sitiyohanita's Reading List
79 stories
Dedarah 「END」 by andhyrama
andhyrama
  • WpView
    Reads 446,381
  • WpVote
    Votes 55,473
  • WpPart
    Parts 38
[15+] Aku dikutuk. Aku hanyalah seorang gadis penderita asma yang ingin menjalani hari-hari dengan tenang bersama ibu dan adik laki-lakiku. Aku tidak mau punya masalah dengan orang lain, aku cenderung menghindari mereka. Namun, saat aku bangun pagi itu. Semuanya berubah. Seseorang sudah mencari gara-gara padaku. Siapa orang yang sudah memberikan kutukan ini? Bagaimana bisa aku harus berurusan dengan makhluk mengerikan yang bisa mencekikku dengan rambut panjang tak terukur dan bisa mencabik-cabikku dengan kuku-kuku setajam gunting itu? Siapa pun dia, aku tidak akan memaafkannya. Dibantu Darma, pemuda bodoh si maniak kasus-kasus misterius, aku menyusuri bagaimana kutukan ini bisa sampai kepadaku. Aku dibuat tak percaya. Aku harus memindahkan kutukan ini pada orang lain dengan ritual yang aku sendiri tidak tahu bagaimana caranya. Kutukan ini membuatku kehilangan hal paling berharga dalam hidupku. Aku frustrasi, aku ingin mati saja. Di titik terendah dalam hidupku, aku menemukan cara lain. Sayangnya, aku harus siap berkorban nyawa. Itu jauh lebih baik daripada hidup berlumuran darah sembari menunggu ajal tiba.
Always You by mia_sakiyurai
mia_sakiyurai
  • WpView
    Reads 58,603
  • WpVote
    Votes 3,216
  • WpPart
    Parts 32
Nora Brocwood tidak pernah menyangka hidupnya akan berubah dalam waktu semalam saja, insiden ia terjatuh dari kapal dan tenggelam ke dalam sungai malah membawanya masuk ke dunia lain. Dunia dimana tidak ada satupun manusia disana. Dunia yang tidak akan pernah dipercayai oleh manusia. Dunia bagi kaum immortal. Dan ia bertemu dengan seorang pria yang merupakan pimpinan dari salah satu hutan dari empat hutan. Tinggi, tampan, dermawan dan misterius adalah empat kata yang bisa menggambarkan sosok pria itu. Bisakah Nora kembali ke dunianya? Atau terjebak disini bersama dengan pria tampan yang sudah mengecap Nora sebagai ratunya. Mate-nya. Make cover by @mia_sakiyurai Awal Terbit: 12 April 2018 Tamat: ?
My Cold Boyfriend (SUDAH TERBIT) by tanzyladinda13
tanzyladinda13
  • WpView
    Reads 12,624,081
  • WpVote
    Votes 772,794
  • WpPart
    Parts 82
[SUDAH TERBIT] SEBAGIAN PART SUDAH DI HAPUS Cewek? Sampah banget. Itulah pemikiran Nathan Alzevin, si cowok dingin tingkat dewa SMA Bintara. Sifatnya yang cuek dan paling anti sama perempuan, memiliki wajah yang tampan dan berhati dingin. Karena itu, banyak perempuan yang hanya bisa memendam rasa padanya. Siapa yang tahu jika sebenarnya ia memiliki sifat posesif yang berlebihan? Belva Aderyn, cewek cantik dengan mulutnya yang terkesan cerewet. Terkadang, sikapnya yang aneh membuat orang lain ingin terus menautkan alisnya. Nathan yang cuek dengan Belva yang cerewet, terdengar sulit untuk bersatu, benarkah? Bagaimana tanggapan Nathan kepada hatinya saat ia tertarik bahkan mulai menyukai Belva? Bagaimana tanggapan Belva saat mengetahui Nathan mengincarnya? SUDAH TERBIT SEBAGIAN PART SUDAH DI HAPUS. BOY SERIES #2 #Dont Copy My Story, Please:)
Mental Disease by memelfit
memelfit
  • WpView
    Reads 3,906,220
  • WpVote
    Votes 103,884
  • WpPart
    Parts 23
