Fav👾
23 stories
Garis Singgung by niallgina
niallgina
  • WpView
    Reads 5,629,580
  • WpVote
    Votes 396,629
  • WpPart
    Parts 27
Orang-orang mengatakan, jika kamu menyukai seseorang, maka perasaan itu hanya bertahan selama 4 bulan. Lebih dari itu, artinya kamu mencintainya. Awalnya Andina hanya menjadikan anak lelaki itu sebagai pelampiasan move on saat SMP, tetapi ia tak tahu bahwa perasaan cinta monyet masa pubertas itu nyatanya dapat berubah semakin dalam dan bertahan lebih lama dari yang ia kira. 3 tahun? 6 tahun? 9 tahun Andina mengagumi dalam diam! Dan seperti garis yang bersinggungan, takdir seolah selalu membawa Andina kembali padanya. [Revised and abridged version is available on Gwp.id (username: niallgina)] Story by: Niallgina Cover illustration belongs to AlinaShapran on Dribbble (not mine). Yang plagiat akan ketahuan, siapapun kamu.
45 Days of KKN (Terbit)  by itsputia
itsputia
  • WpView
    Reads 4,809,987
  • WpVote
    Votes 38,920
  • WpPart
    Parts 2
KKN, Kuliah Kerja Nyata? Kuliah Kerja Nguli? Kuliah Kerja Nangis? Well... for Putri KKN means: Trapped with 5 strangers, in which you're the only girl. How does it feel? Awalnya Putri ketakutan karena dihadapkan dengan lima mahasiswa dengan background jurusan yang berbeda. Putri yang tidak pernah menjadi pusat perhatian perlahan harus mulai membiasakan diri, beruntungnya kelima temannya tidak semenyeramkan bayangannya. Bersama dengan lima teman barunya, Putri seakan mendapat banyak rasa yang baru dia dapatkan setelah berkenalan dengan kelompok KKNnya. Mulai dari tahu rasanya diperhatikan, tahu rasanya menjadi prioritas, dan tahu kalau selama ini dia tidak berada di lingkungan yang tidak membiarkannya mendapat pengakuan. Dan ini adalah cerita Putri Zhalia dan 45 hari KKNnya bersama lima teman barunya. Cover by: @aejjsix (twitter) Start: March 05, 2019 End: May 16, 2019
A+ by chocotwister
chocotwister
  • WpView
    Reads 13,223,438
  • WpVote
    Votes 1,861,266
  • WpPart
    Parts 68
[TERSEDIA DI GRAMEDIA; PART LENGKAP] Ada 4 orang gila di SMA Bina Indonesia: 1. Re Dirgantara, peringkat paralel pertama. Bukan kutu buku seperti bayangan lo, karena dia lebih sering ikut tawuran daripada masuk sekolah. 2. Kenan Aditya, peringkat paralel kedua. Juara olimpiade, atlet basket, mantan Ketua OSIS. Tapi lebih baik jangan berharap sama dia, karena lo bisa dihajar klub penggemarnya. 3. Adinda Aletheia, peringkat paralel ketiga. Sama sekali nggak sesuai namanya, karena dia garang, barbar, dan seram. Pernah nyaris dikeluarkan dari sekolah karena tersangkut kasus kekerasan. Intinya, dia definisi preman masa kini, jadi jauh-jauh, oke? 4. Aurora Calista, peringkat paralel keempat. Pemenang kompetisi balet Asian Grandprix, putri tunggal donatur sekolah, dan segala macam gelar lainnya. Kalau di sekolah lo ada yang model-model sok cantik, sok kaya, dan sok populer, berarti dia mirip Aurora. Masalahnya, Kalypso Dirgantari alias Kai harus berhadapan dengan 4 orang gila ini gara-gara peringkat try out-nya tiba-tiba tembus ke nomor 1. . start: 28/03/20 finish: 21/11/21 . warning: mentioned self-harm and suicide. . cover by @khia_fa [ig] all pictures inside © pinterest .
