ShinJiwoo0
Begitu banyak cara orang menjalani hidup yang kian meliku untuk mendapatkan kebahagiaan. Yang terjangkit dan sakit lelah menempati posisi lemah, maka ia akan menghalalkan segala cara untuk mendapatkan kebahagiaannya sendiri.
Mimpi saja tidak cukup. Terkadang seseorang terkhianati oleh angannya sendiri sesudah menyusun keinginannya. Kurang mulus tindakannya. Atau mungkin Tuhan telah menakdirkan setiap orang untuk menikmati takaran kebahagiaannya masing-masing.
Sebenarnya, tidak ada yang lebih indah dari rencana tuhan. Bencana bisa jadi sebuah sentilan untuk instropeksi.
NON-KPOP
**Cerita pemikiran author sendiri + dapet inspirasi setelah membaca dari beberapa buku novel. Jika ada cerita serupa setelah cerita ini publish, tolong beritahu author. Terimakasih :)**