Fiksi
21 stories
Guardiationship by renitanozaria
renitanozaria
  • WpView
    Reads 2,610,530
  • WpVote
    Votes 328,099
  • WpPart
    Parts 28
Guardiationship - Completed "I believe certain people cross your life as guardian angels and some connections can't be explained off words alone. It's a soul thing. A feel." -kata quotes Pinterest sih gitu. Kisa Eden Philomena hanya cewek biasa yang baru lulus SMA dan memulai tahun pertamanya di universitas ketika sosok Emir, temannya semasa SMP tiba-tiba muncul di kamarnya pada suatu waktu menjelang tengah malam. Seharusnya itu tidak menjadi masalah yang spektakuler jika saja tidak ada fakta keras bahwa Emir sudah meninggal seminggu sebelumnya. Dunia Eden mendadak amburadul ketika Emir menjelaskan bahwa dia ditugaskan menjadi guardian angel--malaikat pelindung--buat Eden karena kesalahannya di masa lampau hingga misinya terselesaikan. Seakan itu semua belum cukup, Eden masih harus rela harinya diacak-acak oleh kehadiran tiga cowok super aneh yang ternyata masih punya hubungan saudara namun kelihatannya ditakdirkan jadi musuh abadi sejak era Megalodon sampai akhir eksistensi Homo Sapiens; Setranala Dirgantara, Sabda Aksara dan Rasi Gemintang.
Never Ending by DilaWahidatu
DilaWahidatu
  • WpView
    Reads 1,104
  • WpVote
    Votes 100
  • WpPart
    Parts 5
Entah sebuah kebetulan semata atau takdir yang menentukan, yang pasti aku ingin cerita ini tidak pernah ada akhir. -Never Ending Start : 09 Agustus 2020 ©DilaWahidatu2020
Naga, Jangan Bucin!「SUDAH TERBIT」 by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 2,193,791
  • WpVote
    Votes 206,520
  • WpPart
    Parts 53
Story by @andhyrama [Sudah tersedia di berbagai toko buku!] Aku Naga yang ingin bebas! Bagaimana tidak? Aku yang hobinya memasak di dapur dan tidak suka olahraga justru terjebak di klub sepak bola. Bukan hanya itu, aku juga terpaksa ikut turnamen yang mengharuskanku latihan setiap hari. Andai saja aku bisa membelah diri dan menyuruh belahanku untuk mengerjakan itu! Eh, dikabulkan! Ada Bima, aku dari dimensi lain yang tiba-tiba datang untuk membantuku. Walau Bima songongnya minta ampun karena dia adalah putra mahkota kerajaan di dunianya, tetapi dia membebaskanku dari segala tetek bengek klub sepak bola. Sekarang, untuk merayakan kebebasanku. Aku akan melakukan hal yang kumau. Pertama, menjalankan hobiku yang sudah menjadi passion. Kedua, jadi YouTuber biar makin tenar. Ketiga, jadi bucin-nya kakak kelas yang namanya Gadis. Naga, Jangan Bucin!
The Girl From Tomorrow [COMPLETE] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 1,382,019
  • WpVote
    Votes 158,375
  • WpPart
    Parts 45
#𝕱𝖆𝖓𝖙𝖆𝖘𝖎 #𝐒𝐢𝐜𝐤𝐥𝐢𝐭 Juno tidak punya banyak pengalaman soal cinta. Tapi begitu dia jatuh cinta dunianya ikut jatuh semua. Si Ganteng kalem yang melankolis ini tak pernah menyangka akan terjebak dalam cinta yang begitu fantasi. Cinta memang tidak bisa memilih di mana dia akan tumbuh dan mengakar. Namun ketika sembarang saja cintanya dijatuhkan, bukan hanya urusan hati, melainkan hidupnya pun harus dipertaruhkan. Bagi Juno rasa yang tertaut pada Lana dan Kikan hanya akan jadi sebatas urusan yang tak akan pernah selesai. Juno adalah sinonim dari romansa yang lesap dalam lipatan waktu.
