Ilmi_tsd's Reading List
14 stories
Wonderwall - Sebuah Usaha Membangun Rasa by _hellobia
_hellobia
  • WpView
    Reads 55,378
  • WpVote
    Votes 3,279
  • WpPart
    Parts 32
[ |2| Nuraga Series / Book 1*] Bagi Akmal, jatuh hati dan tergila-gila pada seorang wanita benar-benar tak pernah ada dalam kamus hidupnya. Untuk membuka hati pun rasanya sulit sekali dia lakukan. Hingga pada akhirnya seorang wanita asing yang tak sengaja bertemu dengannya mampu membuatnya terlampau tergila-gila padanya. Love at the first sight orang bilang. Tapi sungguh, dia akui wanita itu sukses memorak-perandakan hati serta pikirannya meski itu dalam pertemuan pertamanya. Oleh karenanya, dia menyebutnya Wonderwall, sesuatu yang mampu memenuhi pikirannya dan membuatnya tergila-gila. "Semua hanya perihal waktu, nanti ia akan bicara, apa aku yang akan jatuh dalam luka, ataukah justru kamu yang akan jatuh pada cinta"-Akmal N 🌸 Tinggal satu atap dan menua bersama dengan pria yang tak pernah Tari cintai benar-benar tak ada dalam daftar harapannya selama ini. Baginya, menikah itu merupakan suatu ikatan yang harus matang dipersiapkan, tak dilakukan tergesa-gesa dan yang paling penting adalah adanya cinta dari keduanya. Namun melihat jauhnya harapannya dengan kenyataan yang terjadi, justru dia terlibat dalam suatu hubungan pernikahan yang sejak awal tak dia inginkan. Ya, itu semua dia lakukan dengan terpaksa. Orangtuanya, hanya itu. Bukan cinta atau hal lainnya. Pria itu memang tampan, dia akui itu. Kariernya pun begitu mumpuni dan dapat menjamin kehidupannya. Namun tetap saja, cinta tak bisa dipaksa dengan hanya melihat fisik dan segi financial -nya saja, bukan? Baginya, yang namanya jatuh cinta ya tetap jatuh yang tak akan bisa membuatnya bangkit kembali. Jatuh tetap jatuh, dan itu menyakitkan. Terlebih ini kepada pria yang mampu membuatnya kesal sekesal-kesalnya hanya dalam satu kali pertemuan. Lalu bagaimana bisa dia menua bersama dengannya? "Sehebat apa pun usahamu membuat saya jatuh hati, itu akan terlihat sia-sia di mata saya. Kamu hanya orang asing, dan akan selamanya begitu." -Ainayya Tari F Started : 4 April 2020 Finished : 4 Mei 2020
Assalamualaikum Jodoh? by tehiwtu
tehiwtu
  • WpView
    Reads 335,911
  • WpVote
    Votes 30,719
  • WpPart
    Parts 37
(spin off : Menikah Dengan Duda) Lama menetap di Singapura karena menemani sang Nenek, ketika pulang membuat seorang Rafli Alzam Dzaikra di kenal sebagai playboy oleh siapa saja yang mengenalnya, termasuk Maminya sendiri. Memang seperti itu adanya, Rafli akui. Sebagai wujud dari petualangannya menemukan cinta sejati. Namun kelakuan seperti itu Rafli tinggalkan di Singapura. tempat tinggalnya sejak Sekolah Menengah Pertama hingga perguruan tinggi. setelah kepulangannya ke tanah kelahirannya, selama dua tahun Rafli mengenal beberapa perempuan, enam bulan selanjutnya Rafli memutuskan untuk dekat dengan satu wanita saja. setelah beberpa bulan masa pendekatannya, Rafli mencoba untuk mengenalnya lebih jauh lagi, dengan sebuah komitmen yang mengatas namakan 'pacaran'. satu sampai dua bulan, oke.. semua sesuai rencana Rafli mengalir seperti air, adem, tentram. sempat berpikir akan segera menghalalkan kekasihnya. Di bulan ke tiga semuanya mulai terlihat runyam, mencoba bertahan hingga enam bulan, bukanlah sesuatu yang mudah untuk Rafli. Namun tetap ia lakukan, karena ia pikir masalah adalah sesuatu yang wajar dalam sebuah hubungan. Semakin lama Bukannya membaik sesuai harapannya, melainkan menjadi lebih rumit. sampai Rafli memutuskan untuk mundur. Hingga satu waktu, pertemuannya di rumah makan Selera Sunda dengan seorang gadis berpakaian sesuai syari'at Islam, membuat mata Rafli tak bisa berkedip, gemuruh dahsyat ia rasakan dalam hatinya. perasaan Rafli berkata bahwa perempuan seperti inilah yang harus dia perjuangkan. Bersyukurnya Allah, melancarkan perjuangannya. Hingga Rafli dapat menghalalkan gadis idamannya.
