Select All
  • ARYAN
    8.7K 707 3

    Dia begitu tangguh Dia begitu kuat Mungkin bisa dibilang, dia tidak terkalahkan. Itulah Ravindra Aryan Pranaja. Siapa yang tidak suka dengan sosoknya? Walaupun kenakalan sudah diambang batas, kaum hawa tidak mempermasalahkannya karena wajah yang ia miliki begitu rupawan. Kemewahan juga salah satu faktornya. Dari banya...

  • Sebening Syahadat 2 : Untaian Rasa
    55.9K 5.3K 15

    Bagi Haba, pernikahan adalah bagaimana berbagi kehidupan dengan lelaki pilihannya dalam ikatan agama. Ada yang bilang, "satu untuk selamanya". Namun Haba lupa, kehidupan bukan hanya tentang bahagia. Ada banyak rasa yang bahkan tidak pernah Haba duga. Ada banyak cerita yang bahkan tidak pernah Haba bayangkan akan terja...

  • Santri Pilihan Bunda [ SUDAH TERBIT & TERSEDIA DI GRAMEDIA ]
    54.9M 4.5M 69

    Serial adaptasi kini sudah tayang di Vidio! Gini rasanya jadi ISTRI seorang santri ganteng mantan badboy>< buruan lah mampir, siapa tau suka. FOLLOW SEBELUM BACA!^_^ Perjodohan yang tidak pernah ada dalam buku rencana Aliza. Yaitu harus menikah dengan seorang santri pilihan Bundanya. Kinaan Ozama El Fatih. Seor...

  • Remediasi | ✓
    1.2M 158K 17

    "Ever wonder how it feels to love an ordinary man in the eyes of many people?" Remediasi © 2017 by Crowdstroia. Image taken from Pinterest.

    Completed  
  • 15th Voltage [Tegangan 15] ✔(COMPLETED)
    216K 16.8K 71

    [HR] #1 -Depresi 10Mei2020 #1 -Kejiwaan 30November2018 #1 -Zona 03April2020 #1 -Tekananbatin 18April2020 #3 -Soul 06Juni2019 #4 -Mental 06Juni2019 #4 -Normal 25Desember2018 ProjectCount(1) #15YearOld 15 tahun, mungkin bukan hal besar bagi sebagian orang. Tapi bagi gadis ini, Lima belas tahunnya adalah hal paling mele...

    Completed  
  • Al Mumtahanah
    34.8K 8.2K 37

    [Update setiap hari Selasa dan Jum'at] Jika menjadi kakak adalah keharusan untuk mengalah Jika menjadi anak baik artinya merelakan Bisakah dia meminta kesempatan untuk lahir lebih lama? Mumtahanah sudah banyak mengalah selama hidup. Demi menjadi kakak yang baik menurut orang tuanya. Perhatian, kasih sayang, air susu i...

  • Ranah Pusaka (Novel - Tamat)
    49.6K 6.5K 32

    Cover by: @alicehaibara [Sudah Terbit dan Tersedia di Toko Buku] [15+] Di dunia yang memaksa semua orang untuk sama dan serupa, yang mereka inginkan hanya bebas. Menggagas. Mengganas. Kemudian, lepas. Ini hanya kisah pemberontakan lainnya; melibatkan pencarian pusaka, tamu-tamu misterius, penelusuran masa silam, da...

    Completed  
  • JERITAN BATIN [TELAH TERBIT] ✔
    41K 3.9K 52

    Semua orang hanya bisa mendengarkan, bukan bantu menyelesaikan. Lantas, untuk apa bercerita kepada dirimu? -Ardelia Khanaya Dengan bercerita, luapan emosi keluar sudah. Batin yang selalu disiksa olehmu hanya butuh didengarkan, dengan siapa pun dan dengan dirimu. -Arjuna Adya Adelard ...

    Completed  
  • Aku yang tak dirindukan
    3.4M 220K 47

    Kisah bermula ketika Kaira mengetahui jika suami yang telah menikahinya, tidak pernah mencintainya. Lalu dengan teganya Allan memberikan hatinya pada wanita lain. *** Kaira, seorang gadis yang berasal dari sebuah desa dinikahkan oleh orangtuanya dengan anak kenalan mereka saat usianya masih 18 tahun. Setelah 2 tahun m...