High School Hits List (SELESAI) by indahmuladiatin
indahmuladiatin
  • WpView
    Reads 1,688,540
  • WpVote
    Votes 128,250
  • WpPart
    Parts 45
SELESAI High rank : #1 in highschool #2 in teenlit #5 in fiksiremaja FOLLOW DULU SEBELUM BACA --- Semua berawal dari permohonan konyol Kiara pada saat usianya tepat 16 tahun. Sebuah keberuntungan beruntun mendatanginya. Dimulai dari Kahfi, lalu Adrian dan ada Dimas. Namun, akankah itu jadi pintu menuju masa sma penuh warna? Atau justru kehidupan yang lebih rumit lagi --- Menurut kalian apa sih kriteria yang membuat kamu menjadi anak hits di sekolah? Silahkan berimajinasi dalam kisah manis dibalut dengan seragam SMA ini. Cover by @nekoidp
Feeling With Love by AlishaJuliandini
AlishaJuliandini
  • WpView
    Reads 7,698,551
  • WpVote
    Votes 454,816
  • WpPart
    Parts 74
Berliana Claire Hardana, cewek super bawel dan jailnya tiba-tiba sesuatu yang mendorongnya untuk membantu seorang cowok tampan di sekolah lain. Apa yang terjadi antara mereka?
Heart Like Yours by vanillametzy
vanillametzy
  • WpView
    Reads 13,737,328
  • WpVote
    Votes 846,974
  • WpPart
    Parts 33
[SEGERA TERBIT MENJADI NOVEL] David Pradipta Kaslavo, cowok players yang selalu membuat para siswi Sky High berteriak histeris karena senyuman manis dan tatapan lembutnya yang selalu meramaikan suasana di koridor. Tidak heran jika ia bisa berganti-ganti pasangan dalam hitungan hari, bahkan dalam hitungan jam sekalipun. Hampir semua siswi di Sky High pernah mendapat senyuman dan gombalan receh darinya. Termasuk Fera Zerir Fernando, sahabat terbaik David sejak ia duduk di bangku kelas 6 SD. Bagi David, Fera adalah segalanya. Padahal, Fera sudah berulang kali menyuruh David agar ia menjauh karena Fera merasa risih. Tetapi, David menghiraukannya. Tidak perduli sedingin dan seketus apa Fera terhadapnya, David tetap menyanyangi Fera. David merasa bahwa Fera adalah sebagian dari dirinya. Di kelas, Fera selalu menjadi teman sebangkunya. Bahkan, jika David menjabat sebagai ketua kelas, maka Fera akan menjadi sekretarisnya. Kisah ini menceritakan tentang bagaimana upaya David agar Fera menyadari kehadirannya. Bagaimana sakitnya David saat ia harus menunggu. Dan bagaimana sakitnya Fera saat ia harus memilih.
Prince of Darkness ✓  by carlygibert
carlygibert
  • WpView
    Reads 8,931,280
  • WpVote
    Votes 165,594
  • WpPart
    Parts 27
[ATHANASIUS #1] "You don't know me. I don't know myself too, Who is my true identity. All you can see only darkness. I am the owner of that." ~*~ (SEBAGIAN CHAPTER SUDAH DI UNPUB) Sadewa adalah cowok yang penuh dengan kemisteriusan. Disekolah, ia dijuluki Prince of Darkness karena ia adalah bad boy dengan segala keburukan dan hidupnya hanya ada kegelapan. Sadewa itu tidak pernah berpenampilan rapi. Disekolah ia lebih suka memakai kaos dari pada kemeja sekolah. Rambutnya berantakan, terkadang suka berganti warna rambutnya. Tatapannya selalu datar, dingin, dan tajam. Sadewa cukup cuek dan tidak peduli disekitarnya. Kerjaan Sadewa disekolah cuma tidur, bolos, dan makan. Bermalas-malasan sambil merokok diatap sekolah. Ga ada yang mau deket-deket Sadewa karna menyeramkan. Padahal Sadewa itu ganteng pake luar biasa. Semua yang di diri Sadewa paket lengkap. Sampai anak pindahan datang dan melakukan sesuatu yang membangkitkan kemarahan Sadewa. Kehidupan siswi itu sekejap berubah saat berurusan dengan Sadewa. START 140618 FINISH 070419 Prince of Darkness©2018 All rights reserved
