RegitaGita120's Reading List
134 stories
DEVNAY (Telah Terbit) by sitirohana16
sitirohana16
  • WpView
    Reads 14,586,666
  • WpVote
    Votes 808,220
  • WpPart
    Parts 70
Sudah terbit di glorious Publisher! Coming soon Miniseries Devnay at Genflix Devano Fransisco Cromwell itu dingin, otoriter, kejam dan tolong tambahkan tidak punya rasa kasihan. Tapi dia punya sebuah perasaan yang besar untuk satu gadis, Nayra Venesia Hansen. Gadis yang dia temui saat kanak-kanak. Sejak awal melihat Nayra, Devano sudah memiliki rasa ingin melindungi, memiliki, menuruti semua apa yang Nayra inginkan. Cinta atau Obsesi,Devano tidak peduli apa sebutan nya. Yang jelas tidak ada yang bisa menyentuh dan menyakiti Nayra. Nayra hidupnya. Tanpa Nayra,dia tidak bisa. Sedangkan Nayra, dia bergantung sepenuh nya pada Devano. Tapi ternyata hidup Nayra tidak semulus itu, ada banyak teka-teki mengenai asal-usulnya.
After The Wedding by reenitty
reenitty
  • WpView
    Reads 1,030,081
  • WpVote
    Votes 54,342
  • WpPart
    Parts 25
Menikah dengan calon Kakak iparku sendiri? Ini gila. Kami tidak dekat dan bahkan belum pernah berbicara satu sama lain. Bagaimana aku akan menjalani kehidupan bersamanya? -Tissa Anggara Pacarku meninggal satu hari sebelum pernikahan kami. Sebagai gantinya, aku akan menikahi adiknya yang tidak begitu ku kenal. Aku tidak tahu apa yang akan terjadi dengan pernikahan kami nanti. -Raffa Braga Artanto "Cinta bisa datang kapan saja dan begitu juga ia bisa pergi semaunya. Hati yang kuat tidak akan pernah berkhianat." (17+)
Calon Mantu by fhuva17
fhuva17
  • WpView
    Reads 111,119
  • WpVote
    Votes 6,105
  • WpPart
    Parts 33
Selalu di kawal oleh prajurit, Eitsss ini bukan zaman kerajaan, prajurit yang di maksud adalah papa dan 2 abangnya. Papa yang seorang pensiun TNI AD, abang pertama kapten TNI AD, abang kedua sersan mayor TNI AD, keluarga yang semua prianya seorang abdi negara, membuat kehidupan Kalya seperti seorang penjahat yang selalu di awasi. Kalya Aliza mahasiswa yang akan melanjutkan S2 nya itu, selalu di awasi ketika kumpul sama teman-temannya, dan yang paling parah setiap ada lelaki yang mendekati Kalya papa maupun abang-abangnya tidak segan-segan membuat lelaki itu babak belur. Tetapi yang mengherankan sekarang, orangtuaanya ingin Kalya segera menikah, wait, padahal memiliki teman pria saja dia tidak pernah dan sekarang orangtuanya ingin memiliki calon menantu secepatnya. Kalya ingin terjun ke kali aja, bagaimana mungkin dia mendapatkan calon suami, sedangkan selama ini dia tidak di perbolehkan berbicara atapun berteman dengan lelaki. Dan inilah kisah Kalya, gadis yang akan melanjutkan S2nya sekaligus mencari calon menantu untuk kedua orangtuanya.
