Teen Fiction
8 stories
APARTMENT 127 [SUDAH TERBIT - PREORDER DIBUKA] by jeonruu
jeonruu
  • WpView
    Reads 578,385
  • WpVote
    Votes 61,379
  • WpPart
    Parts 44
[COMPLETED] "Terkadang meski aku merasa takut dan mengatakan jangan, tubuhku akan melakukan yang sebaliknya." Ada sebuah apartemen kosong tepat di depan pandangan Yoojung. Setiap malam ia akan melihat sinar putih di dalam apartemen tersebut. Apartemen yang selalu gelap dengan tirai terbuka sedikit, Yoojung dapat merasakan sepasang mata memicing menatapnya. Kim Yoojung terjebak di antara tiga pria paling berbahaya yang pernah ia temui. Taeyong. Dengan senyum manisnya ia mengikat Yoojung lebih kuat dalam kehidupannya. Ten. Dengan sikap dinginnya ia menekan Yoojung di bawah kendalinya. Atau Mark yang selalu berusaha mendekatinya. Memberikan perhatian penuh dan mengundang kebencian orang-orang disekitarnya. Diantara ketiga pria berbahaya tersebut, siapakah si psiko gila di balik tirai apartemen 127? Start : 8 Mar '18 ⚠18+ [Diharapkan untuk tidak membaca dibawah 18thn] , sexual content, violence
Dream Launch Project by renitanozaria
renitanozaria
  • WpView
    Reads 3,012,095
  • WpVote
    Votes 428,006
  • WpPart
    Parts 35
(Completed) "The art of dying is the art of living. The honesty and grace of the years of life that are ending is the real measure of how we die. It is not in the last weeks or days that we compose the message that will be remembered, but in all the decades that proceeded them. Who has lived in dignity, dies in dignity." -Sherin B. Nuland "Dasar anak-anak sontoloyo." itu kalimat sakti Pak Terry setiap kali dia dibikin pusing oleh ulah Injun, Jeno dan Nana. Kalimat yang bukan hanya gerutuan samar, namun tanda kekesalan berbalut rasa sayang dan kepedulian. Jika cerita adalah lagu yang terurai tanpa nada namun dengan kata, maka kisah ini adalah senandung cinta dari tiga bocah pemuja kucing, pecandu kopi dan penadah sarkasme untuk Tertius Senandika, guru yang sampai kapanpun tak akan henti mereka kagumi.
Die•Ology by TheReal_SahlilGe
TheReal_SahlilGe
  • WpView
    Reads 24,734
  • WpVote
    Votes 4,397
  • WpPart
    Parts 9
Sebuah seni untuk mengenang yang pergi.
High School Examen [Update Tiap Sabtu] by arvindra_rashaad
arvindra_rashaad
  • WpView
    Reads 1,505,451
  • WpVote
    Votes 22,563
  • WpPart
    Parts 6
Dari 5.000 murid Hanya 50 yang lulus Di saat puluhan ribu orang harus mengikuti ujian masuk dengan persentase kelulusan di bawah 19%, Alexandra Jane justru mendapat undangan untuk belajar di Gateral Independent School, sebuah sekolah asrama super elite yang mengeliminasi ratusan hingga ribuan siswa setiap semesternya. Jane yang menolak tak bisa berbuat apa-apa ketika dirinya diantar paksa ke sebuah pulau di mana Gateral berada. Jane membenci sekolah itu-diskriminasi peringkat, nilai yang menjadi alat tukar, dan orang-orang yang memperumit segalanya. Namun, ia memiliki satu keinginan yang hanya bisa terwujud jika ia berhasil mengalahkan murid paling genius lewat examen-examen gila yang diadakan Gateral. Akankah Jane yang selalu mendapat peringkat rendah itu berhasil mengalahkan si genius dan mewujudkan keinginannya? © Southern South, 2020.
