Favorit
7 stories
Gadis Bercadar Milik Ketua Geng by AamzKyure
AamzKyure
  • WpView
    Reads 3,423,255
  • WpVote
    Votes 276,216
  • WpPart
    Parts 30
Tentang seorang laki-laki yang menyandang status ketua geng motor harus menikahi seorang gadis bercadar hanya karena sebuah perjodohan. Dia Muhammad Altair Laksmana, ketua geng motor terbesar di Surabaya. Dan gadis bercadar itu adalah Ajwa Anasha Syafi. Altair dengan sikap seram, galak, ketus, dan gengsi nya, serta Ajwa dengan sifat penyabar nya. Akankah mereka sama sama saling menerima satu sama lain? Berkali-kali Altair membuat Ajwa menangis. Akankah Ajwa terus bertahan atau mungkin dia malah memilih untuk melepaskan? ••• "Kalau suatu saat nanti Ajwa pergi apa kakak bakal bahagia?" tanya Ajwa. "Gue akan cari kemanapun lo akan pergi, karena sekali lo udah masuk dalam hidup gue, nggak akan ada pintu keluar buat lo pergi," balas Altair.
Tarik Suara (Terbit) by Hello_LinLin
Hello_LinLin
  • WpView
    Reads 123,134
  • WpVote
    Votes 6,299
  • WpPart
    Parts 11
Alih-alih menyukai Kayla, gadis cantik nan sempurna, Pandu justru lebih menyukai Sandya, asisten Kayla. *** Pandu Dewanata adalah seorang penyanyi tampan yang digilai banyak wanita. Namun, siapa sangka, Pandu ternyata jatuh cinta pada seorang gadis biasa yang tidak sempurna. Sandya. Sandya Dewika adalah sepupu dari Kayla yang juga merangkap sebagai asisten gadis itu. Sandya mempunyai masalah pendengaran yang membuatnya tidak bisa mendengar apapun, tanpa alat bantu dengarnya. Setelah lima tahun berpisah, Tuhan membuat Sandya bertemu lagi dengan Pandu. Namun, apa Pandu masih punya perasaan yang sama, seperti terakhir kali mereka bertemu?
DIHAPUS - Tentang Kita yang Tak Mengerti Makna Sia-Sia by pramyths
pramyths
  • WpView
    Reads 2,942,279
  • WpVote
    Votes 456,558
  • WpPart
    Parts 49
PART 21 - EPILOG SUDAH DIHAPUS - TERSEDIA VERSI CETAK DAN DIGITAL DI GOOGLE PLAYBOOKS. Di usia 28 tahun, Nana kehilangan pekerjaan. Kantor tempatnya bekerja selama lima tahun terus menerus merugi dan akhirnya gulung tikar. Kabar buruknya, kantor bahkan tak sanggup membayar gajinya selama tiga bulan terakhir, apalagi memberinya pesangon. Nasib buruk sepertinya sedang berpihak pada Nana. Bukan hanya pekerjaan, ia juga kehilangan tempat tinggal karena pemilik kontrakan mengusirnya setelah menunggak pembayaran selama tiga bulan. Lukas, pacarnya selama empat tahun terakhir juga tak membantu, malahan pria itu menikamnya di saat-saat terburuk. Menjadi pengangguran dan tak punya tempat tinggal, Nana harus berusaha keras mencari solusi dan melawan hasratnya untuk melempar diri ke rel kereta untuk mengakhiri semuanya. Satu-satunya orang yang bisa membantu adalah Jagad, sahabat konglomeratnya di bangku kuliah yang selama ini Nana hindari. Ia tahu bahwa menerima bantuan Jagad bukanlah pilihan yang bijak. Namun, untuk saat ini, Nana memang tak punya banyak pilihan bukan? Start: 8 Oktober 2020 Finish: 2 Maret 2021
(END) Something About You by matchamallow
matchamallow
  • WpView
    Reads 5,303,460
  • WpVote
    Votes 646,223
  • WpPart
    Parts 83
18+ VICTORIAN SERIES I HISTORICAL ROMANCE (VICTORIAN ERA/ENGLAND) Inggris pada masa Ratu Victoria Sebelum meninggal, ibu dari Kaytlin dan Lisette de Vere menyerahkan perwalian mereka berdua ke tangan Raphael Fitzwilliam, Marquess of Blackmere, teman baiknya di masa remaja. Tidak disangka, Raphael ternyata bukan orang yang ramah dan tidak menyambut mereka dengan baik. Bahkan pria itu membenci Kaytlin karena mirip dengan ayahnya, Richard de Vere, yang telah membuat ibu Kaytlin kawin lari dan berpotensi menimbulkan skandal di kalangan bangsawan. #1 fiksisejarah Agustus 2018 #3 fiksisejarah Desember 2020
She Owns the DEVIL Prince by daasa97
daasa97
  • WpView
    Reads 37,097,021
  • WpVote
    Votes 3,014,009
  • WpPart
    Parts 123
