Fiksi Horror book one
Kumpulan Fiksi Horror yang akan menemanimu setiap malam.
Cerita ini adalah cerita fiksi yang sengaja di buat untuk menakut-nakuti pembaca. Mungkin saja, saat kau membaca tulisan ini. Tanpa kau sadari "sesuatu" telah melintas di sekitarmu. jadi, berhati-hati!
Kisah tentang gadis indigo bernama lengkap Fiolina Sonya Caroline dan tujuh teman lainnya di Bandung. Perjalanan yang awalnya menyenangkan di Bandung berubah menjadi mencekam ketika mereka menemukan sebuah rahasia di balik Villa yang mereka tinggali. Untuk keluar dari sana mereka harus menuntaskan sebuah rahasia yang...
(Completed) Satu sms misterius kepada beberapa murid sekolah menengah atas di kota Xylite berkumpul di sekolah mereka setelah matahari terbenam. Tiba-tiba seluruh pintu dan jendela terkunci, membuat mereka terkurung di dalam gedung bujur sangkar itu. Lalu, suara seseorang yang mengaku bernama Mortis menggema di seluru...