Beberapa bab ditarik karena dalam proses penerbitan. ~°~°~°~°~°~°~°~°~°~°~°~°~°~°~°~ Book 2 "Strong Girl". 💜 Kamu memang dia, tetapi kalian berbeda. Kamu berbeda dengan dirimu yang dulu. Kamu berubah ketika Tuhan mengujimu. Kamu bukan tidak kuat, tetapi menolak menjalani takdir yang telah ditentukan. Kamu pun merubah sifatmu. Kamu bukanlah kamuku yang dulu. ~Dimitrio~ Aku tetap aku. Aku tidak berbeda dengan diriku yang dulu. Aku mungkin berubah kala Tuhan mengujiku. Aku memang lemah, tidak kuat dengan takdir yang telah di gariskan untukku. Aku tak tahu sifatku berubah. Tetapi, aku tetap akumu yang dulu. ~NATA~ About story : Cerita ini disarankan untuk umur yang udah cukup dewasa (yang buat aja blum:v) Pokoknya, ini cerita lumayan lah adegannya, menantang wkwk. *** Alur gaje, suka ya monggo lanjut baca. Gak suka? Jangan nyinyir. Buat satu cerita itu butuh perjuangan. Tolong hargai. Cukup terima apa yang kusalurkan dalam kata yang dirangkai membentuk kalimat hingga sebuah paragraf. Entah alur yang membingungkan karena imajinasi saya terlalu tinggi, atau yang pada bilang gak ngerti emang menyebalkan. Coba baca saksama, kalo gak ngerti juga sama ceritanya, mending gak usah dipaksain deh😧😟😢😭. *** 💜💜💜💜💜💜💜💜💜💜💜💜💜💜💜💜💜💜
Pacaran setelah Menikah by Amalia_Jr
Amalia_Jr
  • WpView
    Reads 1,047,808
  • WpVote
    Votes 41,304
  • WpPart
    Parts 49
Nabilah Izma Rafifatul Rifdha, alias Nabil, adalah sosok wanita bercadar nan Soleha. Begitu besar cinta Nabil kepada Orang Tua, ia rela menjalani pernikahan hasil perjodohan kedua orang tuanya. Ia bertekad untuk membahagiakan mereka, meski dirinya sendiri merasakan sakit hati yang teramat dalam karena suaminya mencintai wanita lain. Sebelum menikah, Nabil mempunyai kesepakatan dengan calon suaminya, Devan. Ia tak akan membuka cadarnya dan tidur secara terpisah sampai tumbuh rasa 'cinta' diantara mereka. Namun, perjuangan Nabilah tak semulus wajah cantiknya. Lambat laun Nabil mengetahui siapa pujaan hati sang suami, tapi hal itu justru membuatnya sangat senang. Siapakah wanita itu? Akankah Nabil berhasil merebut hati suaminya, dan berpacaran setelah menikah dengan Devan? Yang pasti, semangat dan kesabarannya tak akan pernah pudar untuk berjuang demi cinta sejatinya.
DESTINY OF LIFE (REVISI) by SiskaRiyani
SiskaRiyani
  • WpView
    Reads 2,272,917
  • WpVote
    Votes 92,208
  • WpPart
    Parts 53
#Book - 2 Berbagai macam godaan pasti akan datang untuk menggoyahkan suatu hubungan, namun janji untuk saling setia tak lagi dapat menjadi penguat agar bertahan lebih lama. Memperjuangkan sebuah cinta terkadang bukan menjadi hal yang mudah untuk dilakukan oleh seseorang. Bahkan terkadang ada tangis dan pengorbanan yang harus dikorbankan untuk seseorang yang dicintainya. Pertemuan dua insan manusia yang mengisahkan sebuah kisah cinta pilu dan juga menguras emosi. Dari sebuah kesalahan mengharuskannya untuk hidup berdampingan. Disaat rasa cinta itu tumbuh, mereka kembali diuji dengan hadirnya seseorang dimasa lalu. "Bertemu denganmu adalah takdir, menjadi temanmu adalah pilihan, tapi jatuh cinta denganmu benar-benar di luar dayaku. Dengan semua kesaksian yang membuatku runtuh, aku tetap berjuang dan berdiri, karena aku yakin yang tuluslah yang akan berhasil untukmu, dan aku akan tetap berdiri sampai aku merasa lelah untuk memperjuangkanmu." Inilah kisah Aline dan Arsen selengkapnya...... Jangan lupa Vote dan Komen kakak Terimakasih #14/4/18
Berandalan [Terbit] by Lina_Dianita
Lina_Dianita
  • WpView
    Reads 6,655,295
  • WpVote
    Votes 295,372
  • WpPart
    Parts 41
#18+ Cerita menstrim... Tentang badboy (Mengandung gore, Adek² gosah kepo, cerita menstrim doangan ini) Jovan sedang dalam pelariannya dari kejaran polisi, saat sebuah jendela rusak memberinya jalan untuk "menyelamatkan diri". Menyelamatkan dirinya dari polisi, juga menyelamatkan dirinya dari kekejaman dunia Berandalan. Sudah terbit cetak, juga tersedia e-booknya di playstore >> https://play.google.com/store/books/details?id=PBKhDwAAQBAJ Highest rank : #1 schoollife #1 badboy #1 remaja #1 mature #1 Teenfiction #2 fiksiremaja #3 Cinta #3 ceritacinta #3 Romance #3 love
