Favorit!
14 stories
BEHIND THE STORY by user69540117
user69540117
  • WpView
    Reads 3,084,606
  • WpVote
    Votes 637,525
  • WpPart
    Parts 77
TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA atau TOKO OREN (SHOPEE) Genre: ROMANCE-FANTASI [Rank #1 in Fantasi 04.05.21] |CERITA INI SUDAH TERBIT DI ROMANCIOUS, CERITA MASIH LENGKAP DAN TIDAK DIHAPUS, JIKA TERLANJUR SUKA DAN SAYANG DENGAN CERITA INI, SILAKAN ORDER YA| "Sebuah buku untuk jiwa yang hilang, baca dan masuklah dalam cerita, kau akan tahu bahwa selalu ada 'cerita' dibalik cerita." | Deluna begitu bersinar sebagai artis muda di usianya yang menginjak ke-20 tahun. Namun kisah hidupnya tidak berjalan mulus seperti drama yang ia perankan. Deluna hampir diperkosa oleh ayah tirinya dan diambang kematian. Harusnya ia mati, tapi... Ketika Deluna membuka mata, ia hidup sekali lagi, tapi bukan sebagai dirinya sendiri melainkan sebagai karakter lain di cerita dan dunia yang berbeda. Memulai hidup baru, bertemu orang baru dan fakta baru tentang dirinya yang 'tersembunyi' di balik buku.| "Ry, Fakyu!" "Hah?" "Artinya aku mencintaimu." Ry yang polos mengangguk. "Fakyu juga." [Story ke-14]
Requited Love [SELESAI]  by Magicilicious
Magicilicious
  • WpView
    Reads 343,666
  • WpVote
    Votes 41,902
  • WpPart
    Parts 42
⚠️Part Masih Lengkap. Spin off SENANDUNG RASA- DISARANKAN UNTUK MEMBACA SERIES SENANDUNG RASA LEBIH DULU⚠️ (Spiritual - Romance) Kahfi tidak pernah tahu bahwa pertemuan singkat itu akan membawanya ke dalam cerita yang panjang. Keduanya dipersatukan dengan cara yang menarik; sibuk mencari dalam ketidaktahuan, namun ternyata mereka begitu dekat. Benar memang, bahwa garis takdir hidup tidak bisa ditebak. Sebab DIA sudah merencanakan kisah terbaik pada cinta yang terbalas. Akankah pertemuan selanjutnya tetap terasa manis seperti awal pertemuan mereka? Copy right 2020.
Primum, Non Nocere (First, Do No Harm) by kinkaaa
kinkaaa
  • WpView
    Reads 6,135,830
  • WpVote
    Votes 586,959
  • WpPart
    Parts 41
"Kenapa dokter seringnya berjodoh dengan dokter juga?" "Karena dosisnya sesuai." - unknown, medical quotes.
Senandung Rasa [SELESAI]  by Magicilicious
Magicilicious
  • WpView
    Reads 5,934,723
  • WpVote
    Votes 313,206
  • WpPart
    Parts 49
⚠️BEBERAPA PART DIHAPUS⚠️ "Cintailah orang yang kau cintai sekadarnya saja; siapa tahu-pada suatu hari kelak ia akan berbalik menjadi orang yang kau benci. Dan bencilah orang yang kau benci sekadarnya saja; siapa tahu pada suatu hari kelak ia akan menjadi orang yang kau cintai." (Ali bin Abi thalib) Berawal dari kesepakatan kedua orang tua untuk menjodohkan mereka karena pertemanan sebagai unjuk balas budi. Akhirnya, mereka menjalankan pernikahan itu. Pernikahan bagi Razita, akan ia jalankan dengan tulus, dan satu kali seumur hidup. Walau belum saling mengenal karena perjodohan sang Ayah namun dia yakin bahwa cinta akan tumbuh seiring berjalannya waktu. Namun tidak bagi Yasfi. Jika bukan karena memenuhi wasiat sang Papa, rasanya dia tidak akan menerima pernikahan ini. Ia tidak akan mencintai perempuan yang belum ia kenal, bahkan perempuan itu bukan salah satu tipe yang dia sukai. Akhirnya mereka menikah dengan berbagai syarat, salah satunya: Tanpa diketahui oleh siapa pun. Pernikahan rahasia yang mereka jalankan diiringi dengan berbagai macam ujian dari Yang Maha Kuasa serta godaan dari orang-orang sekitar. Apakah akan berakhir bahagia sesuai harapan? "Jangan sampai kita saling jatuh cinta" -Yasfi Afnan Syarif "Izinkan aku mencintaimu" - Adeeva Razita Maharani
