agatha_marsc1
- Reads 1,212
- Votes 88
- Parts 10
Shuichi Akai siswa SMU yang telah lulus dari sekolahnya. Maniak novel misteri.
Seorang pemuda Amerika yang tergila-gila dengan Jepang.
Ia lebih tertarik menjadi polisi di Jepang dari pada menjadi polisi di Negaranya. Membuat dia berusaha agar dapat kesana.
Ayahnya seorang novelis terkenal berdarah Jepang dan ibunya seorang pengacara ulung dari Amerika.
Namun, dia adalah tipe anak pemalu, pendiam, dan penyendiri tidak seperti orang tuanya.
Penggemar tokoh detektif fiksi, Shinichi Kudo.
Semua berubah saat dia bertemu dengan seorang wanita di Jepang yang membuatnya semakin betah menjadi seorang Polisi di Jepang.