MERINDU SURGA by fifean
fifean
  • WpView
    Reads 47,276
  • WpVote
    Votes 3,687
  • WpPart
    Parts 46
Ketika kamu meninggalkan sesuatu karena Allah, niscaya Allah akan memberikan ganti yang lebih baik. Wafiq percaya itu. Sejak hidayah Allah menyapanya, ia mulai merindukan surga. Ujian demi ujian semakin menguatkannya. Hingga Allah hadirkan kembali fitrah cinta dalam hatinya. Pernahkah kamu merasa kagum pada seseorang yang ternyata sudah beristri? Wafiq merasakannya, pada laki-laki yang beberapa kali ia lihat di tempatnya bekerja. Meskipun belum pernah bersapa ataupun bersitatap, sosoknya yang begitu menjaga pandangan juga wajah teduhnya mampu membuat hati Wafiq tersentuh. Tapi kenyataan membuat Wafiq berkali-kali harus mengingat untuk menekan jauh perasaannya. Kenyataan bahwa seseorang itu tak lagi berstatus lajang. Hingga kedatangan mantan kekasihnya begitu mengejutkannya. Lamaran yang ia harapkan beberapa tahun lalu akhirnya terwujud. Tapi bagi Wafiq itu sudah terlambat, ia sudah terlanjur menerima lamaran seseorang yang datang lebih dulu. ___ MERINDU SURGA ____ Januari'19
I'm With Rafa [END] by Bintang_kejora32
Bintang_kejora32
  • WpView
    Reads 746,878
  • WpVote
    Votes 51,180
  • WpPart
    Parts 57
#Rank 1 in Pilot (19 Juli 2021) #Rank 4 in Romance (2 Agustus 2021) #Rank 6 in Spiritual (2 Agustus 2021) #Rank 6 in Sad (10 Agustus 2021) #Rank 6 in Angst (10 Agustus 2021) Bagaimana rasanya jika orangtuamu diam-diam menikahkan kamu saat umurmu masih bocah? Marah? Takut? Kecewa? Tentu saja! Itulah yang di alami Ola sekarang. Lebih parah lagi, tiba-tiba saat umurnya 19 tahun, seorang pria berseragam pilot datang menjemputnya untuk tinggal bersama, ya, dia adalah pria kurang ajar yang menikahinya 7 tahun yang lalu! Astaga hidupnya benar-benar konyol. Bagaimana bisa mendadak punya suami? Bagaimana mungkin mendadak hidup berdua bersama pria asing? ------------ 😊👐SEBAGIAN PART DIPRIVAT, FOLLOW SEBELUM MEMBACA⚠ ~PHJ SERIES~ Rafa mecintai Kyelin-teman masa kecilnya. Demi gadis itu, Rafa rela menjadi apapun, asalkan dia bisa bersama Kyelin. Bahkan menjadi seorang Pilot. Padahal semua orang tahu, Rafa tidak pernah menyukai angkasa. Namun sayang, seolah takdir mempermainkan. Di masa lalu, Rafa sudah terlanjur terikat dengan seorang perempuan yang jauh dari kata baik-baik. Janji itu tidak boleh dia langgar. Mungkin ini lebih rumit, lebih menguras emosi. Namun demi Kyelin, Rafa akan membuktikan, bahwa mereka tidak bisa di pisahkan. Mungkinkah? -------------- Kata pembaca tentang I'm With Rafa. "Gilaaaaaaa baca part pertama aja pikirannya udah was-was."~RizkaMaulidya1 "Mau sesak, padahal baru baca chap pertama, nahan napas ini bacanya."~QrYuna "Kerenn abisss, bikin kepo dan ngangenin."~Ayukinasih2801 "Pada awalnya aku merasa cerita ini bakal mudah ketebak. Tapi makin kesini makin susah ketebaknya wkwk. "~nurhidayahnah "Pas baca blurb aja udah suka bangeet. Ola yang terlihat bar-bar, Rafa yang dingin, menjadi perpaduan yang sangat pas, pokoknya aku suka bangeeeeet, ada sedihnya, ada humornya, semakin membuat cerita ini sangat hidup."~Senjaiskaa
