ririzoccta
- Reads 284,603
- Votes 12,690
- Parts 42
#1 at 24 may 2018
Aku seorang gadis cantik yang digilai banyak pria, namun sebenarnya aku hanyalah gadis simpanan yang berbeda dengan gadis simpanan lain pada umumnya. Usiaku baru 20 tahun tapi aku merupakan gadis simpanan seseorang yang berumur 27 tahun dan itu menjadi sebuah cerita gila antara aku dan dia.
-Ririz-