    Completed  
  • When I Choose You
    20.4K 1.2K 15

    بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ Don't forget to follow me, before reading my story <3. Bagaimana saat ada seorang pria yang datang melamarmu. Pria yang tidak kau kenal sebelumnya. Pernikahan adalah salah satu hal yang aku hindarkan. Karena aku memiliki sebuah trauma di masa laluku. Membangun sebuah keperca...

  • Mysterious prince and Cinderella ✔️
    484K 54.1K 42

    Terlahir dari keluarga kaya raya, membuat kehidupan Salsa bak seorang Cinderella. Tapi di balik itu, ia terpaksa harus menuruti keinginan sang ayah, dimana ia tidak bebas pergi keluar rumah seperti kebanyakan orang lainnya. Di balik kemewahannya juga, ternyata sang ayah terlibat kasus korupsi yang mengharuskan Arsen...

    Completed   Mature
  • Biarlah Takdir Yang Menentukan (Tamat )
    4.2M 185K 46

    Rank #1 islami (Romance-spiritual) Bagaimana jadinya jika Setelah lama tidak bertemu dan dia meninggalkanmu pergi ke pesantren, kemudian kamu di pertemukan lagi dengan dia dengan cara perjodohan. "Jika memang dia bukan di takdirkan untukku maka jauhkanlah tapi jika memeng dia takdirku maka dekatkanlah" Abizar R...

    Completed  
  • ASA [TERBIT] ✔️
    28.3K 3.3K 20

    BISA DIPESAN DI SHOPEE: lumiere_publishing ******* "Jika roketku berhenti, akankah semua bintang yang kubawa terhempas ke bumi?" Meda pernah memiliki harapan seluas angkasa Ia sudah menyiapkan mimpi hingga prosesnya, runtut seperti rumus matematika Memilih pergi ke Darul Akhyar dan menjalani keseharian sebagai santri...

    Completed  
  • Jangan Buang Aku, Ayah!
    4.9M 450K 59

    Seperti halnya uang. Bahkan ketika lusuh sekalipun kau akan tetap berharga. Sekalipun dibuang oleh keluarganya, Serena menemukan keluarga baru sebagai pelipur lara. Gadis bernama lengkap Serena Latifa tersebut memliki keterbatasan dalam bicaranya. Hal tersebutlah yang kemudian membuatnya tebuang dari keluarganya. Kak...

    Completed   Mature
  • My Lara [SEGERA TERBIT] ✔
    291K 13.8K 31

    TAHAP REVISI! (PART MASIH LENGKAP) Disaat semua wanita sibuk mengubah wajahnya agar terlihat cantik, lain dengan lara yang menutupi wajahnya karena tidak ingin dilihat semua orang, bukan karena ia tidak cantik, justru kecantikannya diatas rata-rata, hidupnya serba ada, dan tidak pernah merasa kekurangan. Ia bukan gadi...

  • ANAYA
    7.5K 137 3

    Anaya Syaqinatus Shidqia. Seorang mahasiswi semester 6 jurusan manajemen yang di lamar oleh dua orang pria dalam satu hari. Bagaimana bisa? Anaya memiliki seorang kekasih yang bernama Rizky. Mereka sudah berpacaran sejak 2 tahun terakhir. Sejak itulah Anaya belajar membuka hatinya untuk Rizky dan melupakan masalalu n...

  • HUJAN | END
    6.3M 539K 41

    Tanpa mempedulikan air hujan yang mulai membasahi tubuhnya, Arlita berjalan ke arah Revan. Dia berdiri tepat di depan Revan. Kepalanya menunduk dalam, "Maafin aku, Van. Maafin aku kalau aku pernah bikin kamu sakit hati." "Aku cinta kamu, Arlita." Tubuh Arlita otomatis mundur beberapa langkah. Matanya mengerjap bingung...

    Completed  
  • Afterword
    656K 17.8K 6

    "Dari sekian banyak kata, ada satu kata kunci yang membuatku terpana. ---Kamu." Evelyn Alena Serafim, penyiar radio favorit seantero kota Surakarta, harus bisa menahan kekesalannya tiap kali bertemu laki-laki aneh berparas tampan bernama Julio Arka Arsenio. Siapa sangka, pertemuan yang terjadi diantara mereka bukan p...

    Completed   Mature
  • Acc Dok? (TERBIT)
    3.4M 163K 43

    Kepada : dr. Erlangga Abiandra Pemohon : Aranea Chrysana Puspandari Perihal: Permohonan Pemberian Jarak Saya, Aranea Chrysana Puspandari, meminta dengan hormat agar dr. Erlangga Abiandra bisa mengurangi intensitas pertemuan tidak sengaja di antara kita yang akhir-akhir ini meningkat pesat. Saya selalu hipertensi tiap...

