MuizahAzis's Reading List
29 stories
Dari Aku, Si Pecandu Pilu by loveable2521
loveable2521
  • WpView
    Reads 252
  • WpVote
    Votes 76
  • WpPart
    Parts 13
Ingin mendengar sederet kisah? Misal secuil rasa dari antagonis, atau sepilu mawar dari seekor sapi yang menolaknya?
Dari Saya Untuk Kamu #1 by loveable2521
loveable2521
  • WpView
    Reads 18
  • WpVote
    Votes 7
  • WpPart
    Parts 1
{1/1} Setiap orang berbeda. Baik secara pemikiran maupun rangkaian kejadian yang di alami. Saya atau kamu. Tentu saja berbeda. Saya kadang merasakan ini, kamu tidak. Begitupun sebaliknya. Tentu. Setiap orang memang berbeda. Jadi jangan langsung salah paham ya, saya cuma ingin berbagi kisah. Kisah dari orang awam Untuk orang yang diangung agungkan.....
Marigold by loveable2521
loveable2521
  • WpView
    Reads 2,052
  • WpVote
    Votes 597
  • WpPart
    Parts 47
Maureta Jisya Aurelia. Panggilan akrabnya sih Jisya. Si ratu cantik dari SMA Flawless. Cantik dah pasti, Imut iya, Ramah iya, Murah senyum juga iya. Aduh pokoknya pacarable banget. Tapi kenyataannya justru gak pernah punya pacar. Yang nyepik sih banyak, sampe SMA depan pun ada. Paling banyak tuh modus pulang bareng berakhir jalan. Dianya iyain aja 'Lah gratisan di depan mata. Masa gue tolak?' katanya. Tapi emang bener kan? Gratisan.... Yang nolak siapa? "Jisya mau pulang bareng? Nanti mampir makan ice cream deh" atau atau "Jisya mau iga bakar? Pulang bareng yuk" Sampe situ sih masih diiyain. Kalau udah yang kedua kalinya udah disetop. Katanya 'Kasian, duit jajannya gue ambil dua kali' Terus terus, yang bikin dia juga terkenal itu karena suka bawa bawa hansaplast. Coba deh minta ke dia, palingan di tanya mau motif apa. Sampe si cowok kalem kelasnya aja tau kalau panggilannya dia tuh 'Si Ratu Hansaplast'
Dari Saya Untuk Kamu #2 by loveable2521
loveable2521
  • WpView
    Reads 15
  • WpVote
    Votes 6
  • WpPart
    Parts 1
{1/1} Ingin seperti apa kamu dipandang? Sebagai remaja, bergaul adalah hal yang tentu kami lakukan kan? Entah itu dengan siapa saja, hanya beberapa, atau bahkan tidak sama sekali. Kamu tetap bergaul. Lah...yang tidak sama sekali tetap di anggap bergaul? Jelas. Ayo sini, yang merasa dirinya introvert mendekat, biar ku kasih kamu pertanyaan. "Kamu tidak pernah bergaul bahkan dengan satu orang?" Jawabannya pasti, setidaknya pernah sekali. Tapi, hanya saja kadang satu itu tidak dianggap sehingga dengan entengnya berkata bahwa ia sama sekali tak pernah bergaul. Lalu Dengan siapa saja. Sini sini, biar kutanya yang merasa dirinya extrovert biar ku kasih kamu pertanyaan. "Kamu ngerasa selalu bahagia dengan orang orang itu?" Jawabannya pasti, setidaknya pernah sekali ia merasa tak enak. Jadi kayak gini tuh terkadang dianggap badut sama orang. Sama. Gak enak.
Eunoia In Better {END} by loveable2521
loveable2521
  • WpView
    Reads 490
  • WpVote
    Votes 107
  • WpPart
    Parts 21
Apa yang lebih menyebalkan dibanding ditunjuk satu kelas untuk ikut sebagai partisipan kelas lomba memasak saat bazar? Mungkin bagi kalian yang pandai dan hoby memasak ini akan menjadi moment indah. Tapi bagi kaum yang benci dengan segala macam masak memasak?? Itu hal yang mengerikan Nah, jika kalian ternyata suka dan hoby memasak berarti kalian sama dengan Sokuya, Soku ingin menjadi koki. Khususnya pembuat kue. Tapi bagi kalian yang benci dengan memasak, kalian akan sama dengan Liliya Nabila. Lilin tidak suka memasak. Hm, dia benci dengan alat dapur jenis apa pun. Atau kalian tim netral? Suka tidak suka yaa dilakukan saja? Jika iya, berarti kalian sama dengan Esyelin. Es sih biasa saja dengan hal masak memasak. Hanya saja ini bukan kesukaannya. Dia pikir ini hanya akan membuang buang waktu saja dan tentu saja tak akan berguna. Sialnya, pihak panitia sepertinya punya dendam kesumat bagi peserta lomba ini, sebab mereka akan diacak hingga membentuk tim dari kelas yang berbeda. Lantas bagaimana jadinya jika mereka bertiga menjadi tim untuk lomba bazar memasak ini? Akankah berhasil? Atau.... Malah sebaliknya?
