tanie24_'s Daftar bacaan
3 stories
Literally Broke Up by hellnosandheadache
hellnosandheadache
  • WpView
    Reads 1,982
  • WpVote
    Votes 298
  • WpPart
    Parts 7
Alena Sairarista, cewek dengan kesabaran seutas tali itu harus dihadapkan oleh tingkah-tingkah tak terduga oleh sang pacar. Masalahnya, Pacarnya mempunyai hobi yang gak pernah Alena suka. Mulai dari games online sampai tawuran rutin ngalahin jadwal sistematis untuk nengok Alena di malam minggu. Untung saja dia lumayan sabar punya pacar yang tabok-able tapi romantis banget. Kalau enggak? Ya, putus! Arlando Arlan, cowok dengan nyawa sembilan kucing yang rutin melakukan kegiatan tabok-menabok dengan SMA musuh Slatavia. Jika ditanya oleh sang pacar, apa motivasinya ikut tawuran, Arlan tinggal menjawab, "Karena biar tuan putri aku yang suka lewatin jalan itu gak keganggu selama perjalanan. Aku gak suka aja red carpet kamu dinodai oleh musuh." Padahal jelas alibi semata agar Alena-nya gak marah lagi. Susah sih, punya pacar cantik tapi galak. Tapi, Arlan tanpa Alena, emang bisa? Duh, enggak deh! *** Ini adalah kisah Alena Sairarista dan pacar pemberontaknya, Arlando Arlan. #SCHOOLLEVEN Series *** WARNING! THIS STORY CONTAIN WEIRDO, ABSURD, UGLY, NONSENSE AND ALL OF THE BAD AND GOOD THING... cover by @pirassion
My CEO Kinda Crazy by pirassion
pirassion
  • WpView
    Reads 89,476
  • WpVote
    Votes 3,681
  • WpPart
    Parts 20
(17+) Kejadian malam itu membuat hidup Anna berubah drastis. Ia hamil, dan sialnya, laki-laki yang sudah membuatnya sengsara, tidak mengizinkan Anna untuk menggugurkan bayinya. Shane Rano Gilbert, CEO muda di perusahaan Wallet Mall Group benar-benar tidak menyangka, kejadian malam itu menyebabkan dirinya harus menjadi seorang Ayah secara mendadak. Berbeda dari pria lain, ia justru membenci ketika wanita yang sedang mengandung anaknya, meminta untuk menggugurkan jabang bayi. Kedua primadona kantor yang selalu bersaing itu, harus terlibat satu sama lain. Kali ini, bukan terlibat dalam memperebutkan proyek atau bersaing menunjukkan kinerja terbaik. Mereka terlibat dalam mengurus calon anak mereka. Shane harus memperhatikan kesehatan dan menjaga musuhnya, demi kebaikan calon anaknya. Sedangkan, Anna harus menuruti perintah atasannya yang overprotectif, demi perjanjian mereka. Hingga dibuatlah kontrak perjanjian antara kedua Primadonna perusahaan; 'Saat Anna melahirkan sang bayi, Shane harus menyerahkan jabatan CEO kepada Anna, dan dilarang saling jatuh cinta!' - Annastia Kirana 'Anna hanya wajib menuruti semua perintah Shane.' - Shane Rano Gilbert. Dengan menantang dirinya, Shane dan Anna menandatangani surat itu. Mereka setuju! #9 - 17 #6 - RomanceComedy
Trapped In His Arrogant by elegantin
elegantin
  • WpView
    Reads 527,877
  • WpVote
    Votes 29,480
  • WpPart
    Parts 85
Elena merasa sulit ketika masa lalu yang selalu dihindarinya datang kembali setelah sembilan tahun berlalu. Parahnya masa lalu itu datang dalam bentuk penculikan yang dilakukan oleh orang yang dicintainya. Glen tahu dirinya telah melakukan sesuatu yang tepat untuk membuat wanita itu sengsara karena telah membuat tunangannya menderita di masa lalu. Tapi ternyata menahan wanita itu di rumahnya membawa kenyataan lain yang Glen tak pernah tahu. Tentang perasaan yang sesungguhnya, dan kilas balik di masa lalu. 17+ Dark Romance "Cinta itu sama halnya dengan pembodohan. Hanya dengan memikirkanmu sudah membuatku gila." -Elena "Kau tahu betapa aku menginginkanmu. Lebih dari bayanganmu yang kabur, lebih dari malam yang pekat." -Glen Seri Maravilhosa pertama Dark Romance with a little bit of humor