done!
14 stories
PEKA SENI by Tyasapsup
Tyasapsup
  • WpView
    Reads 793,682
  • WpVote
    Votes 123,539
  • WpPart
    Parts 60
Katanya, seni itu gila. Masa? "Meong," ucap Kokom antusias. "Meong meong meong meeeeong." "Udah gila." ------------- Doyoung itu cuma anak 18 tahun yang baru lulus SMA, punya pacar, dan baru ngerasakan hidup ngekos. Tapi, setelah ngampus di kampus seni yang memaksanya peka terhadap sekitar, kenapa dunianya yang dulu tampak nyaman kini terasa hambar, tergantikan dunia baru yang sekarang hadir di depannya? -Teridentifikasi Lokal- ⚠️ dialog non-baku ⚠️ bukan "FAMILY FRIENDLY PLACE" ⚠️ FIKSI ⚠️ yang biadab dalam cerita ini hanya author fanart ©2019 @Doyvroom & @NightCelestia © Juli, 2019 © Juli, 2020 (End)
HIMPUNAN by yestoday27
yestoday27
  • WpView
    Reads 22,841,435
  • WpVote
    Votes 3,150,833
  • WpPart
    Parts 77
[SELESAI] Himpunan is where your home is. "Kirain rumahku bukan himpunan, tapi kamu." "Diam." (feat OT21)
Retrocession (PUBLISHED) by aybluepanda
aybluepanda
  • WpView
    Reads 4,956,656
  • WpVote
    Votes 66,607
  • WpPart
    Parts 14
(PUBLISHED by PT ELEX MEDIA KOMPUTINDO on March 31, 2021) **THIS WORK IS PROTECTED BY COPYRIGHT - UU HAK CIPTA NO 28 TAHUN 2014** -NO PART OF THIS WORK MAY BE USED OR REPRODUCED WITHOUT PERMISSION- "To love someone is nothing; to be loved by someone is something; but to be loved by the one you love is everything..." That's simply a quote from Bill Russel. Tapi bagi Alya, ucapan itu mendeskripsikan dirinya dengan baik. She is practically 'nothing'. She knows she loves Arga. She also knows Arga doesn't love her the way she does. "Kadang gue iri ama mobil. Lecet dikit, tinggal diketok magic langsung beres. Kalau urusan hati bisa kayak gitu, pagi-pagi buta gue udah antri depan bengkel." -Alya, a successful banker but pathetic in love- But sometimes, everything happened for a reason. Seperti salah satunya ketika tanpa ia sadari seseorang telah masuk ke kehidupannya yang tengah sibuk ia tata kembali. "We are not talking about financial term. I'm not doing a retrocession here." -Radit, a man to die for- * * * RETROCESSION is the first world in Retrology Universe ||stop plagiarism. respect each other's works. please tell me if you find any illegal copies of this story||
SCRIPTSHIT (TAMAT) by atressia
atressia
  • WpView
    Reads 2,373,642
  • WpVote
    Votes 89,041
  • WpPart
    Parts 15
Arkana Evildianto, dosen muda namun terkenal killer dan paling ditakuti mahasiswa. Warga kampus memanggilnya Pak Evil, karena memang nama itu lebih cocok dengan sifatnya. Kayana Andini, mahasiswi semester akhir yang bernasib tragis karena dosen pembimbing skripsinya adalah Pak Evil. "Pak, saya mau wisuda. Tapi saya seminar aja belum, tolonglah desain penelitian saya di ACC. Mama udah ngancam nih kalau saya nggak wisuda, saya bakal langsung dinikahkan dengan pria pilihan mama. Kalau saya gagal seminar bulan depan, saya mau dinikahkan sama aki-aki bangkotan. Masa bapak tega sih, Pak?! Kalau saya bisa seminar bulan depan, saya dinikahkannya sama pria yang namanya sama kayak bapak Arkana" keluh Kay sambil menatap dengan tatapan memelas tepat di manik Arka. "Ya udah saya ACC tapi nunggu pendaftaran sidang ditutup. Saya juga malas memberikan bimbingan double ke kamu" ucap Arkan yang membuat Kay kesal. 'Itu sih sama aja nyuruh gue ikut wisuda gelombang selanjutnya' omel Kay dalam hati. Kayana mengernyit bingung memahami maksud Arkan yang mengatakan bimbingan double. "Maksud bapak?" "Saya akan membimbing kamu dalam rumah tangga kita" Mata Kayana membulat sempurna mendengar ucapan Arkana. Jadi Arkan yang akan dijodohkan dengannya ternyata Arkana Evildianto?! Masa sih?! Cover dibuat dari aplikasi Canva. Jangan lupa FOLLOW atau Ikuti akun saya biar kalian nggak ketinggalan info update! (TUKANG PLAGIAT DILARANG MENDEKAT!)