Labirin Memoir [SUDAH TERBIT] by tatamaraaa
tatamaraaa
  • WpView
    Reads 259,080
  • WpVote
    Votes 2,621
  • WpPart
    Parts 3
HOLLOW BOOK VERSION IS AVAILABLE NOW. Hollow ganti judul jadi LABIRIN MEMOIR dan OPEN PO sampai tanggal 13 Desember 2020♡ ◇ ◇ ◇ aira tidak menyangka bahwa kepulangannya dari rumah perawatan di pulau terpencil itu membuatnya tidak tenang. seluruh isi rumah terlihat menutup diri padanya, bahkan kedua orang tua aira. hanya satu orang yang senang dengan kepulangan aira, yaitu kakaknya; karina. namun, seisi rumah tidak menganggap nyata akan kehadiran karina. terkadang aira merasa karina hanya hantu di rumahnya. asing semakin terasa ketika ia kembali ke rumah perawatan itu dan menemui helena juga vano, teman semasa ia dirawat. satu per satu pasien di rumah perawatan itu hilang. helena terkunci, sementara vano dan aira merasa tidak asing dengan hubungan mereka yang padahal sebelumnya tidak saling mengenal. satu yang mereka bertiga sadari, ada yang aneh dari rumah perawatan itu, dan mereka harus segera keluar dari sana. Hit #75 on Horror [Thu, June 22nd 2017] Hit #34 on Mystery/Thriller [Sat, Nov 11st 2017]
Dear Past, Let Me Go by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 208,050
  • WpVote
    Votes 19,670
  • WpPart
    Parts 44
Sekuel DRAMA. Anka hidup dalam bayangan masa lalu yang terus membuatnya terlarut dalam penyesalan. Baginya, bayangan bisa mencekik begitu kuat, sampai rasanya sulit melepaskan diri, bahkan sekadar untuk bernapas. Lalu hadir seseorang yang baru di hidupnya, Brav. Cowok itu datang dan mengatakan akan terus mengikutinya seperti bayangan. Karena dia percaya, bayangan bisa menjadi teman. Ia tidak akan meninggalkan, karena merupakan bagian dari diri. Dua orang itu terus berjalan dengan kepercayaan yang berbeda. Akankah mereka mempertahankan keyakinan masing-masing? Atau Brav akhirnya berhasil mengusir bayangan kelam dalam hidup Anka, dan mengubahnya menjadi sesuatu yang menyenangkan?
Sabotase (Intelijen Nusantara #2) by kontradiksi
kontradiksi
  • WpView
    Reads 114,881
  • WpVote
    Votes 15,737
  • WpPart
    Parts 8
[SERI INTELIJEN NUSANTARA #2] Dokter se-Indonesia mogok. Segala macam ancaman dan peringatan tak dihiraukan. Munculnya virus baru menyebabkan wabah nasional, menciptakan banyak kota mati di seantero Nusantara. Ribuan nyawa tumbang. Sayang, dokter masih mogok. Katanya virus ini hasil mutasi alam, akibat manusia mengonsumsi hewan eksotis terlarang. Juga karena hobi manusia membabat alam seenak jidatnya. Aku sih tidak percaya. Pasti Societas Visionaria punya andil di balik kekacauan ini. Kecurigaanku bertambah: di televisi, Garin Djokomono hidup lagi!
Mr. I Project: Devil Must Die by DF_Rost
DF_Rost
  • WpView
    Reads 186,663
  • WpVote
    Votes 39,042
  • WpPart
    Parts 65
[Pemenang Watty Awards 2019 Kategori Mystery & Thriller] Orang bilang Klub Jurnalistik dijuluki "Klub Jurik" karena ruangannya berhantu. Kalau itu benar, sebagai anggota "gaib", aku adalah salah satu hantunya. Namaku Grey. Aku harus mencegah pembubaran Klub Jurik kalau mau naik kelas. Namun, kebanyakan anggota tampak acuh tak acuh dengan nasib klub yang berada di ujung tanduk. Kesialan membawaku pada sejarah kelam klub Jurnalistik. Ratna Oktaviana, mantan ketua klub, tewas terbunuh setahun yang lalu. Pelakunya masih berkeliaran sampai sekarang, dan saat seorang anggota klub menghilang, aku sadar bahwa iblis itu masih menghantui kami. Sayangnya, di kota tempat konglomerat menguasai pemerintah, hukum yang hanya tajam ke bawah, dan premanisme yang merajalela, aku tak tahu mana yang bisa kupercaya. Semua petunjuk menghubungkanku pada Mr. I, tapi ... Siapa Mr. I? ------------------------------ Rating: R-17 (violence and profanity) Story & cover by: D.F. Rost