alifa_azkadina's Reading List
13 stories
My Ghost (TAMAT) by AyaEmily2
AyaEmily2
  • WpView
    Reads 6,967,510
  • WpVote
    Votes 494,637
  • WpPart
    Parts 24
[CERITA MASIH LENGKAP SAMPAI END] Syafira tak menyangka apartemen yang disewanya ternyata berhantu. Pantas saja harga sewanya sangat murah dan para tetangga bergidik ngeri saat tahu Syafira menempati apartemen itu. Tapi dia sama sekali tidak merasa takut. Hantu itu berwajah tampan dan membuat otak pengkhayal Syafira memikirkan berbagai adegan cinta. Hingga akhirnya dia benar-benar terjerat. Mulai merasa nyaman dengan kehadiran si hantu. Menikmati sentuhannya yang dingin. Rindu saat dirinya jauh. Namun perlahan kenyataan menghantam dirinya. Mereka berasal dari dua dunia yang berbeda. Akankah mereka terus bersama dan bahagia selamanya seperti dalam novel yang biasa Syafira tulis atau perpisahan tetap terjadi? --------------------------- Dipublikasikan pertama kali : 19 Mei 2019 Selesai : 27 Agustus 2019 Copyright © Mei 2019 by Aya Emily
SEMU  by Chintya_stefany
Chintya_stefany
  • WpView
    Reads 107,758
  • WpVote
    Votes 4,213
  • WpPart
    Parts 15
Dimulailah suatu petualangan indah nan menyakitkan ketika Rini menyambut Hanung masuk dalam kehidupannya. Rini ingin memliki Hanung seutuhnya, di satu sisi Tina sebagai istri sah Hanung masih menghantui petualangan gila Hanung dan Rini. Akankah Rini dan Hanung bisa bergandengan tanpa beban? Atau Tina yang akan memenangi pertempuran yang tidak pernah dikehendakinya ini?
Cinta Di Langit Aleppo by IsrinaSumia
IsrinaSumia
  • WpView
    Reads 129,530
  • WpVote
    Votes 5,924
  • WpPart
    Parts 17
Eru seorang brigadir muda yang ditugaskan untuk memata-matai Sayyidah Rahmah wanita yang dicurigai sebagai anggota ISIS. Sedikit berjalannya waktu Eru justru terperangkap akan perasaan yang terombang-ambing akan sikap Sayyidah yang kuat. Akankah Eru berhasil mengungkap identitas Sayyidah atau justru ia yang masuk ke perangkap Sayyidah??.
Dadi Bojoku, Purun?  by eka_pacul07
eka_pacul07
  • WpView
    Reads 10,913
  • WpVote
    Votes 672
  • WpPart
    Parts 62
Cowok bloger vs cowok gamer yang merebutkan hati cewek tomboy.
Queen Series : Seducer Queen  by El_ILIA
El_ILIA
  • WpView
    Reads 6,389,767
  • WpVote
    Votes 245,115
  • WpPart
    Parts 59
Ritual Malam di mulai... persiap kan ranjang mu Bantal mu Dan tentu saja... Dirimu Don't copy my story!! 11 agustus 2018.
Sleep With The Devil by SanthyAgatha
SanthyAgatha
  • WpView
    Reads 3,984,166
  • WpVote
    Votes 69,919
  • WpPart
    Parts 6
Ketika bisnis orang tuanya jatuh, Lana terpaksa melihat dengan mata kepalanya sendiri bagaimana orang-orang yang dicintainya satu persatu hancur. Ibunya terpuruk dalam rasa malu dan kecewa lalu meninggal karena digerogoti penyakit yang sumber utamanya adalah dari hatinya yang hancur, ayahnya ahkirnya meninggal dalam sebuah kecelakaan yang diindikasikan bunuh diri dengan sengaja karena tidak kuat menghadapi beban hidup, meninggalkan Lana Sendirian.Sebatang kara di dunia ini, Lana menyadari bahwa penghancur hidup keluarganya, yang menjadi pembunuh tak langsung kedua orang tuanya adalah Mikail Raveno, Pria berdarah italia, penguasa bisnis yang punya hobby menghancurkan dan menguasai perusahaan-perusahaan kecil yang dia incar, termasuk perusahaan orang tua Lana. Mikail Raveno berdarah dingin, dan ditakuti karena tidak punya belas kasihan.Dengan nekad, Lana menyamar menjadi pelayan bar favourite Mikail. Dan Lana mencoba mencari cara untuk membalaskan dendamnya kepada lelaki kejam itu, ingin mencari kepuasan dengan melukai Mikail, meskipun hanya sedikit. Tetapi sayangnya, penjagaan keamanan di sekeliling Mikail tidak tertembus. Lana malahan berahkir dalam cengkeraman Mikail, dirinya di beli diluar kehendaknya, diculik paksa dan dipenjara di rumah Mikail. Kenapa Mikail menyekapnya? Apakah Mikail mengetahu niat Lana untuk membalaskan dendam kematian kedua orangtuanya? Dan kenapa semakin lama, Mikail semakin tidak ingin melepaskan Lana? Novel ini begitu panas, oleh gejolak dan percikan gairah dua manusia yang saling bermusuhan, yang sama-sama bertemperamen keras, Lana seorang perempuan mandiri yang meledak-ledak harus berhadapan dengan Mikail, lelaki arogan yang terbiasa mendapatkan apa yang dia mau.