Where is my father mom?[Jirose] by dxnthv
dxnthv
  • WpView
    Reads 6,153
  • WpVote
    Votes 357
  • WpPart
    Parts 14
Park chaeyoung atau yang sering disebut rose ia juga dapat panggilan dari Sahabat nya dengan sebutan Rosie Rose adalah mahasiswi dari Seoul nasional university dia masuk jurusan musik,ia memiliki 3 sahabat yeoja dan 7 sahabat namja rose juga memiliki kekasih yang di antara sahabat namja nya itu. mau tau gimana ceritanya....baca aja guys bahasa non baku
M (Aku, Kamu, Maple.) by nimawi
nimawi
  • WpView
    Reads 8,080,283
  • WpVote
    Votes 373,559
  • WpPart
    Parts 52
Terima kasih, untuk mu (Laki-laki berengsek) yang telah tega membuatku, kehilangan hal yang paling berharga di hidupku, secara paksa dan sekarang, benih mu tumbuh di dalam rahimku. Alda Roseline
MBA (Married By Accident)- Completed by ethiopiaphia
ethiopiaphia
  • WpView
    Reads 1,841,637
  • WpVote
    Votes 67,234
  • WpPart
    Parts 47
# 1 in wedding (19/12/19) # 1 in old (05/01/20) # 2 in bullying (14/05/20) # 3 in boy (14/05/20) # 4 in rahasia (14/05/20) Keysha Tiarani gadis remaja 18 tahun yang terpaksa tidak melanjutkan pendidikannya kejenjang yang lebih tinggi karena faktor ekonomi. Hingga kesempatan itu datang, ia ragu, apakah harus menerima tawaran beasisiwa untuk melanjutkan sekolah ataukah memilih bekerja. Ia memutuskan untuk melanjutkan pendidikannya. Sepertinya keputusan yang diambilnya adalah salah, baru beberapa bulan tinggal dijakarta, gadis tersebut mengalami hal yang membuat hidupnya hancur. Dibully oleh teman sekolah dan sepekerjaannya hingga puncaknya ia yang dijual oleh para pembullynya kesebuah klub mewah, dan disanalah ia kehilangan keperawanannya, kehancuran hidupnya, tapi tanpa keysha sadari kehancurannya akan membuka jalan menuju kebahagiaan sejatinya. Start : 4 september 2019 Finish : 6 januari 2020 Ganti judul dari The Angel menjadi MBA (9 November 2023)
My Ice Prince✔  by pinkyyy_bee
pinkyyy_bee
  • WpView
    Reads 59,389
  • WpVote
    Votes 2,575
  • WpPart
    Parts 26
(judul awal FIRST LOVE) . . . . CERITA KOLABORASI dengan TANIAJUWITA , , , , Sejak awal Semua nya tak lagi sama, kehidupan tenang ku mulai sirna. Awal kisah di mulai saat aku memasuki drama putih abu-abu. Berawal dari ketidaksengajaan yang tak berujung membuat ku sering terlibat akan kehidupan nya yang penuh tanda tanya. ~Chelsea Alesha Syahreza~ . . . . Kehidupan monoton ku mulai terisi dengan beberapa warna. Semenjak pergantian tahun ajaran, ku temukan warna yang telah lama hilang di hidup ku. Siapa yang tahu? Berawal dari ketidaksengajaan berujung membuat ku lebih memahami kehidupan ini. ~Alvaro Marcello Pratama~
+22 more
My Little Girl by LuziaAnna
LuziaAnna
  • WpView
    Reads 3,744,205
  • WpVote
    Votes 143,864
  • WpPart
    Parts 68
Langsung aja baca di jamin seruu😉 "Jangan marah marah lagi ya sama Cia"-Ciaa "Buat gua marah sekali lagi,Gua gempur di tempat Tidur!!"-Kenzo Dan Maaf kalau Chapternya berantakan,Teliti sebelum Baja WARNING!!! BUAT YANG UMURNYA BARU SEUMUR JAGUNG TOLONG MENJAUH DARI ALUR CERITA YANG BUAT OTAL RADA PANAS DINGIN AND BASAH!! Perhatikan chapternya karna gak sesuai urutan,Ada sedikit masalah waktu aku Publish tapi gak ada masalah kok.Kalian masih bisa baca ceritanya yang lengkap
Big Boss - Tamat  by KatarinaApriani
KatarinaApriani
  • WpView
    Reads 184,659
  • WpVote
    Votes 6,973
  • WpPart
    Parts 73
Gue mau resign, gue udah gak kuat lagi hidup dibawah sikap otoriter big boss yang semakin hari semakin menyiksa para pegaiwainya sendiri. Tapi setiap gue minta resign, tetep aja gak bisa dengan alasan yang menurut gue gak masuk akal. ## Namun siapa sangka ara yang memiliki sifat bar-bar dan cerewetnya, kini malah terikat oleh perjanjian nikah antara dirinya dan atasan otoriternya itu. Sudah tamat ya, silakan yang berminat langsung baca aja. Start 16 june, 2020 Finish agust, 2020
Same Campus with Wife by farvidkar
farvidkar
  • WpView
    Reads 8,867,265
  • WpVote
    Votes 94,738
  • WpPart
    Parts 12
Aksa dan Fau merahasiakan "status" pernikahan, sehingga tidak ada yang tahu bahwa mereka adalah pasangan suami istri di usia muda. Tapi ternyata, tidak mudah menjalani backstreet di kampus. Tika, mahasiswa paling cantik, secara terang-terangan menyukai Aksa. Selain itu, Tariq, asisten dosen yang terkenal di kampus juga jatuh cinta pada Fau. Gara-gara hal itu, Aksa dan Fau harus mengubah strategi mereka... Note: - Judul sebelumnya 'A Wife Sharing Campus' - Novel tersedia di Gramedia dan toko buku lainnya Start: 4 Oktober 2018 End: 28 Januari 2020 ✅