Reading List🌟
6 stories
Geigi [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 5,171,641
  • WpVote
    Votes 521,465
  • WpPart
    Parts 42
[SELESAI] Pernahkah kamu merasakan takut berlebihan pada sesuatu yang sepele? Kalau, ya. Kita sama. Aku takut jatuh cinta dan aku juga takut tidak bisa merasakan cinta. Aneh. Tapi itu yang aku rasakan. Berawal dari tragedi terlambat olimpiade membawa mimpiku hanya sebatas angan, kemudian berujung dekat dengan dua cowok di sekolahku. Aku dekat dengan Dirgam. Aku juga dekat dengan cowok misterius yang muncul di dekat kolam renang dan memperkenalkan dirinya sebagai Mars. Aku kagum pada mereka. Namun, aku tidak tahu hatiku untuk siapa. Di balik semua kejadian itu pula, aku bisa melihat harapan yang sejak dulu aku inginkan di dalam keluarga kecilku yang pernah retak. Copyright©2018 by Sirhayani
Shea [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 20,198,670
  • WpVote
    Votes 1,643,055
  • WpPart
    Parts 61
"Kamu adalah potongan nada yang akan menyempurnakan musikku" *** Dia yang selalu hadir, belum tentu akan bersama denganmu selamanya, bisa saja dia menemanimu karena ia sedang kesepian. Dia yang selalu peduli, belum tentu bersungguh-sungguh mencintaimu, bisa saja dia melakukan hal itu ke banyak orang dan kamu adalah salah satu dari orang itu. Dia yang selalu mendengarkan keluh kesahmu, bukan berati dia yang mengerti semua tentang kamu, bisa saja dia melakukan itu hanya karena dia kasihan padamu. Ya, karena semua yang dia lakukan bisa saja dia tidak perasaan apapun padamu, jadi jangan terlalu cepat menyimpulkan dia menyukaimu hanya karena dia bersikap baik padamu. -Shea Kanaka Archandra
MARIPOSA by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 134,350,885
  • WpVote
    Votes 4,392,253
  • WpPart
    Parts 56
(NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma satu. Siapin oksigen lebih untuk bernapas dan Selalu waspada dengan Jantung anda. Nikmati sensasi pengalaman paling baper di dalam cerita ini. Lebih dari 21 juta kali udah buat Readers BAPER. Kamu tidak mau mencobanya juga? LET'S READ MARIPOSA ^ ^
'Dia' by NadiaNadia810
NadiaNadia810
  • WpView
    Reads 8,242,057
  • WpVote
    Votes 229,618
  • WpPart
    Parts 49
#31 in teenfiction [12 oktober 2017] #41 in teenfiction [24 september 2017] #45 in teenfiction [16 september 2017] #49 in teenfiction [10 september 2017] "Van gue mau nanya?" ucap Raisya. "Apa?" jawab Vano dengan acuh tak acuh. "Lu kenapa berubah semenjak gue deket sama Naufal? trus pas tadi pagi lu ngikutin gue sama Naufal pas waktu mau berangkat sekolah kan?" Tanya Raisya yang mulai kesal. Vano tak menjawab. "Jawab Van! lo bisu? atau lo cembu--" Ucap Raisya yang langsung terhenti karena mendengar jawaban Vano. "Iya sya! gua cemburu liat lo sama Naufal! gue tau sya kita berdua emang pernah janji bahwa dalam Persahabatan ini ga boleh sampe ada yang ngelibatin perasaan tapi sya, Hati gue udah terlanjur sayang sama lo!" Jawab Vano Dengan nada tinggi. Detik itu juga air mata langsung meluncur dari mata Raisya.
Bad Boy Behind The Glasses  by kdk_pingetania
kdk_pingetania
  • WpView
    Reads 11,964,675
  • WpVote
    Votes 630,155
  • WpPart
    Parts 78
CERITA TELAH DITERBITKAN Abstrax Series [1] : Ananta Rasya Fredick Keyla adalah gadis yang perfeksionis. Apa-apa harus serba sempurna. Dari atas sampai bawah harus serba oke. Dan semuanya harus serba higienis. Namun, semuanya berubah ketika ayahnya mengirimnya ke sekolah anak pembantunya. Sekolah itu sangat berbeda dengan sekolah Keyla yang sebelumnya. Dan hal itu membuat Keyla tidak betah di sana. Apalagi ketika Keyla tanpa sengaja mengetahui rahasia besar seorang Rasya, cowok culun yang tertutup di sekolah tersebut. Dan hal itu membuat hari-hari Keyla berubah drastis. I'll be a bad boy if I take off my glasses~ Sequel : Second Chance #01 in teenfiction (04-07-2018) #01 in badboy (04-11-2018) *** Bad Boy Behind The Glasses Copyright © 2018 by kdk_pingetania
More Than Friends [Seven Squad Series] by Itsluvi_
Itsluvi_
  • WpView
    Reads 1,758,060
  • WpVote
    Votes 121,279
  • WpPart
    Parts 2
(Sudah terbit di GagasMedia) Kamu terlalu sibuk dengan urusanmu sendiri, mengabaikan dia yang sangat menyayangimu Yang selalu ada untukmu Yang selalu jadi tempat bersandarmu di kala gundah Yang kamu lupakan saat kamu bahagia Bagaimana jika cinta datang terlambat? Ketika kamu sadar kalau dia amat berarti untukmu Namun dia memilih pergi Mungkin karena terlalu lelah untuk menunggumu peka. "Love Isn't Mean To Be Have" Copyright 2017 by Pramesti Luvi