muharaniputrinur's Reading List
28 stories
Mereka Sudah Mati (Judul awal : ROH) Telah Terbit Dan Akan Difilmkan by Arumi_e
Arumi_e
  • WpView
    Reads 704,485
  • WpVote
    Votes 31,752
  • WpPart
    Parts 19
#1 in horror/28/12/2018 Cerita ini awalnya dulu berjudul ROH, sekarang diganti menjadi MEREKA SUDAH MATI. SINOPSIS : Sejak pernah hampir tenggelam di sebuah danau di desa kakeknya dan ditolong sesosok pemuda misterius, Violet memiliki kemampuan tak biasa. Dia bisa melihat roh dari orang yang masih hidup tapi hampir mati. Ketika dia bekerja di rumah sakit, semakin banyak roh-roh yang dia lihat berada di samping pasien-pasien sekarat. Hingga kemudian bukan hanya roh orang hampir mati yang bisa dia lihat. Tapi juga roh-roh dari masa lalu yang masih terjebak di rumah sakit itu, yang membuat Violet terlibat dengan berbagai rahasia penyebab kematian roh-roh itu. Masalahnya, terkadang dia sulit membedakan apakah yang dilihatnya roh atau manusia yang masih hidup. Roh-roh itu mirip sekali dengan manusia dan jika Violet tak hati-hati, dia bisa tersesat. *Mulai 30 Juli 2018
AKU GILA? by dollmen
dollmen
  • WpView
    Reads 4,725
  • WpVote
    Votes 311
  • WpPart
    Parts 12
Jangan pernah membangunkan iblis yg telah tertidur, karena hanya bencana yg dapat membuatnya tenang kembali. Terpuruk dalam kesendirian berkepanjangan di mana rasa sabar perlahan terkikis, menjadi petaka yg justru membuatnya bertemu seseorang yg mau mengulurkan tangan, dan meraihnya yg tenggelam di jurang takdir.
MATI SURI (Eps. 1) by dollmen
dollmen
  • WpView
    Reads 139,835
  • WpVote
    Votes 1,763
  • WpPart
    Parts 7
Seseorang yang telah meninggal pada kodratnya sudah tak bisa hidup kembali, namun ketika Tuhan sudah berkehendak, maka semua menjadi nyata adanya. Perjuangan seorang gadis SMA ingin kembali normal setelah mengalami mati suri yang membuatnya mampu melihat alam lain, namun perjuangannya takkan mudah ketika harus membantu arwah-arwah penasaran yang ingin menyelesaikan urusan dunianya, namun tak hanya itu konflik percintaan dan persahabatan akan membuatnya semakin rumit, akankah dia mampu kembali normal?
Antara Tasbih Dan Salib by osi_oktariska
osi_oktariska
  • WpView
    Reads 445,824
  • WpVote
    Votes 2,921
  • WpPart
    Parts 3
DILARANG COPAS DAN SHARE TANPA IZIN ================================== Berawal dari kepindahanku ke sebuah SMU di kota sebelah, membawaku bertemu beberapa teman baru. Pengalaman baru dan tentu saja, cinta pertamaku. Seorang pria katholik pendiam, dingin, cuek dan misterius mampu membuat jantungku berdebar. Dia adalah teman sebangkuku, William. Jatuh cinta dengan William, membuatku terjebak dalam cinta segitiga. Antara aku, William, dan Sang pencipta. Pengalaman baru dengan makhluk tak kasat mata pun mengiringi langkah kami. Kehilangan, pertemuan dan persahabatan membuat ku bertahan bersama mereka walau dengan berbagai problematika hidup anak SMA.
Catatan Anak Indigo S1 (TAMAT) by Wahyu_ning
Wahyu_ning
  • WpView
    Reads 744,119
  • WpVote
    Votes 4,698
  • WpPart
    Parts 5
Dulu aku pernah menjadi korban bullying yang bahkan sekarang aku lupa apa alasannya. Orang-orang melihatku sebagai anak aneh yang selalu menyendiri dan suka mengkhayal. Anak yang terlalu larut dalam dunianya sendiri kalau kata mereka. Tidak ada yang memahamiku dan mengerti semua tindakanku, anak nakal ! itu julukanku. Sejatinya aku hanya bingung, karena di mataku aku melihat ada dua dunia yang berbeda. Dunia dimana orang-orang pada umumnya dan dunia yang berisi makhluk aneh dan menyeramkan. Waktu kecil aku mengira keduanya sama saja dan semua orang juga melihat hal yang sama. Hingga aku menyadari hanya aku yang melihat mereka, semua orang di sekitarku tidak bisa melihat mereka dan menganggapku berbohong saat aku bercerita tentang apa yang aku lihat. Aku tumbuh menjadi anak yang pendiam dan memendam masalahnya sendiri. Karena sekuat apapun aku berteriak memberi tahu semua orang, mereka tidak akan percaya padaku. Ini catatanku sebagai anak indigo.
