clouddi10's Reading List
49 stories
Scandal of Billionaire (SELESAI) by Ififah75
Ififah75
  • WpView
    Reads 4,307,325
  • WpVote
    Votes 205,097
  • WpPart
    Parts 39
Siapa yang tak mengenal Gideon Leviero. Pengusaha sukses dengan beribu pencapaiannya. Jangan ditanyakan berapa jumlah kekayaannya. Nyatanya banyak perempuan yang berbondong-bondong untuk menghangatkan ranjang Pria itu. Namun tidak seperti pengusaha lainnya. Gideon paling benci skandal dan berurusan dengan banyak perempuan. Bahkan ia menegaskan di perusahannya tidak di perbolehkan memiliki hubungan. Jika memutuskan untuk menjalin hubungan dengan sesama pegawai. Salah satu di antara mereka harus mengundurkan diri. Itu peraturannya dan itulah aturannya. Namun bagaimana jika Gideon malah terlibat cinta satu malam dengan pegawainya. Bahkan menyebabkan perempuan itu hamil. Sialnya itu menjadi Skandal terbesar dalam hidup Gideon Haruskah ia menyingkirkannya untuk menutup semua skandal ?
GRAVITASI : BAD HUSBAND [END] by cherrydarl_
cherrydarl_
  • WpView
    Reads 9,289,597
  • WpVote
    Votes 623,952
  • WpPart
    Parts 57
Love and Revenge Hamil seorang anak dari pembully-nya sendiri? Hidup Kanara Audrey Valentiorus yang awalnya baik-baik saja tiba-tiba hancur saat dirinya berurusan dengan Gravitasi. Gravitasi Caesar Leonides, si 'iblis tampan' yang menderita DID (Dissociative identitiy disorder) atau kepribadian ganda. Dendamnya akan Kanara bukan tanpa sebab, ada suatu hal besar yang menjadi alasan Gravitasi membenci seorang Kanara. Segala macam hinaan, pembullyan dan teror dia dapatkan dari Gravitasi, padahal dia sendiri tidak tau mengapa lelaki itu melakukan hal bejat padanya. Hingga pada akhirnya Kanara hamil, dan Gravitasi terpaksa menikahi gadis itu. Disinilah semuanya berubah, Ketika ambisi untuk menghancurkan berubah menjadi keinginan untuk melindungi #Series Universe 01 [SEGERA TERBIT] Start : 3 Januari 2023 End : 11 Maret 2023 ⚠️Follow instagram RP @Gravitasicaesar_ @Kanaraaudrey_
Pak Hakim - (ngeselin!) Di TERBITKAN  by fjxoxo
fjxoxo
  • WpView
    Reads 7,657,294
  • WpVote
    Votes 400,376
  • WpPart
    Parts 48
Kalau kata Nalya, pak Afka itu cocoknya dipanggil pak Hakim. Karena, selain nama tengahnya memang Hakim, pria itu juga selalu menghakiminya dengan tugas dan waktu pengumpulan yang tidak masuk akal. "Pak?" "Kumpulkan tugas makalah kamu besok." "Tapi pak?" "Hari ini." "Mana bisa?" "Saya tunggu 2 jam lagi." "Pak Hakim ngeselin!" "Kamu ngulang matakuliah saya." "MASNYA TIDUR DI LUAR MALAM INI!!" Deg! Mampus! ⚠️Banyak mengandung kata-kata yang tidak pantas, umpatan dan sebagainya. Mohon untuk bijak dalam menyikapi hal tersebut.
A dan Z by erliskurni_
erliskurni_
  • WpView
    Reads 29,447,026
  • WpVote
    Votes 2,705,541
  • WpPart
    Parts 73
Bagaimana perasaan kalian jika dijodohkan dengan seseorang yang tidak masuk kedalam kriteria pasangan impian kalian? itulah yang Zara rasakan. Namanya Zara Nindiatama, ia harus terpaksa menerima perjodohan ini. dirinya bermimpi memiliki pasangan yang romantis, penyayang, dan memanjakannya. tetapi siapa sangka jika dirinya justru mendapatkan pasangan yang pendiam, tidak peka, cuek, dan dingin? Ia harus menikah dengan pria yang tidak ia cintai. pria itu Abyan Khayri Atharrazka. atau yang biasa dipanggil Gus Abyan. Sebenarnya bukan Zara yang dijodohkan dengan Abyan, melainkan Fara, adik kembar tidak identiknya. Start: 25 Agustus 2021 End: 26 Januari 2022 SELURUH ALUR CERITA MURNI HASIL PEMIKIRAN SENDIRI, TIDAK MENJIPLAK KARYA LAIN. MOHON MAAF JIKA ADA KESAMAAN ALUR, TOKOH, TEMPAT, KEJADIAN DAN YANG LAINNYA. [ lengkap, sudah terbit di @cloudbookpublishing, tersedia di seluruh GRAMEDIA Indonesia dan toko buku online ] #1 in Abyan (8/9/21) #1 in Ustadz (29/9/21) #1 in Gus (30/9/21) #1 in Spiritual (18/10/21) #1 in Zara (14/11/21) #1 in Islami (23/11/21)
