🍊🥕🧡
8 stories
Unintentional | ✔ by brownsugarlatteee
brownsugarlatteee
  • WpView
    Reads 1,949,169
  • WpVote
    Votes 147,951
  • WpPart
    Parts 41
"Enggak lah, makanan warung tenda malah lebih enak. Gimana? Kamu mau nggak? Saya udah laper banget." Kata Dira sambil memegangi perutnya. Reno tersenyum, bangkit dari duduknya, dan mengulurkan tangan cvc arah Dira "Well, yuk. Saya juga lapar." Dan Dira menerima ajakan dari Reno, menyambut tangan hangat laki-laki tersebut. Yah, siapa yang tahu kalau Reno adalah satu kemungkinan yang mungkin terjadi dari seratus kemungkinan yang tidak mungkin terjadi di malam itu? Dan kemudian, sejak malam itu semua hal dimulai sampai ketika takdir mulai mempermainkan perasaan seorang Andira Afsheen dengan Muhamad Halim Akbareno
Soundless Hubby by itsputia
itsputia
  • WpView
    Reads 8,375,648
  • WpVote
    Votes 17,254
  • WpPart
    Parts 2
Harindra Radhitya adalah seorang pendiam yang hangat. Jika kalian berpikiran semua orang yang memiliki sifat pendiam itu dingin. Biar aku patahkan pemikiran kalian dengan seorang Harindra Radhitya. Seorang mantan Kakak tingkat yang naik tingkat menjadi suami Isla Narabeel. Si pendiam yang hangat dan perhatian, yang bisa memberikan segalanya yang dia bisa untuk Isla Narabeel meskipun terkadang membuat jengkel dengan jawabannya yang super singkat. --------- Contains low conflict. Full of bunch happiness and joy to make your days! Start: 210128 End: #1 Comedy out of 35k (21.03.05) #1 Romansa out of 27k (21.03.24) #1 Marriage out of 9k (21.03.25) #1 Menikah out of 4k (21.03.26) #1 Roman out of 28k (21.04.05) #1 Lokal out of 7k (21.04.06) #1 Bahagia out of 22k (21.04.15) #1 Romantis out of 97k (21.04.18) #1 Wonpil out of 1,4k (21.04.19) #2 Cinta out of 295k (21.04.28) #1 Day6 out of 3,4k (21.04.30) #1 Romance out of 380k (21.05.04) #1 Sweet out of 14,7k (21.12.06) #1 Family out of 59,4k (22.02.07) 1M reads: 210429
Bayi Dosenku by friday-ukht
friday-ukht
  • WpView
    Reads 20,026,978
  • WpVote
    Votes 1,454,439
  • WpPart
    Parts 134
[CERITA DIPRIVATE, FOLLOW DULU SEBELUM BISA BACA LENGKAP!] "Kamu sakit atau... hamil?" "Kalaupun saya hamil, anak ini tidak akan hidup lama, Bapak tau karena apa?" Gadis itu melangkah pelan mendekati Bara, "Karena saya akan menggugurkannya." ✨✨✨ Naqiya Adeeza, mahasiswi semester satu yang berasal dari keluarga religius harus menerima kenyataan bahwa dirinya ditiduri oleh Bara Adichandra, tidak lain tidak bukan adalah dosennya sendiri. Naqiya membenci Bara karena lelaki itu menghancurkan hidupnya. Namun, apa jadinya jika di dalam tubuhnya ada darah daging dosennya sendiri? ⚠️Segala bentuk plagiat akan diproses secara hukum ⚠️ 18+ 🏅🏅🏅 #1 Teenfiction | 16-18 Agustus 2022 #1 Marriage | 22 Dec #1 Kehamilan | 22 Dec #1 Teen Fiction | 17 April 2021 #2 Romance | 31 Dec #2 Fiksi Umum | 25 Dec #2 Pernikahan | 23 Dec #2 MBA | 24 Dec #2 Cool | 21 May 21 #3 Dosen | 24 Dec
Oh Doctor by allyah_zr
allyah_zr
  • WpView
    Reads 2,156,516
  • WpVote
    Votes 93,862
  • WpPart
    Parts 71
Menceritakan kisah dokter yang trauma akan pernikahan karena kehidupan keluarganya yang berantakan akibat pernikahan, ada rasa iri tiap kali ia melihat sahabatnya satu persatu mulai menikah dan memiliki buah hati namun ia selalu menepis perasaan irinya. Ibunya juga selalu memaksanya untuk menikah sebelum ibunya meninggal, akankah dokter Anggara menuruti keinginan sang ibu?. NB : Lebih menjurus ke kisah cinta dokter Anggara
SECRET TARY [TERBIT] by itszeey1
itszeey1
  • WpView
    Reads 4,138,809
  • WpVote
    Votes 220,202
  • WpPart
    Parts 43
Bekerja sebagai sekretaris pribadi seorang Kenan Pranata Blade (26) mungkin menyenangkan seperti yang dibayangkan semua orang diluaran sana. Masalah honor yang perbulannya besar, anggap saja itu sebagai bonus. Namun, ini bekerja sebagai sekretaris pribadi. Yang artinya lebih dari lima jam berhadapan dengan seorang Kenan. Berbeda dengan Claretta Eryska Maharani (25), baginya bekerja sebagai sekretaris pribadi Kenan itu sangat menyiksa. Inginku berteriak pada dunia bahwa kau adalah milikku. Tapi mengapa aku tak bisa? Karena aku milikmu. #3 in romance [14/10/20] #2 in roman [21/10/20] #1 in getaran [21/10/20 #6 in chicklit [9/09/20] #1 in fiksi umum [3/11/20] #2 in hurt [30/08/20] #1 in life [3/09/20] #1 in adult [17/02/21] #1 in sekretaris [21/06/20] Amazing cover by Riferdianto
Wa'alaikumussalam Pelengkap Iman ✔ by morfemima
morfemima
  • WpView
    Reads 6,827,835
  • WpVote
    Votes 343,333
  • WpPart
    Parts 32
Jika memang yakin Allah Maha Membolak-balikkan Hati, lantas mengapa masih mengemis cinta manusia? Hal itu yang membuat Alif enggan membahas perkara jodoh dan pasangan hidup. Semuanya buyar ketika hidupnya mulai dipengaruhi perempuan manis yang menjadi mahasiswanya. Lalu bagaimana ketika Allah membuat hatinya harus mengemis cinta seorang Nafisya Kaila Akbar? [Spiritual-⚠Romance Act] 📍Tag me @morfemima if you share quotes from this story. Copyright © 2019 by Ima Madani.
SHAF ✔ by morfemima
morfemima
  • WpView
    Reads 5,135,186
  • WpVote
    Votes 254,663
  • WpPart
    Parts 26
Satu shaf shalat di belakangnya adalah mimpi buruk. Kalimat itu sudah cukup bagi Shafira untuk menggambarkan bagaimana kehidupannnya setelah bertemu dengan seorang Athaya Khalil Adnan. [Spiritual-⚠Romance Act] Tag me on Instagram @ima.madani or @morfemima if you share something from this story. Copyright © 2020 by Madani.