Yulan
5 stories
Hakikat Cinta by laylastnrjnh
laylastnrjnh
  • WpView
    Reads 15,969
  • WpVote
    Votes 462
  • WpPart
    Parts 12
"Hakikat Cinta" Oleh: Imam Abdullah El-Rashied FB | IG | TW | TG | WP | YT @elrashied_imam elrashied.wordpress.com Kelanjutan dari "Mendadak Ke Tarim" Sebuah penafsiran lama akan hakikat dan makna cinta dalam konteks kekinian. Dilengkapi kajian Al-Qur'an dan Hadits dan pesan Rasulullah saw tentang kriteria pasangan hidup. Oleh : Imam Abdullah El-Rashied. "Untuk mereka yang dimabuk cinta dan untuk mereka yang pernah merasakan sakit hati tulisan ini kupersembahkan."
Assalamualaikum Jodoh by fida_Safitri
fida_Safitri
  • WpView
    Reads 4,334,506
  • WpVote
    Votes 214,908
  • WpPart
    Parts 41
Assalamualaikum Jodoh suda terbit ya sahabat, untuk pemesanannya bisa langsung cek Instagram @razkapustaka [ Selesai ] "Aku yakin dia jodoh sudah ditetapkan oleh Allah, jadi untuk apa aku termenung Walau aku harus didahului nikah oleh adik-adikku" (Adeeva Afsheen Myesha) "Yang ku tau jodoh itu adalah cerminan perilaku, semakin baik akhlak kita semakin baik pula akhlak jodoh kita" (Muhammad Azzamy Syauqi)
The Perfect Imam (Revisi) by roroayu28
roroayu28
  • WpView
    Reads 68,610
  • WpVote
    Votes 2,140
  • WpPart
    Parts 8
Shavira Bilqist Husen, wanita cantik yang diam-diam menyimpan rasa kepada sahabatnya sendiri, Andra Wibawa Candra. Tapi, perasaan itu harus ia buang jauh-jauh saat Vira mengetahui bahwa Andra akan meng-khitbah Wulan, kakak kandung Vira. Mau tak mau Vira harus ikhlas dengan jawaban yang Allah berikan selama ini. Tapi, Allah menjanjikan sebuah hadiah indah untuk Vira. Salah satu-nya, Allah mendatangkan pria baik untuk Vira, Muhammad Adam Al-kautsar. Apakah Vira mengizinkan Adam masuk ke dalam kehidupannya atau menolak mentah-mentah untuk mempertahankan perasaannya terhadap Andra?
Pendamping Hidupku by nidiasfitaloka
nidiasfitaloka
  • WpView
    Reads 1,213,262
  • WpVote
    Votes 53,719
  • WpPart
    Parts 30
Dear Pendamping Hidupku. Terima kasih untuk masa-masa yang takkan pernah aku lupakan dalam hidupku. *** Kisah seorang gadis bernama Halinka Nazmin Mahveen. Tanpa disangka-sangka, ia dilamar oleh seorang pria yang bahkan belum lama dikenalnya. Awal pertemuan mereka membuat Halinka kesal plus terpana kepada Haikal Irham Adzani-pria yang melamarnya. Hingga akhirnya mereka memutuskan untuk menikah. Merasakan bagaimana suka dan dukanya menjalani pernikahan. Bagaimana merasakan manis dan pahit dalam sebuah hubungan. Namun, meskipun perjalanan rumah tangga tidak selalu berjalan dengan lurus, rasa cinta tetap akan mengalahkan segalanya.
Aku dan Kamu.Kita. by nobitasisuka70
nobitasisuka70
  • WpView
    Reads 17,342,913
  • WpVote
    Votes 347,426
  • WpPart
    Parts 134
Love is fight