Takdirku Kamu [SUDAH TERBIT] by nurhoiriah_
nurhoiriah_
  • WpView
    Reads 1,372,814
  • WpVote
    Votes 47,198
  • WpPart
    Parts 19
⚠ AWAS BAPER! | Remaja - Islami | Spinoff BMTJ & TSA | TERSEDIA DI GRAMEDIA Aku memilih mencintaimu dalam diam, karena dalam diam tidak ada penolakan. Jika memang takdirku kamu. Aku selalu meminta sama Allah, jatuhkanlah hatiku sejatuh-jatuhnya pada hati kamu. supaya kelak Allah mentakdirkan kamu denganku. - Nadira Alfatunissa Azzahra - Aku memilih mencintaimu dengan menjaga kesucian diri, jiwa dan hatiku. Oleh karena itu, jagalah kesucian cintamu hanya untukku. Sampai Allah menyatukan kita dalam ikatan suci-Nya. - Muhammad Arvin Pratama - Aku memilih mencintaimu dengan menyebut namamu dalam doaku. Karena untuk memilikimu, aku harus melibatkan Allah di dalamnya. Supaya kelak, takdir mempersatukan kita dan berkata bahwa, takdirku yaitu kamu. - Muhammad Hafiz Al-Ghifari - Nadira mencintai Arvin dalam diam, bahkan rasa cintanya itu tersimpan rapi dihatinya hingga bertahun-tahun. Namun sayangnya, Arvin memilih menjauh dari Nadira. Di sisi lain, Hafiz, lelaki yang paling menyebalkan bagi Nadira, selalu ada dan melindungi dirinya. Siapakah lelaki yang Allah takdirkan untuk Nadira? Apakah Arvin atau Hafiz? Silakan anda membaca cerita ini, dan bayangkan kisah cintanya seperti apa. Cover by : @graphicarea #Rank 1 Islami berturut-turut
Aku Kamu dan Dia [TAMAT]✔ by Aaruby
Aaruby
  • WpView
    Reads 39,190
  • WpVote
    Votes 2,761
  • WpPart
    Parts 49
RANK 3: Fantasi Remaja (16/03/2020) RANK 14: Romance Islami (16/03/2020) *- Cukuplah rasa ini ku simpan di dalam dada, dan tak harus ku perlihatkan pada dunia. Melihat kehadirannya bagiku sudah cukup, aku merasa senang akan dirinya walaupun aku bukan pengisi hatinya -* Nathan Farghani *- Ada masa-masa yang membuat ku tak suka yaitu saat seseorang datang ke kehidupan ku yang awalnya tak berarti apa-apa. Perlahan rasa itu mulai berubah dan kemudian ia hilang dan membuat sebuah lubang luka yang sangat dalam -* Aisyah Qanita Nadira *-Ada hal yang ingin ku perjuangkan dalam hidupku, yaitu dirimu. Sungguh aku mencintaimu, sangat sangat mencintaimu. Namun itu hanyalah kejujuran dalam diam ku -* Aditya Rizky Ananta Amazing cover by: @_rvvldy
Kekasih Halalku | √ by _sitirubiah
_sitirubiah
  • WpView
    Reads 1,062,080
  • WpVote
    Votes 51,642
  • WpPart
    Parts 37
-Ambil yang baiknya dan buang yang buruknya- --- Athalia gadis cantik yang tak menerima dan benci akan kehidupannya sendiri,dan karena kedua orang tuanya sering saling berteriak dan ayahnya yang selalu marah-marah kepada bundanya sehingga terjadilah pertengkaran hebat yang membuat dia terpuruk dan merubah segala gaya hidupnya. Hingga pada suatu saat dia selalu dipertemukan dengan seorang pria dingin namun tampan yang tak lain dan tak bukan adalah Athafariz,kakak kelasnya sendiri.