Stuck On You (Slow Update) by kaniiin
kaniiin
  • WpView
    Reads 14,938
  • WpVote
    Votes 1,652
  • WpPart
    Parts 5
[Sequel My Ex Man/ EX's] Kenzi mencintai Syena, Syena mencintai Kenzi. Begitu ungkapan yang sering mereka ungkapkan sedari mereka di taman kanak-kanak, perasaan awal yang benar-benar murni karena rasa suka, kemudian menjadi perasaan sayang, yang tidak lama berubah menjadi perasaan cinta hingga sama-sama merasakan cemburu, marah, rindu, selalu ingin bersama dan ingin saling memiliki. Hingga Shena berkata "Kenz, nikahnya tetep sama aku kan?" Dan merubah segalanya di antara mereka, namun tidak dengan perasaan cinta di antara mereka. Satu pertanyaan yang merubah segalanya, walau tidak ada luka yang ada hanya kecewa dan rasa yang belum pernah mereka rasakan. Rasa yang besar untuk tetap bersama, menelan pahir rasa kecewa.
MENIKAH DENGAN SETAN by IsrinaSumia
IsrinaSumia
  • WpView
    Reads 273,053
  • WpVote
    Votes 6,141
  • WpPart
    Parts 31
Kematian keluarga Abyakta telah ramai terdengar di warga Deda Poncol Magetan. Peristiwa tahun 1968 telah menimbulkan luka di warga desa, 20 orang lebih warga meninggal dunia akibat di amuk Massa, termasuk didalamnya Rhandra Abyakta juga Arkadewi Abyakta. Keluarga dari Mahadi Abyakta, keluarga bangsawan yang saat itu terkaya di desanya. Gedong tua adalah bukti sejarah, tempat dimana warga menghabisi nyawa-nyawa tak bersalah. Gedong tua menjadi angker dan mereka sebut dengan rumah hantu Abyakta, mereka meyakini bahwa ruh Abyakta masih berada di dalam, dan setiap malam mereka akan keluar menghantui warga desa. 30 tahun kemudian 1998, Seorang wanita bernama Halimah ,mendapat perlakuan yang Sama karena fitnah zinna yang dilayangkan padanya. Halimah difitnah, rumahnya dibakar, keluarganya disakiti. Tiada satupun orang yang dapat membantunya. Hingga akhirnya Halimah datang menuju Gedong tua, keyakinan Halimah bahwa Gedong tua berpenghuni ternyata benar. Seseorang yang ditinggal disana mau membantunya hanya dengan syarat Halimah Menikah dengannya. Terpaksa demi keluarga Halimah mau menikah dengan laki-laki berwajah menyeramkan, yang belakangan ia tahu namanya Rhandra Abyakta. siapakah dia ? setan ? manusia? jawabannya hanya ada di Menikah Dengan Setan. Cerita ini sukses di baca dan digemari Di KBM.
Young Husband (SUDAH TERBIT) by dewimega2618
dewimega2618
  • WpView
    Reads 183,306
  • WpVote
    Votes 9,544
  • WpPart
    Parts 17
Bagaimana rasanya bila kita memilki seorang suami yang ternyata usianya cukup jauh di bawah kita, menyebalkan kah? atau sebaliknya.
Turun Ranjang [SUDAH TERBIT] by Desisetia
Desisetia
  • WpView
    Reads 483,319
  • WpVote
    Votes 20,432
  • WpPart
    Parts 18
#WritingProjectAE Cinta saja tidak cukup untuk membangun sebuah rumah tangga. Apalagi yang mencintai hanya satu pihak saja. Yasmin Salsabila, seorang mahasiswi tingkat akhir mau tidak mau harus menerima wasiat terakhir dari kakaknya, yaitu menjadi ibu sekaligus istri pengganti untuk suami kakaknya. Dia memang mencintai laki-laki itu, namun apa jadinya jika hanya ia yang mempertahankan.