POROS by winjo_h
winjo_h
  • WpView
    Reads 1,216,156
  • WpVote
    Votes 230,313
  • WpPart
    Parts 55
Solidarity M Forever! Semua tahu jika slogan itu sudah menggema dari Teknik Mesin berarti akan ada warga mesin yang baru. Ya, setiap mahasiwa baru Teknik mesin wajib mengikuti sebuah kegiatan jurusan yang bernama POROS sebelum resmi jadi warga teknik mesin. Kisah ini tentang Ratna, satu-satunya perempuan dari 103 orang mahasiswa baru teknik mesin yang menjalani POROS. Menonjol karena berbeda sendiri bukan berarti mendapat kompensasi, semuanya rata, semua senior mengaggapnya sama. Namun seorang Nareshta, senior tahun ke tiga, pemuda dengan skuter ungu bernama Jamilah kemudian memperlakukannya berbeda hingga membuat Ratna kebingungan. "Kak Nana baik ke semua maba atau ke saya doang?" "Kalau ke kamu doang kenapa?" "Nanti saya salah paham." "Gak apa-apa. Saya jomblo kok." Cover by ©tingkerdesign
RETAK [Sudah Terbit]✓ by AzharaNatasya
AzharaNatasya
  • WpView
    Reads 19,766,599
  • WpVote
    Votes 1,829,591
  • WpPart
    Parts 51
Sudah terbit, buku bisa dibeli di shopee. INGAT BELI YANG ORI!! [Follow akun ini dulu, bro. Anda senang, aku juga. Simbiosis mutualisme] Tuhan, mana kebahagiaan itu? "PAPA, MAMA! GLADYS DAPET JUARA SATU!" teriak Gadis berseragam putih biru itu. "SAYA TAK PERDULI! ANAK TAK TAU DIRI! ANAK TAK BERGUNA! ANAK TAK TAU MALU!" Papa? Gladys mau bahagia. Gladys mau peluk papa, Gladys juga mau manja sama papa. Mama? Gladys mau kayak mereka yang dibanggakan karena prestasinya. Kenapa Gladys gak kayak mereka? Angle? Kenapa kamu ambil semua kebahagiaan Gladys? Kenapa harus aku yang menanggung semua kesalahan yang kamu buat? -Ini tentang Gladys, remaja SMA yang tak mendapatkan kebahagiaan sejak 5 tahun lalu- -Tentang kesalahan yang seharusnya tak diperpanjang, tentang kesedihan yang selalu menghantuinya- -Kesakitan bertahun-tahun akhirnya menunjukan akan ada kebahagiaan setelah ia bertemu lelaki tampan namun memiliki kelainan- "Aku tidak sempurna, apa kamu mau menyempurnakan kekuranganku?" -Mereka memang saling mencintai, namun sayang Tuhan mereka berbeda- -Kita se-Amin, namun tak Se-Iman- ©2020- Azhara Natasya TERBIT DI @id.dreamcatcher Januari, 2021 -NO PLAGIAT!!! Start: 20 April 2020 End: 17 Agustus 2020 Terbit: 5 Januari 2021 Rank 📝 #2 keluarga 06/07/20 #1 love 13/10/20 #1 popular 08/11/20 #2 agama 02/12/20 #1 Retak 02/12/20
LOVECHITEC by winjo_h
winjo_h
  • WpView
    Reads 461,412
  • WpVote
    Votes 100,621
  • WpPart
    Parts 53
"Ajeng. Lo sebenarnya niat ga sih jadi arsitek?" "Jadi istri arsitek juga gak apa-apa Ren." Rendy who was born to be architect VS Ajeng yang gak niat masuk arsitektur = sweet chaos. Cover by ©ayeshadrawing
Bye•Ology by TheReal_SahlilGe
TheReal_SahlilGe
  • WpView
    Reads 452,401
  • WpVote
    Votes 71,026
  • WpPart
    Parts 38
<< Sebuah seni untuk merelakan yang pergi >> Dua saudara kembar Hiroshima dan Nagasaki harus berjuang menyelamatkan hidupnya dari kelainan genetik yang mereka miliki. Hiro memiliki kelainan jantung yang disebut CPVT, membuatnya tidak boleh merasakan emosi yang bergejolak termasuk jatuh cinta atau jantungnya bisa mati secara mendadak. Sementara Nagasaki dibekali oleh Tuhan dengan golongan darah paling langka di dunia. Siapa di antara mereka yang akan bertahan hidup?