nataliasiwi's Reading List
7 stories
Undeniable Heart - END (GOOGLE PLAY) by amysastrakencana
amysastrakencana
  • WpView
    Reads 1,453,803
  • WpVote
    Votes 52,382
  • WpPart
    Parts 30
21+! CERITA DEWASA! Ketika Rama mencintai Nada dan Melodi di saat yang bersamaan. Ketika Nada tahu bahwa pria yang dia cintai adalah milik wanita lain. Ketika Melodi tidak tahu bahwa kekasih tercintanya sering menjalani malam yang panas bersama wanita lain.
Pesawat Kertas by stellaaurellia
stellaaurellia
  • WpView
    Reads 869,384
  • WpVote
    Votes 69,858
  • WpPart
    Parts 40
Aria seorang konsultan yang merangkap menjadi penulis online sudah berkali-kali ditanya kapan mengkahir masa lajangnya. Jangankan mengakhiri masa lajang, pacar saja tidak punya. Hatinya masih mengharapkan cinta SMA-nya walaupun ia tahu sebenarnya itu adalah hal yang sia-sia. Teori saja Aria sudah tidak memiliki rasa kepadanya, tapi nyatanya Aria masih memikirkannya. Namun, ketika manusia menemui jalan buntunya di situlah jalan Tuhan bekerja. Cinta menghampirinya di luar ekpetasinya.
Loose Cannon by Bellazmr
Bellazmr
  • WpView
    Reads 3,411,903
  • WpVote
    Votes 453,062
  • WpPart
    Parts 50
Alia yang baru saja diselingkuhi oleh pacarnya bertemu dengan Bastian yang tiba-tiba mengajaknya menikah. Di sela kerunyaman bahtera rumah tangga mereka, keduanya mencoba untuk mengungkap pelaku pembunuhan ayah Bastian. *** Sembilan tahun bukanlah waktu yang singkat, rasa sakit hati karena diselingkuhi kekasihnya membuat Desthalia Gayandra kehilangan akal sehat dan berniat untuk bunuh diri. Pada detik terakhir sebelum Alia benar-benar meninggalkan dunia, ia diselamatkan oleh Bastian Angkara Benazir. Laki-laki yang selalu bertindak semaunya, tetapi di sisi lain begitu misterius. Alia berusaha menghindar. Namun, benang takdir semakin menjeratnya dan membuat Alia terjebak di dalam sebuah kesepakatan yang diciptakan oleh Bastian, yaitu menikah selama empat bulan dengan laki-laki itu... Andai saja, ia tidak mengenal laki laki itu. Andai saja, ia tidak teseret ke dalam masalah laki-laki itu. Andai saja, ia tidak kehilangan akal, ketika laki-laki itu memberi penawaran paling gila di sepanjang hidupnya yang membawanya pada titik sekarang.
PRIDE by stellaaurellia
stellaaurellia
  • WpView
    Reads 1,158,926
  • WpVote
    Votes 86,554
  • WpPart
    Parts 46
[When You Fall In Love, Never Forget Your Pride] Apa salahnya kalau perempuan jadi pilot? Belum ada Undang-Undang negara yang melarang perempuan menjadi pilot. Perempuan aja boleh jadi presiden, mentri, gubenur, walikota, bupati, dan lainnya, masa gak boleh jadi pilot? Islean (dibaca Ailin) Djohan seorang pilot spesifiknya co-pilot salah satu maskapai penerbangan ternama milik Indonesia baru saja memutuskan Jo karena melarangnya menjadi seorang pilot. Hell, belum jadi suami aja udah berani ngatur-ngatur, apalagi kalau sudah suami. Islean itu cari suami, teman hidup, partner in crime, bukannya seorang pramusiwi. Tapi mencari laki-laki yang bisa memahami pekerjaan dia itu langka! Mana sedikit lagi yang berani mendekati Islean karena kekeceannya.
The Best Captain [COMPLETED] by yeaaudry
yeaaudry
  • WpView
    Reads 1,925,693
  • WpVote
    Votes 124,276
  • WpPart
    Parts 34
Fazra tidak menyangka temannya akan pergi selamanya dalam usia yang begitu muda dan meminta Fazra untuk menjaga calon istri Bagas. Merasa memiliki kewajiban untuk menjalankan permintaan terakhir temannya, Fazra harus menikahi Amanda yang tidak memiliki perasaan apa pun untuknya. *** Ketika memasuki ruangan tempat temannya ditangani setelah kecelakaan, Fazra tidak menyangka Bagas akan pergi selamanya dalam usia yang begitu muda. Permintaan terakhir Bagas adalah untuk Fazra menjaga calon istrinya dan Fazra tidak kuasa untuk menolak meski sadar tanggung jawab itu terasa sangat besar. Amanda yang mengerti situasi Fazra menerima lamaran Fazra, tetapi Fazra tahu Amanda sama sekali tidak mencintainya. Seluruh perasaan milik Amanda seakan terkubur bersama jasad bagas bahkan ketika mereka sudah menikah, Amanda terus berkabung atas kematian Bagas dan Fazra hanya bisa menerima keadaannya. Akankah akhirnya Amanda membuka hatinya untuk Fazra, ataukah Fazra akan terus bersabar dengan Amanda hingga akhirnya menyerah dan melanggar janjinya pada Bagas?
Devair Part. 2 (Completed) by poutatou
poutatou
  • WpView
    Reads 389,963
  • WpVote
    Votes 22,526
  • WpPart
    Parts 39
Kehidupan pernikahan memang tak selalu mudah. Itulah yang dialami Deva & Aira di kehidupan pernikahan mereka setelah berjuang dengan kisah yang rumit. Masa lalu dari Deva dan juga Aira bermunculan dan sedikit mengubah keadaan rumah tangga mereka yang sudah hampir goyah karena keinginan Deva memiliki anak namun Aira masih harus memperpanjang kontrak kerjanya karena suatu alasan. Devair Part. 2 akan membawa kalian ke dalam kisah kehidupan rumah tangga yang dilakoni oleh seorang pilot dan pramugari serta kehidupan persahabatan antar kru penerbangan yang jarang orang lain ketahui. Presenting Airbus A330-200/300 as background story and all media credits to Garuda Indonesia (Cover credit to Nicke Ariesa Putri)
Devair (Completed)  by poutatou
poutatou
  • WpView
    Reads 523,754
  • WpVote
    Votes 27,736
  • WpPart
    Parts 38
[BACKGROUND : A320 (local airlines), B777 (int. Airlines), A380 (int. Airlines)] "When everything seems to be going against you, remember that the airplane takes off against the wind, not with it." -Henry Ford Bagi beberapa orang, burung besi itu mungkin adalah benda yang bukan apa-apa. Namun bagi Aira Frenelia (Aira), burung besi itu adalah sebuah impian. Tempat sempit itu membawanya bertemu dengan Alexi Adeva (Deva) yang membuatnya mengerti apa arti kekecewaan. Tak hanya mengingatkannya pada sebuah impian, benda terbang itu juga selalu mengingatkannya dengan sebuah kekecewaan yang tak pernah dia bayangkan akan datang. Di samping itu, Deva masih harus berjuang untuk meyakinkan Aira bahwa perasaannya tak pernah lepas darinya. Devair akan membawa kamu mengetahui seluk beluk pekerjaan mereka di ketinggian. Devair juga akan membawa Kamu keluar dari pikiran biasa tentang hubungan antara pramugari dan pilot. ***