[SEQUEL MY BASTARD PRINCE | Bisa dibaca terpisah] BUKU SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA; PART DI WATTPAD MASIH LENGKAP. [Completed | Mature ⚠️] Highest rank : #1 in romance WARNING! DON'T COPY MY STORIES, DILARANG PLAGIAT! **** ❝She was mistakes. She was the pain. But even the brigthtest star in the sky knows that She Owns the Devil Prince.❞ XAVIER LEONIDAS. The Perfect Prince! Hidupnya sangat sempurna. Terlahir sebagai pewaris perusahaan nomor 1 dunia yang tampan, memesona dan juga pintar membuat Xavier memiliki segalanya. Dukungan keluarga juga selalu ada, tidak peduli seberapa banyak kenakalan yang sudah dia perbuat. But this is life. Siapa yang menyangka hanya dibutuhkan satu malam untuk membuat hidup Xavier berubah? He is not Xavier Leonidas anymore, he is Matthew Adams, the DEVIL who want to get REVENGE now. But who ever guessed, jika Xavier yang 'sempurna' akan membutuhkan 'wallflower' untuk melakukan pembalasannya? *** [Sneak Peek] Aurora melepaskan pelukan Xavier dan turun dari ranjang. Dia memunguti pakaiannya satu persatu, sebelum menjerit ketika tiba-tiba saja tubuhnya melayang. "Xavier! Lepas... Aku mau pergi!" Ah, shit. Xavier sudah bangun, lelaki itu bahkan kembali membaringkan Aurora dan mengurungnya dalam pelukan. "Sudah terlambat," kekeh Xavier geli sembari menenggelamkan kepalanya di lekukan leher Aurora. "Waktu untuk Cinderella melarikan diri itu pada jam 00:00 AM, Ara. Sekarang sudah jam 03.00 AM. Ini waktuku, bukan waktumu." "Eh?" Aurora bertanya bingung. "You said that I'm a Devil, right?" Xavier menyunggingkan senyum kemenangan. "This is the Devil's time. So let's play, I won't let you go anywhere," tambah Xavier beberapa saat sebelum dia mencium Aurora. ________________________________________________ She Owns The DEVIL Prince © 2018 | Written by D A A S A Amazing cover by : @greek-lady Leonidas #2
Queen Bee Vs Bad Boy (2023 Ver.) by Y_E_S_S_Y
Y_E_S_S_Y
  • WpView
    Reads 19,471,005
  • WpVote
    Votes 1,107,005
  • WpPart
    Parts 68
SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA (Tapi masih Completed di Wattpad) Julieta Walton, sering dikenal dengan sebutan Queen Bee ke mana pun dia pergi. Dengan wajah bak model, sikap yang berani, dan berasal dari keluarga kaya, dia pun selalu masuk dalam kalangan anak populer di sekolah. Tapi setelah dikeluarkan dari sekolahnya yang berada di Boston, mau tidak mau ia pulang ke New York dan kembali dengan orangtuanya. Ketika ia pindah ke sekolah private, Horace Mann School, ia bertemu dengan Nicholas Richards, tuan muda dari keluarga Richards yang sering diberi gelar the most wanted man dan bad boy, mengingat dia selalu mengencani banyak wanita. Tapi tidak ada yang tahu bahwa Nick adalah teman kecil Juliet. Saat Queen Bee di sekolah baru menantangnya, Juliet membutuhkan bantuan lelaki paling populer di sekolah tersebut untuk menang, yaitu Nicholas. Nick berkata akan membantunya, dengan syarat Juliet mau menjadi pacarnya, dan yang bisa memutuskan hubungan itu hanyalah Nick. *** BLURB : "Jadilah kekasihku," ucap Nick. "Sudah bukan? Bukankah aku kekasihmu sejak kemarin? Walaupun bukan pacar sungguhan." "I want you to be my real girlfriend, dan yang boleh memutuskan hubungan ini hanya aku," ucap Nick.
DANIEL AND NICOLETTE  (SUDAH DISERIESKAN) by matchamallow
matchamallow
  • WpView
    Reads 47,090,048
  • WpVote
    Votes 3,799,153
  • WpPart
    Parts 134
SERIES SUDAH TAYANG DI VIDIO! Seri ke 3 trilogi Sean Rayhan Daniel/ Bastard Squad Trilogy Daniel Fernandez Wiraatmaja berikrar tidak akan pernah menikah seumur hidupnya, tapi teman-temannya mengutuknya bahwa ia akan jatuh cinta pada wanita yang tidak bisa ia raih. Daniel tidak menggubrisnya, sampai suatu ketika ia dicopet oleh seorang wanita berambut merah dan bermata hijau yang menarik perhatiannya. *** Sometimes Love Comes to You in a Different Way So You Cannot Realize That You Have Been Fallen. Daniel Fernandez Wiraatmaja berikrar tidak akan pernah menikah seumur hidup, tapi teman-temannya mengutuk dia akan jatuh cinta pada wanita yang tidak bisa ia raih. Suatu ketika ia dicopet oleh seorang wanita berambut merah dan bermata hijau, yang berpakaian seperti anak laki-laki. Wanita itu berhasil kabur, tapi nasib mempertemukan mereka lagi karena wanita yang ternyata bernama Evelyn itu melamar sebagai penata musik di perusahaannya. Nicole Alexandra (Nic), anak yatim piatu, baru saja kabur dari rumah bordil tanpa uang dan makanan, sehingga ia terpaksa mencopet seseorang di jalan. Ia mengubah identitasnya menjadi Evelyn Diandra dan melanjutkan usaha untuk menggapai cita-citanya sebagai penata musik dengan mengikuti casting sebuah perusahaan pencari bakat. Rencananya ia akan mengumpulkan uang dan pergi ke Paris menyusul cinta pertamanya di masa kecil. Tanpa ia sangka takdir mempermainkannya karena pemilik perusahaan tersebut adalah pria yang ia copet, Daniel Fernandez Wiraatmaja.