Fantasy.
12 stories
Silver Moon (END) by pockynop
pockynop
  • WpView
    Reads 3,234,538
  • WpVote
    Votes 268,255
  • WpPart
    Parts 58
#1 in Fantasy (12-03-2017) Sebuah cermin menuntun seorang gadis bernama Luna ke dunia penuh keajaiban. Di sana, pangeran berambut perak yang terlahir di bulan perak telah menunggu sekian lamanya untuk membawanya pada takdir berbahaya. Orion, itulah nama Putra Mahkota kerajaan Gerwish. Orion menyimpan sejuta rahasia tentang Luna. Sedangkan Luna tak mengetahui apa pun tentang Orion. -----------____----------- nopnob 📑2016
RED CITY : ISOLATION by MilenaReds
MilenaReds
  • WpView
    Reads 1,527,436
  • WpVote
    Votes 200,729
  • WpPart
    Parts 54
Rasa-rasanya, diriku sudah mengalami hal-hal buruk yang umum menimpa manusia yang masih hidup di bumi. Kehilangan orang tua di usia muda? Sudah kualami. Hidup sendiri dan bermusuhan dengan kakak kandung sendiri? Sedang kualami. Aku tahu keadaan buruk masih bisa lebih buruk lagi. Tapi mana menyangka, hal buruk yang terjadi selanjutnya adalah manusia di serang sebuah wabah mematikan yang merubah seseorang menjadi kanibal. Wabah Zombie. Tak di sangka saat kekacauan ini juga, kakakku dengan penuh penyesalan berniat kembali. Berpacu dengan kecepatan penyebaran infeksi virus, kakakku mengirimkan tim bantuan militer untuk menarikku dan teman-temanku keluar utuh dari kekacauan ini. Namaku Lucy, aku adalah salah satu penyintas hidup di Jakarta, yang sekarang ditandai sebagai Red City, atau Kota Zombie. Hanya satu tujuanku, secepatnya keluar dari kota terkutuk ini dan bertemu kembali dengan kakakku. . . If you're going through hell, keep going. Berulang peringkat 1 #Fiksi Ilmiah #Laga #Petualangan #Horor #Zombie
RED CITY : ANNIHILATION  by MilenaReds
MilenaReds
  • WpView
    Reads 811,147
  • WpVote
    Votes 142,446
  • WpPart
    Parts 76
Sequel of RED CITY : ISOLATION Aku sudah pernah dengar tentang ramalan itu. Ramalan bahwa akan terjadinya Perang dunia ketiga dalam waktu dekat. . Sialnya, ramalannya kurang lengkap. Karena tidak memberitahu sama sekali bahwa perangnya itu bukanlah melawan manusia, tapi melawan zombie.
Castilia Academy [Pindah ke Dreame] by visator01
visator01
  • WpView
    Reads 2,829,411
  • WpVote
    Votes 70,803
  • WpPart
    Parts 16
[Fantasy & (Minor) Romance] PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT! INGAT ADA AZAB. VERSI FULL ADA DI DREAME. ••• Sebuah anak panah melesat cepat ke arah seorang gadis tanpa dapat dicegah pemuda itu, anak panah itu menggores lengan kiri sang gadis membuat luka sayatan menganga di sana. Sang gadis membuka matanya, ia meringis sambil memegangi lengannya yang terkena panah, bermaksud menutupi lukanya agar darah tidak keluar lebih banyak lagi. "Kau tak apa?" tanya pemuda itu masih melempari bola api dari tangannya. "Aku ... tak apa," kata sang gadis sambil merintih. "Awas!" seru pemuda itu saat melihat sebuah anak panah meluncur ke arah sang gadis yang saat ini terduduk di tanah. Gadis itu hanya mampu menutup matanya rapat, saat anak panah itu mengarah padanya. ••••• Highest Rank 2018 #1 in fantasy #1 in academy #5 in sihir #4 in magic #3 in fantasi #1 in minorromance #1 in wia Copyright ©2018 by Mudita Ria Mulai: 18 Mei 2018 Selesai: 26 Oktober 2018
Amazing Eyes Academy [COMPLETED] by gentahued
gentahued
  • WpView
    Reads 6,096,938
  • WpVote
    Votes 564,750
  • WpPart
    Parts 71