    Completed  
  • My sweet doctor [Sudah Di Serieskan]✓
    13.4M 649K 58

    [HUMOR/ ROMANCE] [SERIES MY SWEET DOCTOR BISA DITONTON DI APLIKASI GENFLIX ] Aina si gadis penderita Tryphanophobia atau takut akan jarum suntik. Bagaimana kisah Aina gadis SMA yang harus menikah dengan seorang dokter muda bernama Raditya alges fernando, karena sebuah perjodohan. Akan kah kisah rumah tangga nya berj...

  • Senja Terakhir Raina
    281 25 4

    Teruntuk senja yang teramat dirindu bumi menautkan indah itu ditepi langit barat, memanjakan berjuta pasang mata yang senantiasa menengadah mengagumi keindahannya hingga sejenak melupakan damainya bumi yang perlahan menggelap, baru saja sang mentari meninggalkan lelah menuju tempat peristirahatannya, tepat saat gelap...

  • 360 Hari √
    85.8K 10.2K 10

    #S H O R T S T O R Y Ini kisah 360 hariku bersamanya. Copyright© November 2018, JaisiQ

    Completed  
  • Aksaraku Pengingatku
    36.6K 1.3K 46

    Aku hanyalah perempuan 16 tahun yang masih haus akan ilmu dan pengalaman. Ketika hati dan pikiranku tak selaras, maka sebuah aksara akan tercipta dalam notes. Dari semuanya aku menyusun menjadi sebuah aksara yang mungkin akan membuat kita semua tertarik dalam alur mutiara. Di sini kalian akan menemukan semua perasaank...

  • Layla & Majnun | Kisah Cinta Klasik dari Negeri Timur
    81.8K 3K 33

    Qays nama pemuda itu, seorang penyair yang terkenal dalam sejarah dengan sebutan si Gila "Majnun".

  • Senandung Cinta Jalaluddin Rumi
    48.7K 926 11

    ini adalah beberapa kumpulan kata-kata dari buku "Senandung Cinta Jalaluddin Rumi" yang disusun oleh Bapak Nur Kholis Anwar, yang sengaja aku petik kata-kata yang aku sukai *heheh dimohon untuk jangan salah mengerti, salah paham, dan salah mencerna😀 jangan lupa untuk VOTE yaa😉 Jangan lupa juga follow ig ku : @kris60...

  • Assyauqi
    23.7K 2K 32

    ❕Sequel Ja Ich Bin Ein Muslim. Disarankan untuk membaca cerita pertama. Picture by: Pinterest * Senyap ... perlahan terkikis oleh sebuah pertemuan. Joseph Nollan, seorang pianis yang kehilangan sebuah makna kehidupan. Laki-laki yang dengan lancangnya hadir mengisi hari-hari barunya. Orang yang seperti cerminan dirinya...

  • My Presdir is My Husband (Tamat)
    7.2M 234K 44

    Aku menerima semua yang Engkau berikan ya Rab. Termasuk menerima perjodohan ini, karena aku yakin semua yang di berikan orang tua itu adalah dari Mu. ~ Alana Nursyabillah ~

    Completed  
  • Adam & Safa
    7.1M 378K 58

    Bagi Safa, menjadi pacar seorang Adam adalah sesuatu hal yang sangat membahagiakan. Adam itu tampan, cerdas, jago main basket, menjabat sebagai ketua BEM, apa yang kurang dari seorang Adam. Namun setelah menjalani hubungan selama hampir satu bulan dengan Adam, ada sesuatu yang mengganjal dalam hatinya namun tidak bera...

    Completed  
  • Lentera Humaira ✔
    8.6M 624K 59

    (Romance-Spiritual) Tahap Revisi. "Disaat kau merasakan cinta yang benar-benar tulus karena Allah. Maka, bagaimana cinta terbalaskan, itu tak penting lagi. Karena yang paling penting bagimu saat itu adalah melihatnya bahagia, sekalipun bukan denganmu. Sebab Cinta karena Allah mengajarkan kita untuk ikhlas." Seseorang...

    Completed  
  • Dalam Doa Kumencintaimu
    45.3K 1.1K 11

    Setiap waktu aku akan selalu mendoakan untukmu yang terbaik di sana...