DivaaaTa's Reading List
26 stories
Loyth: The Lost Erzsebet by Alulalyriss
Alulalyriss
  • WpView
    Reads 570,301
  • WpVote
    Votes 11,150
  • WpPart
    Parts 6
Loyth adalah sebutan bagi sembilan belas anak yang telah dipilih untuk menemukan kembali sembilan gerbang menuju kota hilang, Erzsebet. Dengan bantuan para Lyeam, mereka berupaya mencari setiap gerbang sambil terus berlari menghindari bahaya yang mengintai. Mereka hidup dalam pelarian. Berusaha menemukan portal hitam untuk sampai pada tiap gerbang yang dijaga para Durward. Sekaligus menguak kisah kelam di balik pencarian kota misterius yang disembunyikan. Sementara 'makhluk berapi' di bawah pimpinan Dartagnan yang kejam berusaha mengisap ketakutan para Loyth untuk membawa mereka menuju kehidupan yang lebih buruk daripada kematian. Copyright © 2015 Alulalyriss
EL by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 32,501,818
  • WpVote
    Votes 1,029,015
  • WpPart
    Parts 62
(NOVEL TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN SEGERA DIFILMKAN) "Kamu tau, Mario..." "Aku merasa seperti hujan dan kamu seperti langit." "Langit yang membuang hujan sesukanya, dan hujan yang selalu bodoh mau kembali ke atas langit untuk dibuang lagi." ***** Bercerita tentang seorang pengusaha muda yang sangat sukses bernama Mario Adipati Haling. Diumurnya yang mendekati angka 30 tahun sosok Mario belum pernah merasakan kisah percintaan didalam hidupnya. Hingga suatu hari, takdir mempertemukannya dengan gadis remaja yang memiliki sifat ajaib dan kepribadian penuh misteri, Dafychi Guanni Freedy. Mario melihat Dafychi seperti seorang Tuan Puteri yang selalu ingin ia kabulkan permintaanya. Sedangkan, Dafychi memandang Mario seperti kulkas dan bank berjalan yang siap memberikanya apa saja, Kapal pesiar sekalipun! Kisah percintaan lucu, romantis, keluarga, dan sahabat akan menghibur hati semua pembaca.
TELUK ALASKA [SELESAI] ✅ by ekaaryani
ekaaryani
  • WpView
    Reads 71,231,575
  • WpVote
    Votes 3,961,094
  • WpPart
    Parts 88
#1 in Teen Fiction [PROSES PENERBITAN] Alister Reygan, ia adalah cowok yang selalu menjadi idaman para wanita. Bukan hanya sekedar tampan, ia juga memiliki sebuah genk yang sering di sebut sebagai 'penguasa sekolah'. Nasib sial menimpa cewek teman sekelasnya. Di mana ia selalu menjadi objek bullying oleh genk nya. Alister sebagai ketua selalu paling kasar dan semangat dalam membully cewek tersebut. Sampai suatu hari Alister berhenti. Kata-kata kasar dan tatapan kebencian itu menghilang. Itu semua karena sebuah rahasia besar yang terpecahkan. Rahasia yang membuat hidupnya hancur seketika. Dan... Rahasia tersebut ada pada Anastasia Mysha, teman sekelasnya yang selalu ia sakiti. Note: CHAPTER NGGAK ADA YANG DI PRIVATE, KALIAN BEBAS BACA TANPA RIBET! Copyright© 2018 By: Eka Aryani
Marrying the Hot Guy? #Seri1 by RennySande
RennySande
  • WpView
    Reads 5,855,894
  • WpVote
    Votes 100,910
  • WpPart
    Parts 13
Kisah cinta mereka berawal dari perjodohan, sejak awal mereka memang sudah saling tidak menyukai satu sama lain, terutama gadis itu. Gadis bernama Milky Audrey itu sangat tidak menyukai calon suaminya -Gabriel Gillbert- yang ternyata adalah dosennya sendiri. Gabriel yang sering dijuluki sebagai Mr. Hot Guy atau pria panas itu memang memiliki paras tampan, yang mampu membuat setiap kaum hawa memujanya, tetapi lain halnya dengan Milky. Gadis itu terlanjur tidak menyukai pria panas itu karena pria itu begitu menyebalkan di matanya, namun Milky tidak menampik jika Gabriel memang tampan dan pantas jika disebut sebagai Mr. Hot Guy. Bagaimana kisah perjalanan rumah tangga Milky bersama dosen Hot Guy-nya itu, akankah benih-benih cinta menghampiri mereka? Cinta ada karena terbiasa. Seiring berjalannya waktu cinta itu pasti akan bersemi. The magic of love, it grows without any notice. -Gabriel Gillbert & Milky Audrey- ◇◇◇◇◇ Copyright©by.RennySande Genre : Novel Dewasa Romantis High Ranks : #1 in General Fiction
Alena by shaaa_rpw
shaaa_rpw
  • WpView
    Reads 24,735,609
  • WpVote
    Votes 1,630,976
  • WpPart
    Parts 75