Sillage (Doctor Soldier Romance) by kinkaaa
kinkaaa
  • WpView
    Reads 9,771,309
  • WpVote
    Votes 808,091
  • WpPart
    Parts 36
"Seperti Ibram yang kerap datang dan pergi, meninggalkan jejak kehadirannya di setiap sudut apartemenku, di sweater yang selalu menemaniku tiap malam hingga terlelap, ia juga meninggalkan kesan mendalam di dalam hatiku. Bahkan sejak awal kami bertemu. If a perfume has its own Sillage, Ibram definitely has the best one." - Alina
HOW TO SEE? by asabelliaa
asabelliaa
  • WpView
    Reads 1,856,439
  • WpVote
    Votes 207,455
  • WpPart
    Parts 26
"Tell me how to see?" . . A project Romance-Fantasy by asabelliaa, inspired by grammy.osk fanart
Sesuai Titik, Ya?   by Stephn_
Stephn_
  • WpView
    Reads 7,606,024
  • WpVote
    Votes 779,723
  • WpPart
    Parts 55
[PROSES PENERBITAN] "Setahu gue ada banyak banget abang ojek online di Indonesia. Kenapa selalu lo yang muncul? Sebenernya lo siapa?" "Jodohnya Mbak Adel, hehe.." *** Bagaimana jika kamu tidak sengaja memesan ojek online dan mendapatkan driver yang bikin darah tinggi? Suka merayu mulai dari rayuan tingkat kelurahan hingga naik ke tahap norak berlebihan. Jika pernah maka selamat, cerita ini akan mengingatkanmu perasaan kesal dan risih yang pernah kamu alami bersama driver ojek. Jika belum maka kamu harus bertemu dengan dia. Pria norak dengan ribuan rayuan maut yang membuat semua orang tidak tahan untuk melemparinya sandal. Penasaran? Bacalah cerita ini, kalian akan bertemu dengannya. Jumardi Kariman , lelaki tiada tanding yang memegang prinsip pria bertanggung jawab dan tidak akan meninggalkan pasangan saat sedang sayang-sayangnya. - Judul sebelumnya: Go-Jack In Love Genre: Romance x Comedy #Rank 1 Humor (13 Juni 2020)
ANTARES by rweinda
rweinda
  • WpView
    Reads 64,176,237
  • WpVote
    Votes 3,241,434
  • WpPart
    Parts 61
[SEBAGIAN CHAPTER DI PRIVATE, FOLLOW DULU BARU BISA MEMBACA.] Ini tentang Antares Sebastian Aldevaro si Iblis pencabut nyawa berwujud dewa dalam mitologi Yunani. Juga tentang Zeanne Queensha Bratadikara yang cantik tapi penuh teka-teki. Diawali cara pertemuan yang klise, membuat Zea secara terpaksa harus berurusan dengan Ares, Ketua Geng Motor Calderioz. Sayangnya ini bukan cerita tentang ketua geng motor yang bertemu gadis lugu, polos, dan perhatian. Zea lebih dari sekadar itu. Dibalik wajah cantiknya, Zea menutup rapat sejuta rahasia yang tak terduga. Untukmu, dan untuk Antares. #1 IN FIKSIREMAJA [09/08/22] #1 IN FIKSIREMAJA [05/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [06/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [07/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [08/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [09/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [10/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [11/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [12/02/20] #1 in junior [17/08/2024] #1 in fiction [24/12/23] #1 in junior [24/12/23] #1 in solid [27/09/23] #1 in junior [14/12/21] #1 in romantis [29/03/21] #1 in badboy [06/11/20] #1 in revenge [09/09/20] #1 in teen [24/05/20] #1 in sahabat [03/05/20] #1 in teenlit [01/05/20] #1 in highschool [06/03/20] #1 in junior [01/03/20] #1 in baper [30/01/20] #1 in love [28/01/20] #1 in sma [23/01/20] #1 in indonesia [23/01/20] #1 in solid [12/01/20] #1 in geng [07/01/20] #1 in mostwanted [12/12/19] #1 in fiction [28/11/19] #1 in ketua [02/11/19] #1 in teenlife [20/10/19] #1 in senior [02/09/19] #1 in manurios [17/08/19] © 2019, 24th June, ANTARES by Rweinda. All Rights Reserved.