Jungkir Balik Dunia Ocha (Selesai) by azizahazeha
azizahazeha
  • WpView
    Reads 9,099,066
  • WpVote
    Votes 795,452
  • WpPart
    Parts 60
Dealocha Karin, mahasiswi yang dijuluki sebagai dewi kampus karena kecantikannya, harus menyimpan rahasia tentang statusnya sebagai istri seorang Tyaga Yosep, seorang pejabat DPR demi menghindari gosip yang tidak diinginkan. *** Dealocha Karin, seorang mahasiswi yang terkenal sebagai Dewi Kampus ternyata telah menikah. Ocha menikah dengan seorang pejabat Bernama Tyaga Yosep. Aga-merupakan seorang politisi-yang bisa dibilang cukup populer karena masih muda dan tampan. Ocha juga berkuliah di kampus dimana Aga dulu berkuliah. Tidak heran jika Aga sering mengisi kegiatan seminar di kampusnya dan dia juga salah satu alumni kebanggaan kampus. Ocha yang menikah muda jelas merasa bahwa dia harus menyembunyikan statusnya dan Aga. Sampai suatu hari, Aga diberitakan terlibat kasus penyuapan. Padahal, Aga merupakan politisi yang terkenal bersih dan jujur. Kabar mengejutkan terjadi karena Aga tertangkap pada operasi tangkap tangan yang dilakukan KPK. Ocha berusaha untuk percaya bahwa Aga hanya dijebak. Dia tahu bagaimana suaminya, dia yakin Aga bukanlah seorang politisi korup. Di saat banyak orang mempertanyakan kredibilitas Aga selama ini, dihakimi oleh netizen, beritanya menjadi heboh, akankah Ocha tetap mempercayai suaminya?
NEO CULTURE TEBAK-TEBAKAN | NCT by oktale
oktale
  • WpView
    Reads 2,816,284
  • WpVote
    Votes 387,290
  • WpPart
    Parts 21
Gimana jadinya kalo anak NCT main Tebak-tebakan? Rusuh, ngegas, berisik, dan ga ada yang waras [harshword] Inspired by paradox, hayo apa - kidol
MARIPOSA by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 134,355,808
  • WpVote
    Votes 4,392,308
  • WpPart
    Parts 56
(NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma satu. Siapin oksigen lebih untuk bernapas dan Selalu waspada dengan Jantung anda. Nikmati sensasi pengalaman paling baper di dalam cerita ini. Lebih dari 21 juta kali udah buat Readers BAPER. Kamu tidak mau mencobanya juga? LET'S READ MARIPOSA ^ ^
PLUTO by saturnesss
saturnesss
  • WpView
    Reads 294,616
  • WpVote
    Votes 37,011
  • WpPart
    Parts 37
Tentang Bintang yang bersinar, Saturnus yang indah, dan Pluto yang terlupakan.
Sweet Mom by Prince_Goat07
Prince_Goat07
  • WpView
    Reads 2,658,636
  • WpVote
    Votes 28,729
  • WpPart
    Parts 7
(Complete) Zivana Prissy, atau panggil saja Zizi. Baru saja mendapatkan pekerjaan menjadi sekretaris disebuah perusahaan yang cukup besar, tidak penting sebenarnya seberapa besar perusahaan tempatnya bekerja, yang penting gajinya cukup menghidupi dirinya dan bayi kecilnya. Zizi berusaha tak membuat kesalahan apapun dalam bekerja agar bosnya yang punya dunia sendiri itu tidak kepikiran untuk mengetahui kehidupan pribadinya, apalagi tentang bayinya. "Saya memang belum menikah pak, sumpah!" "Tapi parahnya kamu punya bayi! Kamu saya pecat!" teriak Raka tidak percaya karena merasa dirinya dibohongi. "Saya mau makan apa nanti pak?" "Emang saya pernah ngasih kamu makan? Saya bukan yayasan peduli amal!" -Erlio Raka Mahaprana