Istikharah Cinta Memanggilku by rahmanasution0409
rahmanasution0409
  • WpView
    Reads 256,300
  • WpVote
    Votes 12,527
  • WpPart
    Parts 42
[Sebelum baca silahkan di FOLLOW dulu] 📍Revisi setelah tamat 📌PLEASE jangan di copy🙏 __________________________ Jodoh, aku tidak mengetahui kapan dia datang dan dimana dia sekarang. Yang sekarang aku lakukan berusaha untuk memperbaiki diri sebaik mungkin. Karena jodoh adalah cerminan diri sendiri kalau kita jahat maka jodoh yang akan datang kepada kita juga seperti itu dan juga sebaliknya. Aku selalu membayangkan akan memiliki jodoh yang sempurna walaupun aku tau tidak ada yang sempurna di muka bumi ini kecuali Allah ajjawajallah. Yang terpenting aku akan selalu berdo'a, memohon yang terbaik kepada Allah agar suatu saat Allah memberikan jodoh yang terbaik kepadaku yang mampu membimbingku agar dekat kepada-Nya. Ayo ikuti cerita ini dan berikan vote dan coment kamu ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~ Maaf kalau banyak kesalahan dalam penulisan kata dalam cerita ini. ⚠Awal-awalnya memang agak berantakan, tapi seterusnya udah lumayan kok. Jadi, baca aja yah teman-teman😅
Pangeran Hingga Jannah I END by Bintang_kejora32
Bintang_kejora32
  • WpView
    Reads 767,490
  • WpVote
    Votes 12,358
  • WpPart
    Parts 18
SEBAGIAN PART DIPRIVAT, FOLLOW SEBELUM MEMBACA⚠ Bagi Aira, Adam adalah dunianya, demi lelaki itu, Aira rela menanti bertahun-tahun. Namun, kenyataan seakan menamparnya begitu keras, berhasil mengacaukan semua mimpi-mimpi yang telah perempuan itu rangkai. Seketika Aira tersadar bahwa ini bukan perihal siapa yang paling mengenal lebih dulu, melainkan tentang siapa yang telah Tuhan takdirkan. "Jalan satu-satunya agar kamu bisa move on adalah dengan menikah." Bermula dari perkataan sang bunda. Takdir membawa Aira pada pilihan pelik, dijodohkan dengan dia yang tak lain adalah dosennya sendiri, pria yang berhasil menjungkirbalikkan dunianya. Untukmu, dariku. Perempuan yang mencintaimu tanpa rasa lelah- Aira Khanza MULAI : 3 MEI 2018 SELESAI : 31 DESEMBER 2019 -------------- Kata pembaca tentang Pangeran Hingga Jannah. "GILA GILA GILA aku baper banget sama ceritanya, aku suka. Cerita yang kayak gini yang aku tunggu, cerita yang mengajarkan akidah dan akhlak yang baik dan benar."~bodoamat34 "Sumpah... Cuma ini novel yang bikin aku nangis histeris dan aku ulang² bacanya di bab ini. Bagus kak, selamat.. Saya suka dan fellnya dapat banget."~safirafira0101 "Untuk saat ini boleh dipertanyakan? Kenapa ceritamu membuat diri ini baper bin? Kenapa?"~Yuna_ys "Perasaanku dah kayak gado², amburr adulll.".~tika_yudistira "Sumpah gue ampe nangis kejer baca cerita ini."~divayulandra "Masya Allah, TERPUKAU."~duwai21
ALFANDY [SUDAH TERBIT] by _hellobia
_hellobia
  • WpView
    Reads 229,323
  • WpVote
    Votes 7,670
  • WpPart
    Parts 46
[Seri 1 || #Book 2] --- :: Sebagian part sudah dihapus untuk kepentingan penerbitan :: Alfan adalah seorang pengusaha muda yang hidup di lingkup keluarga yang taat pada agama. Sebuah kecelakaan membuatnya bertemu dengan seorang perempuan bercadar bernama Nishrina. Tanpa mereka sadari, pertemuan pertama itu merupakan sebuah kisah mereka yang baru saja dimulai. Tanpa diduga, kedua orangtua mereka saling bersahabat dan telah berencana untuk menikahkan mereka sejak lama. Atas ketaatan mereka kepada orang tua, keduanya menjadi sama-sama terjebak dalam hubungan tanpa perasaan. Lain dengan Nishrina yang mudah jatuh cinta, Alfan justru sulit sekali melakukannya. Sebab, rasa terhadap masa lalunya masih mengerak dalam hatinya. Secara sadar, cintanya kepada sosok masa lalunya itu justru perlahan-lahan mengiris hati Nishrina. Duka akibat ditinggal menikah membuat Alfan merasa ingin marah tetapi tak ingin kehilangan Naura---masa lalunya. Hingga tanpa disadarinya, cinta itu telah lama berubah makna. Bagaimana jadinya jika hubungan yang baru saja membaik kembali terguncang tatkala Naura tiba-tiba kembali masuk ke dalam kehidupan mereka? ==== Mulai ditulis : 15 Juni 2018 Selesai ditulis : 19 Januari 2020