Alena by shaaa_rpw
shaaa_rpw
  • WpView
    Reads 24,739,676
  • WpVote
    Votes 1,631,166
  • WpPart
    Parts 75
(Perfect cover by @pujina) Takdir. Tidak ada siapapun yang dapat mengelak dari takdir, termasuk Alena. Alena, gadis polos yang selalu menghabiskan waktunya dikelas, sibuk dengan novel atau buku pelajaran. Dia bukan cewek-cewek hits yang dikenal oleh seluruh murid di sekolahnya, pergaulannya bahkan tidak jauh dari teman-teman sekelasnya saja. Tapi, kembali lagi pada takdir. Siapapun tidak akan menyangka jika Alena bisa membangun sebuah kisah cinta SMA-nya bersama Gatra, cowok populer dan pentolan di sekolahnya. Manisnya jatuh cinta dan pahitnya patah hati Alena rasakan secara bersamaan dengan Gatra yang berusaha menyembunyikan fakta sebenarnya. START : 26 Oktober 2017 FINISH : 22 Desember 2017 RANK : 1 in teenfiction (23-09-18)
My Cold Boyfriend (SUDAH TERBIT) by tanzyladinda13
tanzyladinda13
  • WpView
    Reads 12,624,052
  • WpVote
    Votes 772,794
  • WpPart
    Parts 82
[SUDAH TERBIT] SEBAGIAN PART SUDAH DI HAPUS Cewek? Sampah banget. Itulah pemikiran Nathan Alzevin, si cowok dingin tingkat dewa SMA Bintara. Sifatnya yang cuek dan paling anti sama perempuan, memiliki wajah yang tampan dan berhati dingin. Karena itu, banyak perempuan yang hanya bisa memendam rasa padanya. Siapa yang tahu jika sebenarnya ia memiliki sifat posesif yang berlebihan? Belva Aderyn, cewek cantik dengan mulutnya yang terkesan cerewet. Terkadang, sikapnya yang aneh membuat orang lain ingin terus menautkan alisnya. Nathan yang cuek dengan Belva yang cerewet, terdengar sulit untuk bersatu, benarkah? Bagaimana tanggapan Nathan kepada hatinya saat ia tertarik bahkan mulai menyukai Belva? Bagaimana tanggapan Belva saat mengetahui Nathan mengincarnya? SUDAH TERBIT SEBAGIAN PART SUDAH DI HAPUS. BOY SERIES #2 #Dont Copy My Story, Please:)
The Other Side [Telah Difilmkan & Diterbitkan] by alyaranti
alyaranti
  • WpView
    Reads 19,397,549
  • WpVote
    Votes 935,020
  • WpPart
    Parts 86
The Other Side Movie tayang di seluruh bioskop Indonesia, 17 Maret 2022. #1 in Teenfiction [06/10/18] "Gue itu suka sama lo, lo aja yang nggak pernah peka," "Jadi sebenernya, gue atau lo yang nggak pernah peka?" Kalian pernah sama-sama mencintai namun tidak terlihat seperti mencintai? Pernah mencintai tetapi justru melukai? Terkadang, kau tidak bisa menebak apa yang orang lain rasakan untukmu dan tak mengerti dengan apa yang kau rasakan terhadap orang lain. Biarkan perasaan ini mengalir sesuai waktu. Semua akan terjawab, cepat atau lambat. Highest Rank : #1 in Love [08/06/2019] #1 in Indonesia [07/08/2019] #1 in Percintaan [08/06/2019] #1 in Heart [27/01/2020] #1 in Remaja [11/06/2019] #1 in School [17/06/2019] #1 in Mostwanted [11/07/2019] #1 in Teen [07/08/2019] #1 in Broken [19/08/2019] #1 in Sekolah [16/10/2019] #1 in Teenlit [25/12/2019] #2 in Romance [11/06/2019] #1 in Coolboy [17/07/2020]