YuniAlya's Reading List
20 stories
Mahram Untuk Najwa (END) by ameliasria
ameliasria
  • WpView
    Reads 7,744,199
  • WpVote
    Votes 410,216
  • WpPart
    Parts 61
(MUN 1) Fadlan dan Najwa yang sempat berpacaran saat masih duduk di bangku SMA dipertemukan kembali setelah waktu membawa mereka sangat jauh. Najwa yang telah hijrah dan mengenakan cadar membuat Fadlan tidak mengetahui kehadirannya saat mereka pertama kali bertemu. Atas takdir Allah, mereka akhirnya disatukan dalam sebuah ikatan suci pernikahan. ==================================== #1 spiritual (15/12/2020) #1 spiritual (16/01/2020) #1 spiritual (17/01/2020) #1 spiritual (18/01/2020) #1 spiritual (19/01/2020) #1 rasa (23/01/2020) #1 rasa (21/08/2020) #3 doa (10/01/2020) Start: 10/11/2019 End: 27/02/2020
Cool Boy vs Cool Girl by prismacintya
prismacintya
  • WpView
    Reads 39,050,765
  • WpVote
    Votes 1,830,468
  • WpPart
    Parts 66
[TERSEBAR DI GRAMEDIA & SUDAH DISERIESKAN] Bad boy Naufan dan Queen Bee Kesya membenci satu sama lain. Namun, mereka setuju untuk berpura-pura sebagai pasangan kekasih untuk menjauhkan musuh Naufan, Rafi, dari Kesya. Apa yang awalnya hanyalah tipu daya, perlahan bersemi menjadi cinta yang tulus, begitu rasa cemburu menghampiri hati keduanya. *** The most wanted bad boy, Naufan akhirnya menemukan tandingannya Keysa, the Queen Bee, yang sama sekali tidak tertarik kepadanya. Meskipun mereka sering kali digosipkan berpacaran karena status nomor satu mereka di sekolah, keduanya jarang saling bicara sampai suatu hari wali kelas mereka memasangkan keduanya sebagai ketua kelas dan sekretaris. Hubungan Naufan dan Keysa perlahan membaik, tapi tidak lebih dari teman. Sampai suatu hari musuh bebuyutan Naufan, Rafi mencoba mendekati Keysa. Naufan khawatir kalau Rafi punya niatan buruk. Sehingga tercetuslah ide untuk berpura-pura pacaran untuk melindungi Keysa.
RARA [COMPLETED] by Buabuuu
Buabuuu
  • WpView
    Reads 1,637,530
  • WpVote
    Votes 58,105
  • WpPart
    Parts 43
22 in #FiksiRemaja (28/09/2018), 28 Januari 2018 - 17 September 2018 "Iyah sengaja, kita makan dulu. Gue tau lo dari tadi belum makan," "Oh y-yaudah" "Gimana kalo makan di pinggiran aja?," "Yaudah." "Gimana kalo makan sate?." "Yaudah." "Gimana kalo kita jadian?." "Yaudah." "Okeh." "APA?!" Note : Vote dan Komen sangat diharapkan❤ Maaf typo bertebaran
Mrs. Fashionable Married by nisaafatm
nisaafatm
  • WpView
    Reads 6,582,760
  • WpVote
    Votes 446,953
  • WpPart
    Parts 38
[SUDAH TERBIT DI COCONUTBOOKS] Tuhan menciptakan manusia saling berpasangan dan menutupi kekurangan masing-masing. Begitu pun dengan Aruna yang dipertemukan dengan pasangannya setelah dijodohkan oleh Ibunya. Tapi, bagaimana jadinya jika sifat pecicilan, labil, dan keras kepala milik Aruna dipertemukan dengan sifat pendiam dan perfeksionis milik Tama? WARNING: Banyak kesalahan penulisan karena belum direvisi. #highest 11 on Chicklit [12.08.17] #highest 13 on Chicklit [07.07.17] #highest 18 on Chicklit [04.11.17] #highest 03 on Fiction [17.05.18] #highest 01 on Fiction [21.05.18] Setelah membaca cerita ini, jangan lupa baca squelnya [#WDS 2] JANGAN MENCOBA PLAGIAT. COBALAH BERKARYA DENGAN IMAJINASI SENDIRI.
Kerlingan Sayyidah Aisyah by zaimnovelis
zaimnovelis
  • WpView
    Reads 531,447
  • WpVote
    Votes 23,728
  • WpPart
    Parts 64
"Aku bahkan tidak bisa membedakan. Dia itu bidadari atau manusia?" Ini bukan hanya tentang Sayyidah, tapi juga tentang Aisyah. Mereka adalah bidadari dunia yang jatuh cinta pada pria yang sama. "Kamu itu bidadari bukan?" Wanita berhidung mancung itu tersenyum seperlunya, menunduk malu, gestur tubuhnya terlihat menawan seperti angsa. "Bukan, Mas. Saya manusia." Reyfan tak menyangka akan jatuh cinta pada seorang bidadari dunia, wanita salehah, putri seorang Kiai ahli Tasawuf.