THE CLIMB [Completed] by prlstuvwxyz
prlstuvwxyz
  • WpView
    Reads 1,515,500
  • WpVote
    Votes 28,920
  • WpPart
    Parts 8
Cerita diprivate acak biar gak diacak-acakin. Follow dulu kalo mau baca secara lengkap (Humor-Teenfiction) "ngakak terus daritadi" "ceritanya mulai bikin baper euy, ada cerita yang relate banget lagi sama aku" "gue baper kadang ketawa kadang nangis, kadang dibilang mama 'kamu kenapa sih?' atau ga 'kamu chatan sama pacar ya?' padahal ga punya" "ya allah nyesek amat ya jadi lu" "ga tau harus tawa atau ikut sedih" "boljug caption ig" "gue yakin 100% yang buat cerita ini otaknya rada geser juga" "gue ga berenti ngakak kalo alip ngomong" "deg-deg an nih, kalo gue di posisi mereka" "jadi pengen kesitu" "kok lucu sih thor, gue ketawa mulu kalo baca story lu" "gue sedih sambil ngakak kayak orgil" "nah iya gue juga bingung kasih tau dong thor" Tentang Alyviah yang kepergok calon gebetan, sedang 'Bersolo Karir' di depan kipas angin ruang tamu rumahnya. Dan ketika Alyviah sedang melangsungkan 'Konser Tunggal' di dalam kamarnya, lagi-lagi ia kepergok. Misi tersulit Alyviah cuma satu, melelehkan es batu berjalan seperti Rafka si 'Anak Gunung'. Seperti kalian ketahui, karakter Anak Mapala atau Anak Gunung biasanya lebih mementingkan 'Dunia Alam' nya, ingin bebas, tidak mau terikat dengan apapun, tidak suka peraturan, dan berbagai karakter lainnya. Ya memang sih, Anak Mapala juga jadi incaran cewek-cewek di kampus karena mereka adalah sosok petualang. Kemungkinan perjuangan Alyviah akan seperti pendakian. Medannya terjal dan membuat kelelahan karena miring beberapa puluh derajat, tidak lurus, kadang licin, terjungkal, tersungkur, dan terjatuh. Namun, apakah akhir perjalanan Alyviah akan mendapati pemandangan yang indah? Terselip juga cerita tentang pendakian, ada beberapa gunung yang akan ditaklukkan. Mari mendaki---tertawa, sedih, kesal, kecewa, marah, baper bersama!
SEMESTA by hfcreations
hfcreations
  • WpView
    Reads 1,860,244
  • WpVote
    Votes 187,996
  • WpPart
    Parts 76
Bintang, kerlap-kerlip yang menghiasi malam. Bintang dengan cahayanya yang terang dan Bintang yang selalu menghangatkan. Namun Bintang yang satu ini berbeda. Centaury Bintang Techa. Baginya hujan itu mengerikan, ia akan bersembunyi ketika rinai itu datang. Hujan adalah musuh bebuyutan, sinarnya yang membentang akan redup bersamaan dengan kecemasan dan ketakutan. Hidup yang bergantung pada ramalan cuaca membuat geraknya tak bebas seperti remaja pada umumnya. Bahkan ia membenarkan satu teori yang menyebutkan. Tapi beda resepsi bagi Angkasa Naufal Adhyastha. Bintang mempunyai cara tersendiri untuk memantulkan cahaya, terlihat sederhana tapi begitu indah. Baru satu hari ia bertemu dengan Bintang tapi sudah dikejutkan dengan kejadian yang tak terduga. Hingga tanpa Angkasa sadari, ia telah berjanji akan menjaga dan menjadikan Bintang sebagai semestanya.