Evil Emperor's Wild Consort 3 by fedisaz
fedisaz
  • WpView
    Reads 206,952
  • WpVote
    Votes 15,827
  • WpPart
    Parts 61
terjemahan (private) Dia telah menempuh perjalanan jauh. Yatim piatu, terlahir sebagai orang lemah, dan menjadi orang terkenal Azure Dragon Country. Gu Ruoyun memalukan rumah tangga Gu yang angkuh. Salah dituduh melakukan kejahatan yang tidak dilakukannya, dia dikhianati oleh keluarganya dan dipukuli sampai mati oleh kakeknya sendiri. Namun, kehidupan mulai berubah pada hari itu - dia dihidupkan kembali. Baru terbangun, dia sekarang adalah Master dari harta kuno yang berada di dalam tubuhnya. Pil budidaya yang berharga, harta di luar imajinasinya yang paling liar dan binatang buas, semua ada di dalam genggamannya ... Dia adalah apel dari mata semua orang di bawah langit, termasuk seorang pria misterius dan tampan. Sekarang dia hanya memiliki satu tujuan - untuk menaklukkan dunia.
School Test by Evfeyvx743
Evfeyvx743
  • WpView
    Reads 933,273
  • WpVote
    Votes 63,934
  • WpPart
    Parts 36
Penyakit ini membuat tes sekolah kali ini menjadi 'tes' bertahan hidup. Apakah kau siap? #1 in Horror (26 April 2016) AFTER SCHOOL TEST: SCHOOL TEST 2 [DILARANG KERAS MEMPLAGIAT] Copyright@Evfeyvx743
REVIVE [HIATUS] by PrythaLize
PrythaLize
  • WpView
    Reads 615,182
  • WpVote
    Votes 63,953
  • WpPart
    Parts 18
[18+] Be Wise and Be Good. Kecelakaan yang menimpaku malam itu, membunuhku. Aku seperti berada di dalam mimpi buruk tanpa akhir. Mereka tidak mempelakukanku layaknya manusia, tidak lagi. Putus asa dalam penderitaan panjang, dia datang, mengulurkan tangannya dan menuntunku keluar dari dunia itu. Dia mengenalkanku pada hidup baru yang kukira tak akan pernah kudapatkan. Aku tidak pernah menyangka bahwa semua kebaikannya itu berawal dari sebuah tujuan lain. Cover by @Ariski *** ©2017, Cindyana First Start 6 Januari 2017 Highest rank #1 Sci-Fi
Gadis Pembaca Kehidupan by fitriapratiwi1
fitriapratiwi1
  • WpView
    Reads 4,325
  • WpVote
    Votes 335
  • WpPart
    Parts 2
Aku melihatmu. Auramu kelabu, penuh kegelisahan dan keraguan. Ini bukan kelabu biasa. Ini warna yang cenderung gelap. Ada sesuatu yang kau tutupi. Kau, laki-laki yang kutemukan di sudut jalan ketika hujan mengguyur sore. Kau penuh luka. *** Membaca hidup bukan hal biasa. Namun, bagaimana jika kau begitu tertarik dengan seseorang dengan aura begitu kelabu? Dengan seseorang dengan hidup begitu kelam? Walaupun mencoba pergi, tetapi matanya selalu memanggilmu kembali. Aku Flo. Aku si pembaca kehidupan. Aku tahu orang baik, aku tahu orang jahat. Namun, yang paling menarik adalah orang yang penuh rahasia. Pertempuran kami dengan anggota ordo harus dilakukan saat gerhana matahari total sebulan lagi. Ketika gerhana matahari total, sumber kekuatan anggota ordo ini akan melemah. Mampukah aku dan kedua saudariku menyelesaikan pertempuran yang terjadi)
REINKARNASI CINTA by JessicaLayantara
JessicaLayantara
  • WpView
    Reads 20,052
  • WpVote
    Votes 826
  • WpPart
    Parts 6
Siska kehilangan Andre untuk selamanya. Tapi 20 tahun kemudian... ia bertemu dengan seseorang yang tidak disangka2...