MARIPOSA by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 134,321,575
  • WpVote
    Votes 4,391,836
  • WpPart
    Parts 56
(NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma satu. Siapin oksigen lebih untuk bernapas dan Selalu waspada dengan Jantung anda. Nikmati sensasi pengalaman paling baper di dalam cerita ini. Lebih dari 21 juta kali udah buat Readers BAPER. Kamu tidak mau mencobanya juga? LET'S READ MARIPOSA ^ ^
True Stalker by sirhayani
sirhayani
  • WpView
    Reads 34,005,727
  • WpVote
    Votes 1,263,733
  • WpPart
    Parts 32
Adaptasi True Stalker sudah tayang di Vidio! 🎬 - Aku adalah stalker. Itu sebuah hobi? Bisa dibilang begitu. Tetapi, aku hanyalah seorang gadis SMA yang duduk di bangku kelas X. "Lo udah tahu kelakuan gue di sekolah. Satu cara supaya gue bisa tahu kalau lo beneran tutup mulut." "Apa?" "Mulai hari ini, lo jadi cewek gue." Dan... hobiku itu menjadi sebuah bencana. Copyright©2016 by Sirhayani ______ Sudah tersedia di toko buku terdekat dan sebagian part di work ini sudah dihapus karena telah terbit mayor.
My Ice Senior [Complete] by DilaWahidatu
DilaWahidatu
  • WpView
    Reads 1,519,177
  • WpVote
    Votes 108,730
  • WpPart
    Parts 67
[Masih Lengkap] Ini tentang bagaimana Adira menyukai Febby-kakak kelasnya yang mempunyai sifat dingin seperti es batu dan datar seperti triplek. Dia bukan tipe cewek yang caper jika ketemu kakak kelas, dia lebih memilih diam dan memendam rasa. Disaat sedang berjuang mempertahankan rasa terhadap Febby, ada seseorang yang memperjuangkan dirinya di belakang. Akankah Adira memilih mundur dan bersama seseorang yang berjuang untuknya atau dia bisa memenangkan hati Febby dan merubah sikapnya yang dingin? #1 in fiksi remaja (31 oktober 2020) #1 in teenfiction (6 november 2020) #1 in putih abu abu (4 november 2020) #1 in true short story (4 november 2020) #23 in fiction (5 november 2020) #1 in teenlit (15 juni 2020) ©Dila Wahidatu, 2018
Social Media Syndrome by asriaci13
asriaci13
  • WpView
    Reads 221,496
  • WpVote
    Votes 40,150
  • WpPart
    Parts 17
Cover By Wira Putra Tiga bulan terakhir ini, SMA WIDYADHARMA telah kehilangan tiga siswanya yang diduga bunuh diri. Tiga korbannya yaitu : Korban pertama adalah siswi yang paling cantik dan populer di sekolah, dia diduga melompat dari lantai paling atas sekolah yaitu lantai 4. Korban kedua adalah siswa yang paling pintar, juara umum dan sering mengikuti olimpiade di sekolah. Memutuskan mengakhiri hidupnya di kamar mandi dengan memotong urat nadinya sendiri hingga kehilangan banyak darah. Korban ketiga adalah siswi yang terkenal paling royal dan ramah, dia ditemukan gantung diri di ruang kelasnya sendiri. Kasus yang awalnya diduga bunuh diri itu berubah menjadi kasus pembunuhan. Dimana terdapat beberapa kesamaan dari kasus ketiga korban itu. Persamaan pertama : Dipergelangan korban sebelah kiri terukir huruf DD, yang diduga inisial si pembunuh. Kedua : Ketiga korban sangat aktif di Social Media dan sering membagikan momen mereka. Tak pernah absen satu hari pun untuk membagikan apapun kegiatan mereka. Ketiga : Sebelum kematiannya ketiga korban mengalami masalah yang serupa, yaitu perundungan. Semua masalah itu bermula dari postingan akun social media dengan username (@daredevil)
2 Itu Teman, 37 Itu Satu Kelas! [HABIS GELAP TERBITLAH BUKU] by Cartoonize
Cartoonize
  • WpView
    Reads 1,645,683
  • WpVote
    Votes 128,031
  • WpPart
    Parts 30
[sudah diterbitkan oleh penerbit Bukune] Ini tahun terakhir saya di SMP. Dengan segala ke-labilan khas anak remaja SMP, semua orang sibuk belajar buat UN. Tetapi rasanya saya agak salah fokus. Duduk di kelas berisi makhluk-makhluk aneka rupa - Saya nggak bisa nggak bikin cerita tentang kelas sableng ini. Lagipula, sekolah nggak cuma buat nilai aja, kan?
MARIPOSA 2 by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 24,489,404
  • WpVote
    Votes 1,866,584
  • WpPart
    Parts 68
Mariposa kini selalu bersamanya. Mariposa selalu memencarkan keindahannya. Namun, sampai kapan Mariposa selalu bisa bersamanya? Sampai kapan Mariposa akan selalu indah? Apakah Mariposa tetap terlihat indah jika dia pergi? Mari kita mulai perjalanan baru Mariposa.