[Fantasy+Romance] INGAT TYPO DIMANA-MANA! SLOW. Amazing Eyes Academy! Sekolah khusus untuk seseorang yang memiliki Mata Bakat Alam. Jurusan apa yang ingin kamu masuki? Militer untuk seseorang yang memiliki kekuatan potensial. Politik, untuk pemberi keadilan. Ataukah, Sosial untuk membantu masyarakat. Thekers dan Thesuers mendeteksi adanya pemilik Mata Bakat Alam di kota Ruincal. Kota dengan Mata Bakat Alam paling jarang ditemukan ataupun dilahirkan. Hanya berkisaran satu sampai lima orang pertahunnya. Ketiga gadis remaja dengan Mata Bakat Alam di kota Ruinacal. Namun mereka memilih untuk menyembunyikannya agar tidak dipindahkan ke AEA. Apa yang terjadi? Apa mereka berhasil? Jangan lupa Baca, Vote dan Komentar. 07102017
5 Prince by Mei-kss75
Mei-kss75
  • WpView
    Reads 11,629,895
  • WpVote
    Votes 776,221
  • WpPart
    Parts 59
_Fantasy Romance_ Dyeza Zafriela namanya. Ia tidak tahu dosa apa yang telah ia perbuat hingga harus dihadapkan pada kenyataan pahit yang serasa mengoyak hidupnya secara perlahan. Takdir seolah mempermainkannya dengan mengirim lima sosok lelaki aneh dengan ketampanan di luar batas nalar manusia. Petir seolah menyambar Dyeza kala itu saat mereka semua berkata bahwa mereka semua adalah suaminya. Dan yang lebih membuat Dyeza terkejut lagi, mereka bukanlah seorang manusia. Melainkan para pangeran dari negeri Witch yang ia saja tidak tahu termasuk kaum apa itu. --------------------------------- Amazing cover by @Akromatik 38 part only. Complete on Dreame, novel, and ebook.
F #1 : Axeleria Academy [END]  by LilMunchss
LilMunchss
  • WpView
    Reads 899,058
  • WpVote
    Votes 54,420
  • WpPart
    Parts 38
[END] Fia mendapat sebuah surat dari kepala sekolah Axeleria Academy. Academy yang khusus untuk anak yang memiliki kemampuan unik. Apakah Fia memiliki kemampuan itu? Warn: Cerita ini hanya iseng-iseng semata, jadi maaf jika tidak nyambung atau aneh
THE FOS ACADEMY by ikaak_ikaak
ikaak_ikaak
  • WpView
    Reads 1,070,508
  • WpVote
    Votes 91,095
  • WpPart
    Parts 34
(Cover baru) Semakin aku membaca lembar demi lembar, semakin aku masuk di dunia bangsa Electra - Jasmine Candelle Kehidupan Jasmine Candelle (jessy) berubah. Di umurnya yang ke 16 tahun dia mengetahui bahwa dia bukan anak kandung dari Emily Syrenn, orang yang selama ini dianggap ibunya. Dia dikirim ke The Fos Academy, sekolah impiannya. Namun semua berbeda seperti apa yang diharapkannya. Semua penghuni The fos bukanlah manusia biasa. Mampukah Jasmine Candelle menemukan jati dirinya ? Jangan percaya apa yang kau lihat, ketika gula dan garam terlihat sama -Lykaios Alcander-
Zodiaque Academy (Published by Elex Media Komputindo) by FeylieFey
FeylieFey
  • WpView
    Reads 2,217,365
  • WpVote
    Votes 84,896
  • WpPart
    Parts 18
-The First Book of Zodiaque Trilogy- Selamat datang di Zodiaque Academy! Tempat di mana murid dibagi berdasarkan zodiak mereka. Tempat ini dipenuhi makhluk aneh dan cerita tentunya! Berawal dari Flaine, si gadis Pisces, yang bertemu dengan Tuan Putri. Lalu Fiona, putri keluarga Guardian, yang tidak sengaja menangkap harpy. Ada Verein, Virgo pecinta ballet, dan diuntit oleh seseorang. Mereka bertiga memiliki cerita masing-masing. Namun ada kesamaan yang dimiliki mereka. Mereka bertiga mencari jawaban atas misteri yang eksis berabad-abad lalu. Inilah perjalanan ketiga murid Zodiaque Academy! Oh, jangan lupa! Ketahuilah, ada ramalan yang mengatakan kalau kehancuran datang bila seluruh Guardians lahir di tahun yang sama! Silakan baca di app Kubaca!