The Pilot's Wife [END] by Wulhand
Wulhand
  • WpView
    Reads 15,009,371
  • WpVote
    Votes 562,976
  • WpPart
    Parts 55
"Pernikahan ini terjadi karena aku hamil." -Bella Elyana ** Bella Elyana, gadis belia yang masih duduk di bangku SMA dan merupakan anak tunggal dari seorang pengusaha ternama. Karier papanya begitu sukses, namun hal tersebut justru membuat Bella menjadi begitu bebas hingga ia salah pergaulan. Papanya mempercayakan Bella kepada Alan Anggara, anak dari rekan bisnisnya. Alan yang berprofesi sebagai pilot ditugaskan untuk menjaga Bella. Namun, hal itu membuat Bella membencinya, karena semakin hari Alan terus mengaturnya dan Bella merasa ini sudah berlebihan. Hingga suatu hari, Insiden buruk pun menimpa Bella dan membuat Alam tidak memiliki pilihan lain, yaitu menikahinya. Kisah ini begitu konyol, tetapi mungkin memang seperti ini lah jalan takdirnya. Lalu bagaimana kelanjutan kisah Bella dan Alan? Penasaran?langsung dibaca aja yuk.. enjoy ya!(: #2 In TeenFiction (210420) #1 In Romance (240520) #10 In Fiksi Remaja (081219) #3 In Remaja (270720)
Nerd Boy & Absurd Girl [END] by Evaamarwa
Evaamarwa
  • WpView
    Reads 6,725,161
  • WpVote
    Votes 837,521
  • WpPart
    Parts 54
Reina Jasmine. Gadis cantik yang mampu memikat hati para most wanted boy di SMA Dermaga. Hari-harinya penuh pujian dari kaum adam. Dilamar para most wanted sebagai pacarnya sudah menjadi makanan sehari-hari bagi Reina. Namun, Reina selalu menolak. Hingga ia menemukan cowok yang menurutnya cukup berbeda dari cowok lain dan dapat memikat hatinya. Cowok itu bernama, Galang Satria. Awal pertemuannya dengan Galang membuat hatinya sedikit tertarik pada Galang. Pada pertemuan kedua, hatinya semakin tertarik dan berujung ingin menjadikan Galang sebagai pacarnya. Mimpi apa Galang, bisa menjadi pacarnya the most wanted girl di sekolah? Galang yang terkesan cupu, tidak punya daya keberanian dan sering menjadi bahan bullyan. Di balik itu semua, terdapat kedok yang belum terbongkar. "Lo suka gak, sama gue?" tanya Reina to the point. "A-aku, nggak tau, Rein," jawab Galang grogi. "Oke, gak papa. Gue bakal bikin lo, suka sama gue!" balas Reina dengan mantap. NB: CERITA INI MENGAKIBATKAN NGAKAK BERLEBIHAN, BAPER AKUT DAN KEJANG-KEJANG! [FOLLOW SEBELUM MEMBACA!] [JANGAN LUPA VOTE DAN KOMEN!] [JANGAN LUPA SHARE CERITA INI!] [DON'T COPY MY STORY!] Highest Rank #1 in kacamata (07.03.2021) #1 in absurd (17.06.2021) #1 in lugu (21.06.2021) #1 in nerd (22.06.2021) #1 in unik (28.06.2021) #1 in baper (28.06.2021) #1 in humor (28.06.2021) #1 in romantis (30.06.2021) #1 in mostwanted (30.06.2021) #1 in anaksma (02.07.2021 #1 in teenfiction (03.07.2021) #1 in sekolah (07.07.2021) #1 in fiksi (22.10.2021) #1 in ceritaremaja (04.03.2022) #1 in fiction (07.07.2022) #2 in fiksiremaja (18.06.2021) Started: 22 Januari 2021 Finish: 01 April 2021
ATLAS (TERBIT) by nsall_
nsall_
  • WpView
    Reads 11,004,550
  • WpVote
    Votes 696,391
  • WpPart
    Parts 74
☠️WARNING : TYPO BERTEBARAN 📍Cerita ini sudah terbit! 📍Novel tersedia di Gramedia dan semua E-commerce! Menceritakan kehidupan Atlas Guallin Dexter, seorang anak tunggal yang terjerumus ke dalam penyalahgunaan narkoba dan tindakan pembunuhan berencana setelah kehilangan kedua orang tuanya dalam kecelakaan tunggal yang janggal. Di saat menjalani rehabilitasi, Atlas sudah berulang kali melakukan tindakan kekerasan terhadap suster pribadinya, hingga akhirnya dia dipertemukan dengan Nabella Arasya, perempuan cantik dan baik hati yang menjadi perawat pribadinya. Tapi apakah Nabella berhasil merawat dan menemani Atlas hingga pria berhasil pulih dari narkoba? Atau akan berakhir sama dengan suster-suster pribadi yang mendapatkan tindakan kekerasan dari Atlas? ☠️ Jika ada kesamaan dalam segala aspek dalam cerita saya, saya mohon maaf. Karena ini murni dari imajinasi saya 🙏