RAENZIA by salsaalfn
salsaalfn
  • WpView
    Reads 3,939,371
  • WpVote
    Votes 267,636
  • WpPart
    Parts 51
"Andai kita bisa atur hati untuk sayang sama siapa, mungkin gue nggak akan nyakitin lo kaya gini. Iya kan?" "Kalaupun kita bisa atur hati untuk sayang sama siapa, gue akan tetap atur hati gue untuk sayang sama lo. Ya walaupun lo nggak sayang sama gue."
'Dia' by NadiaNadia810
NadiaNadia810
  • WpView
    Reads 8,242,003
  • WpVote
    Votes 229,618
  • WpPart
    Parts 49
#31 in teenfiction [12 oktober 2017] #41 in teenfiction [24 september 2017] #45 in teenfiction [16 september 2017] #49 in teenfiction [10 september 2017] "Van gue mau nanya?" ucap Raisya. "Apa?" jawab Vano dengan acuh tak acuh. "Lu kenapa berubah semenjak gue deket sama Naufal? trus pas tadi pagi lu ngikutin gue sama Naufal pas waktu mau berangkat sekolah kan?" Tanya Raisya yang mulai kesal. Vano tak menjawab. "Jawab Van! lo bisu? atau lo cembu--" Ucap Raisya yang langsung terhenti karena mendengar jawaban Vano. "Iya sya! gua cemburu liat lo sama Naufal! gue tau sya kita berdua emang pernah janji bahwa dalam Persahabatan ini ga boleh sampe ada yang ngelibatin perasaan tapi sya, Hati gue udah terlanjur sayang sama lo!" Jawab Vano Dengan nada tinggi. Detik itu juga air mata langsung meluncur dari mata Raisya.
My Ketos Is Prince Ice by DESIfdi_
DESIfdi_
  • WpView
    Reads 825,200
  • WpVote
    Votes 35,198
  • WpPart
    Parts 51
Alfaro prananta,seorang ketua osis di prananta school,memiliki kadar ketampanan bak dewa yunani,namun dia selalu bersikap dingin kepada orang orang di sekitarnya. Harus berpikir dua kali hanya untuk sekedar menyapanya. Alfa adalah sosok yang masih terpaku pada kejadian di masa lalu yg membuatnya menjadi pria tak tersentuh. Namun itu hanya sementara karena dia telah menemukan matahari yg dapat melelehkan hati es nya. Dia adalah adik dari sahabatnya sendiri,Dealina kanaya colate,bidadarinya.
Baper by greyxmoonx
greyxmoonx
  • WpView
    Reads 2,391,596
  • WpVote
    Votes 61,434
  • WpPart
    Parts 18
Gue Almira Salsabila, Waktu kelas 10 hidup gue aman, tentram, dan damai. Tapi semenjak gue naik kelas 11 semuanya berubah. Gue cuma mau ngasih tau, kalo hidup itu jangan ke bawa baper terus kayak gue ntar nasib nya sama kayak gue baru tau rasa. Highest Rank #28 [TEEN FIC] Highest Rank #19 [GALAU] Highest Rank #17 [GALAU]
The Memories of Algebra (SUDAH TERBIT) by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 1,900,637
  • WpVote
    Votes 235,326
  • WpPart
    Parts 44
Davia pernah begitu mencintai angka, sampai ia tiba-tiba terjebak di dalam dunia Roleplayer-dunia kedua yang mampu mengabulkan apa pun yang ia inginkan. Devan-kakak kelas sekaligus rekan tim olimpiade matematikanya-memaksa Davia untuk kembali pada kenyataan dengan menawarkan Davia satu kesepakatan. Ia akan membantu Davia mendapatkan apa yang diinginkannya, secara nyata, asalkan Davia kembali fokus pada olimpiade matematika mereka. Apakah Davia akan menyetujui kesepakatan itu, atau terus bersembunyi dalam dunia keduanya? ※ ※ ※ ※ ※ ※ ※ The Memories of Algebra has reached out: #1 on teenlit → September 13, 2019 #1 on fiksiremaja → September 13, 2019 #1 on baper → September 13-14, 2019 #1 on roleplayer → September 13-14, 2019 #1 on cinta → September 13, 2019 #1 on comfort → January 15-17, 2020 Hai dengan tamara di sini, selamat datang di #loveyourselfmore cerita versikuuu~ ayo berkenalan dengan follow wattpadku @tatamaraaa dan instagramku @tatamaraaaa :3 Terima kasih untuk dukungan kalian semua~ Love, Tamara.