(Perfect cover by @pujina) Takdir. Tidak ada siapapun yang dapat mengelak dari takdir, termasuk Alena. Alena, gadis polos yang selalu menghabiskan waktunya dikelas, sibuk dengan novel atau buku pelajaran. Dia bukan cewek-cewek hits yang dikenal oleh seluruh murid di sekolahnya, pergaulannya bahkan tidak jauh dari teman-teman sekelasnya saja. Tapi, kembali lagi pada takdir. Siapapun tidak akan menyangka jika Alena bisa membangun sebuah kisah cinta SMA-nya bersama Gatra, cowok populer dan pentolan di sekolahnya. Manisnya jatuh cinta dan pahitnya patah hati Alena rasakan secara bersamaan dengan Gatra yang berusaha menyembunyikan fakta sebenarnya. START : 26 Oktober 2017 FINISH : 22 Desember 2017 RANK : 1 in teenfiction (23-09-18)
CREEPY TALES by fellisia3
fellisia3
  • WpView
    Reads 944
  • WpVote
    Votes 143
  • WpPart
    Parts 7
Aku harap kalian tidak sendirian malam ini Atau MEREKA yang tak terlihat akan menemani kalian
Mereka Sudah Mati (Judul awal : ROH) Telah Terbit Dan Akan Difilmkan by Arumi_e
Arumi_e
  • WpView
    Reads 704,086
  • WpVote
    Votes 31,741
  • WpPart
    Parts 19
#1 in horror/28/12/2018 Cerita ini awalnya dulu berjudul ROH, sekarang diganti menjadi MEREKA SUDAH MATI. SINOPSIS : Sejak pernah hampir tenggelam di sebuah danau di desa kakeknya dan ditolong sesosok pemuda misterius, Violet memiliki kemampuan tak biasa. Dia bisa melihat roh dari orang yang masih hidup tapi hampir mati. Ketika dia bekerja di rumah sakit, semakin banyak roh-roh yang dia lihat berada di samping pasien-pasien sekarat. Hingga kemudian bukan hanya roh orang hampir mati yang bisa dia lihat. Tapi juga roh-roh dari masa lalu yang masih terjebak di rumah sakit itu, yang membuat Violet terlibat dengan berbagai rahasia penyebab kematian roh-roh itu. Masalahnya, terkadang dia sulit membedakan apakah yang dilihatnya roh atau manusia yang masih hidup. Roh-roh itu mirip sekali dengan manusia dan jika Violet tak hati-hati, dia bisa tersesat. *Mulai 30 Juli 2018
I am in danger [TERSEDIA DI GRAMEDIA] by zaimnovelis
zaimnovelis
  • WpView
    Reads 31,569,072
  • WpVote
    Votes 1,155,176
  • WpPart
    Parts 54
"Jika lo mau aman bersekolah di sini, lo juga harus menghindari dua orang yang lebih berbahaya dari guru BK," kata Lisya penuh penekanan. Ocha meneguk ludah. Ia mendengarkan penjelasan Lisya dengan seksama sembari bersiap mencatat. Demi menjaga beasiswa yang diterimanya, ia harus sangat berhati-hati. Ia tidak mau beasiswanya dicabut dan membuat orang tuanya terbebani dengan biaya sekolah. "Pertama, lo harus menghindari Sean Aureliano Radeya. Dia ketua geng dari kelas XI IPA-A. Itu orangnya!" Lisya menunjuk seorang anak laki-laki yang tengah asyik membaca buku dengan kaki yang diletakkan di atas meja. Mata Ocha memicing, melihat dengan benar seorang anak laki-laki tampan berambut acak-acakan. Anak laki-laki yang dimaksud Lisya tak terlihat berbahaya meskipun tingkah lakunya tak sopan, meletakkan kaki seenaknya di atas meja. Meskipun demikian, Ocha tetap mengangguk dan mencatat nama Sean ke dalam bukunya sebagai daftar orang kedua yang harus dihindari setelah guru BK. "Kedua, Axel Sharafat Ardiaz. Dia ketua geng dari kelas XI IPS-A. Menurut gue, dia lebih berbahaya dari pada Kak Sean. Nah itu dia!" Lisya menunjuk seorang anak laki-laki tampan berambut agak gondrong. "Tapi kenapa mereka berbahaya? Kalau mereka bisa masuk ke kelas A, bukankah berarti mereka itu jenius?" Ocha bertanya-tanya. "Oh my oh my oh my God! Mereka itu ketua geng. Mereka suka merokok, balapan liar, clubbing, bullying, dan tawuran," bisik Lisya. Walaupun berbisik, intonasi Lisya masih penuh penekanan. "Terus, kenapa mereka nggak dikeluarkan?" "Itu karena ayah mereka adalah pemilik sekolah ini. Siapa yang berani mengeluarkan mereka? Bahkan Pak kepala sekolah nggak berani karena takut dipecat." By : Zaimatul Hurriyyah Highest rank #1teen fiction 22 Nov, 5-8 Des 2018 #1 di hastag romance tgl 16 April 2019
NOIR by renitanozaria
renitanozaria
  • WpView
    Reads 16,159,635
  • WpVote
    Votes 1,508,247
  • WpPart
    Parts 96
Book One - Noir [Completed] Book Two - Noir : Tale of Black and White [Completed]
Kumpulan Kisah Nabi Muhammad SAW Yang Menyayat Hati by hijrahnya_muslimah
hijrahnya_muslimah
  • WpView
    Reads 470,804
  • WpVote
    Votes 26,888
  • WpPart
    Parts 17
Saya berdo'a, insyaAllah bagi siapapun yang membaca, akan diberikan syafaat oleh nabi Muhammad SAW. Aamiin... Dipastikan bagi anda yang membaca, akan baper. Titik!