira kehidupan Lala mulus-mulus saja selama tinggal di sana. Banyak rintangan yang ia hadapi sebelum pelangi datang. Lebih tepatnya, tiga pengganggu paling merepotkan di kastil. Ada Margrave Delzaka, sang Legenda Perang sekaligus tua bangka berkepribadian keras. Tuan Muda Danzel, laki-laki tiga belas tahun yang gemar melihat manusia lain seperti serangga. Serta Duke Gestan, pria lajang rupawan berperangai dingin bak bongkahan es kutub utara. Merekalah ujian terberat Lala. Lantas, mantra apakah yang balita gembil itu rapalkan sehingga dapat menaklukkan mereka di bawah kakinya?
The Vocalist [Completed] by lisavia_
lisavia_
  • WpView
    Reads 196,060
  • WpVote
    Votes 10,372
  • WpPart
    Parts 41
Setelah 4 tahun bekerja sebagai budak perusahaan, Jovita Grizelle dengan statusnya yang masih lajang memutuskan untuk berhenti dan mencari dunia baru. Di hari terakhir ia masuk bekerja, Jovita diberitahu tentang sebuah audisi untuk menjadi vokalis sementara dalam sebuah band. Semuanya bisa berjalan lancar kalau saja Melviano Darren yang berstatus sebagai mantan teman baiknya yang menuduhnya sebagai tukang fitnah itu bukanlah gitaris di band tersebut. Sayang sekali, kehidupan percintaan Jovita dipermainkan di sini, di umurnya yang ke-25 tahun. _______________________________________ ⚠ 17+
Love For Rent (Antagonist Love Story) by jongchansshi
jongchansshi
  • WpView
    Reads 5,599,583
  • WpVote
    Votes 461,782
  • WpPart
    Parts 63
Ini tentang Ruby Armila, selebritis yang terbiasa memerankan peran antagonis licik hingga dibenci betulan di dunia nyata. Dia diputusi oleh Davin--kekasih 7 tahunnya-- begitu saja setelah pria itu tertangkap basah selingkuh dengan Kanisha Ayu, artis papan atas yang dijuluki Nation's Sweetheart, berkat peran baik-baiknya selama ini. Dalam perjalan move on-nya, Mila mengenal Andaru Harsjad, si putra konglomerat anti komitmen yang mulai bertindak posesif dan mengajaknya melakukan kerjasama dengan bayaran menggiurkan. Mungkin ini adalah kisah Cinderella lainnya, tapi tanpa sepatu kaca.
TerraCotta (Completed) by ManusiaAntik_
ManusiaAntik_
  • WpView
    Reads 2,455,196
  • WpVote
    Votes 223,030
  • WpPart
    Parts 42
Di usia yang nyaris kepala tiga, Terra masih tidak mengerti tujuan hidupnya apa. Selama lima tahun terakhir, dia merasa tidak ada yang berubah, waktu berhenti berputar dan tahu-tahu dia sudah dua puluh delapan tahun. Rasanya baru kemarin dia masuk kerja di perusahaan yang sekarang, tiba-tiba dia sudah mendapatkan gift box lima tahun pengabdiannya pada perusahaan. Sahabat baiknya yang dari bayi bersama dengannya sebentar lagi juga akan menikahi pujaan hatinya. Artinya hanya Terra saja yang akan sendirian setelah ini. Membayangkan itu saja sudah membuat Terra setengah gila dengan otak yang hampir cidera. Sedang adem-ademnya, kantor digemparkan dengan isu korupsi dan perselingkuhan atasannya sendiri, membuat Terra berada di posisi yang serba salah. Pekerjaan Terra yang tadinya damai-damai saja jadi seperti angin puting beliung karena munculnya sang atasan baru yang mengerikan. Kalau tidak ingat dosa, rasanya dia ingin berhenti hidup saja. Satu-satunya yang membuat Terra bertahan hidup adalah karena dia tidak mau mati konyol dan bingung ketika ditanya apa saja yang sudah dia lakukan di dunia nanti. Paling tidak harus ada yang dibanggakan dari dirinya kan.
Warning: Physical Distancing! [COMPLETED] by Kaggrenn
Kaggrenn
  • WpView
    Reads 25,871,885
  • WpVote
    Votes 2,091,842
  • WpPart
    Parts 92
[CHAPTER MASIH LENGKAP, EXTRA CHAPTER TERSEDIA DI KARYAKARSA] Sembari menunggu jadwal wisuda, Sabrina memutuskan menerima tawaran bekerja sementara di Event Planner startup milik seniornya di kampus. Tentu saja, dia nggak berharap banyak. Berurusan tiap hari dengan Bang Zane yang menyebalkan itu, siapa juga yang betah? Sayangnya ... pandemi berkata lain. Jika rencananya paling lama hanya bekerja selama tiga bulan, sekarang dia bukan saja harus mengulur-ulur durasi menjadi bawahan sang bos kampret, tapi juga jadi salah satu teman karantinanya ... entah sampai kapan. PS. For better experience, baca WRONGFUL ENCOUNTER dulu