Achilles  by Puspaw22
Puspaw22
  • WpView
    Reads 851,267
  • WpVote
    Votes 76,725
  • WpPart
    Parts 58
Pendragon Geng terkenal dari salah satu sekolah elite swasta yakni SMA Garuda yang sangat ditakuti oleh sekolah lain. Berani menantang mereka, maka bersiaplah bertemu dengan sang malaikat pencabut nyawa dari geng itu. Achilles Julian Mahendra, siswa dengan paras rupawan namun kelakuannya berbanding terbalik dengan semua itu. Sang malaikat pencabut nyawa, Ketua dari geng Pendragon. Bersama dengan empat anggota inti lainnya, mereka menjadi penguasa di SMA Garuda. Bagaimana jika sang ketua geng itu bertemu dengan Eileen Shura Brawijaya, seorang gadis tomboy yang mempunyai perkumpulan dengan nama Badass Girls Squad. Perkumpulan lima cewek badas terkenal di sekolahan yang mempunyai segudang rahasia tersembunyi dari mereka masing-masing. [Terinspirasi dari drama Korea School 2013 dan 2015, serta The Heirs] Highest rank : #1 in tawuran #1 in brokenhome 04/01/2021 #61 in teenfic 04/02/2021 #59 in teenfiction 06/02/2021 #2 in geng 06/04/2021 #46 in fiksiremaja 07/04/2021 #20 in fiksiremaja 09/04/2021 #1 in badboy 21/04/2021 #1 in sekolah 02/05/2021 #1 in highschool [GAMBAR COVER DARI PINTEREST, BUKAN UNTUK TOKOH UTAMA CERITA] ❎ WARNING!!! ❎ BANYAK KATA-KATA KASAR, KEKERASAN BAIK VERBAL MAUPUN NON VERBAL, TOXIC RELATIONSHIP. BUAT YANG NGGAK SUKA JANGAN BACA!!! 📢 DON'T COPY MY STORY 📢 MURNI CERITA SENDIRI
IBRA [Sudah Pernah Terbit] by bakpaopelangii
bakpaopelangii
  • WpView
    Reads 1,226,465
  • WpVote
    Votes 47,124
  • WpPart
    Parts 40
Ini kisah Syaqira yang harus menerima kenyataan jika dirinya akan menikah dengan gus nya sendiri, juga Gus Ibra yang harus membimbing santri Abinya yang kini berubah status menjadi istrinya. Sifat keduanya sungguh berbanding berbalik, Gus Ibra yang memiliki sifat penyabar nan tegasnya harus siap menghadapi Syaqira yang keras kepala dan sedikit bar-bar. Lalu, bagaimana keseharian keduanya dilingkungan pesantren?
Secret Imam (TERBIT)  by Santiirahmaa_
Santiirahmaa_
  • WpView
    Reads 1,534,816
  • WpVote
    Votes 105,509
  • WpPart
    Parts 44
Revisi versi cetak Oma Iren menyembulkan kepala ke jendela lalu menatap sebal pengendara itu yang menghentikan motornya kala mendengar suara klakson. "WOY! MINGGIR SEMPRUL! MALAH NGALANGIN JALAN GUE LU! KAGAK TAU APE CUCU TERSEYENG GUE SEKARAT!" pekik Oma Iren mengalihkan atensi orang-orang yang berada disana. "Oma!" tegur Opa berdecak kesal. Oma Iren meneguk ludahnya cepat, "MINGGIR WOY! ASTAGHFIRULLAH!" pekik Oma Iren frustasi. Spontan pengendara motor itu langsung melajukan motornya keluar area rumah sakit dengan kecepatan di atas rata-rata. *** Sahna melirik sinis Langga, "Lo pergi deh! Jangan nambahin dosa gue dengan adanya lo disini!" kesal Sahna, di dalam hati ia terus saja beristighfar. Langga terkekeh, "Bahkan sekalipun kita pegangan tangan tidak akan menimbulkan dosa, justru mendapatkan pahala." enteng Langga berniat menggoda Sahna. Sahna membulatkan mata, 'Bagaiamana bisa seorang Gus berbicara seperti itu?' batin Sahna menggelengkan kepala tak habis pikir. Langga mendekatkan wajahnya ke Sahna. Sontak saja, Sahna beringsut mundur dan memejamkan matanya kuat karena merasa takut. "Ana uhibbuki fillah ya, Zaujati." ucap Langga pelan membuat Sahna merona. Langga terkekeh lalu mengecup singkat dahi Sahna. Plak! Spontan saja Sahna menabok pipi Langga, membuat sang empu shock karena kaget atas kejadian barusan. Sahna menutup mulutnya shock setelah sadar apa yang dia lakukan, "Alamak ... " gumamnya. __ Ring 🏅 🥇 #ning(14/3/22) #pesantren (17/3/22) #makmum (20/10/22) #imam (19/11/22) 🥈#pernikahanrahasia (15/3/22) #makmum (15/3/22) #ning (17/3/22) #baby (10/4/22) 🥉#makmum(14/3/22) #ning(15/3/22) #pernikahanrahasia(22/4/22) Start maret 2022 End januari 2023