Putra, Putri, & Perjodohan [END] by Wulhand
Wulhand
  • WpView
    Reads 20,888,010
  • WpVote
    Votes 732,517
  • WpPart
    Parts 87
Bagaimana bisa dua orang yang saling membenci satu sama lain bisa dijodohkan? bukankah itu akan sangat sulit bagi mereka berdua? Putri Selly Lorenza, Gadis berpenampilan childish itu harus menerima kehidupan yang pahit karena diusianya yang sangat muda dia harus menerima perjodohan yang sudah dibuat dalam perjanjian kakeknya dulu. Putra Rey Marvel, Seorang cowok kelas atas yang memiliki segalanya. Dengan bergaya sok ala putra mahkota dikerajaan. Harta kekayaan serta wajah tampan semua ia miliki hanya saja sikapnya yang begitu jutek dan ketus. "Nama lo itu gak pantes banget sama penampilan lo yang cupu gini!" -Putra "Nama lo juga gak pantes banget sama sikap lo yang ketus!" -Putri Akan kah mereka berdua bisa menerima semuanya? lalu bagaimana kelanjutan kisah mereka berdua ya? kalau kalian penasaran baca yukk.. (NOVEL INI SUDAH TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA) #1 In TeenFiction (040119) #2 In Romance (060319) #1 In Fiksiremaja (130719) #1 In Remaja (160719) *CERITANYA TERINSPIRASI DARI DRAMA THAILAND *Cover by pinterest.
Strong Girl [TELAH TERBIT] by memelfit
memelfit
  • WpView
    Reads 22,278,246
  • WpVote
    Votes 673,929
  • WpPart
    Parts 42
Beberapa bab ditarik karena sudah terbit:) AWAL PUBLISH : MARET 2017 *** WARNING : Cerita ini SANGAT berbahaya! Membuat mata bengkak, ingin mengumpat terus-menerus, membuat Anda berpikir keras, dll. Ilustrasi foto beda2, itu terserah kalian aja. Foto cuma ngeilustrasiin pose dll. Sekian. Terima kasih. Bisa dibaca tanpa membaca "Devil Girl" terlebih dulu *** Tidak selamanya kehidupan kita akan terus berjalan mulus, akan ada saatnya hidup kita mendapat ujian. Tidak selamanya juga hidup kita selalu mendapat ujian, akan ada saatnya kebahagiaan datang menghampiri. Debriefing : Q : "Berubah?" A : "Iya." Q : "Mengapa?" A : "Entah, mungkin karena ada yang menginginkan ini semua." Q : "Merasa ada yang kehilangan?" A : "Kurasa tidak." Q : "Bagaimana mungkin?" A : "Mungkin saja." Q : "Mengapa sangat yakin?" A : "Karena tidak ada yang menginginkanku 'di sini'." Q : "Dimana maksudnya di sini?" A : "Keluarga." Q : "Bagaimana bisa tau bahwa keluarga Anda tidak menginginkan Anda? Bagaimana bisa menyimpulkan seperti itu?" A : "No coment." Q : "Apa yang mereka lakukan?" A : "No coment." Q : "Lalu, bagaimana Anda bisa melewati semuanya? Dengan apa?" A : "Smile, because that's all I can do." ☜Sometimes it's better to be alone, so no one can hurt you☞ ⏪?????⏩ Happy reading? ⏪?????⏩ Simpulan komentar : Membingungkan, gak jelas alurnya, nangis, ngakak, kecewa, bahagia, dll. Sekuel Devil Girl, Book 2 📚 Cover by Mel ≈Strong Girl, @memelfit | ©2017 | All Rights
KALEASSA by kaeradigaska
kaeradigaska
  • WpView
    Reads 4,334,449
  • WpVote
    Votes 106,491
  • WpPart
    Parts 44
Gila, satu kata yang menggambarkan seorang gadis cantik pindahan berlin, Kaleassa Atmaja. Kedatangannya yang menarik atensi penuh ditambah dengan pengakuan cintanya pada Issac Jaegar, berandalan Cakrawala yang selalu menarik perhatian sekaligus ketua geng Mataram yang selalu disebut "troublemaker" Apa alasan sebenarnya Kaleassa melakukan ini semua? Benarkah karena sebuah dendam yang tidak pernah selesai atau memang sesuai rumor yang beredar?