inspira_saa's Reading List
10 stories
J E D A [Complete] by JulieHasjiem
JulieHasjiem
  • WpView
    Reads 279,784
  • WpVote
    Votes 10,955
  • WpPart
    Parts 10
Ada kalanya, kita harus sedikit berjarak. Membuat spasi. Merenggang dan memberi jeda. Agar rindu punya tempat bermuara.
ROCKING by JulieHasjiem
JulieHasjiem
  • WpView
    Reads 429,576
  • WpVote
    Votes 27,527
  • WpPart
    Parts 15
Namanya Tosca. Tapi dia memanggil dirinya sendiri dengan nama Oca. Anak gaul Senoparty yang berjiwa ambyar. Tipe cewek EDM tapi masih bisa goyang juga dengar lagu Pamer Bojo-nya The broken heart Godfather. Apalagi dengan teriakan cendol dawet, Oca tidak mau kalah ikut bergoyang. Suka musik tapi harus nyungsep di FISIP. Hobi hura - hura, tapi lagi diancam untuk berhemat oleh papinya. Anaknya cuek, tomboy dan blak - blakan parah. Tapi mendadak gagu di depan cowok yang belum lama mulai ditaksirnya. Yah walaupun harus gigit jari sebab si cowok yang jadi crush Oca ternyata sudah punya pacar ; cantik, pintar dan populer pula. Tapi Oca pantang galau. Moto hidupnya hanya satu, "Jika tak ada rotan untuk digunakan, ya cari di toko online dong Bwambang. Jangan kayak orang susah deh lau!" Kira - kira, begitulah prinsip hidup yang dipegang teguh oleh Oca. Anti galau - galau klub, istilah kekiniannya. Apapun yang terjadi, Oca akan terus berkata. "Let's raawwkkk!"
Game Over: Falling in Love by sirhayani
sirhayani
  • WpView
    Reads 6,932,887
  • WpVote
    Votes 513,390
  • WpPart
    Parts 56
[1] TERBIT 📖 - Aku jadi target Geng Rahasia selanjutnya? Tidak mungkin aku dijadikan target, tapi aku juga tidak mengelak sepenuhnya. Satu per satu kenyataan terkuak terlebih lagi mustahil jika 5 cowok secara bersamaan mendekatiku, sementara tampangku biasa-biasa saja. Kak Sean dan ada 4 cowok lain lagi yang mendekatiku. Akan tetapi, apa benar Kak Sean juga termasuk ke dalam lima utusan dari Geng Rahasia itu? Jika benar, apa mungkin aku yang terlalu berharap tinggi padanya? Apa Kak Sean mendekatiku karena hanya ingin 'bermain' permainan Game Over? Bukan karena benar-benar menyukaiku? copyright ©2019 by Sirhayani
Inspirasa by coffeenians
coffeenians
  • WpView
    Reads 573,241
  • WpVote
    Votes 48,538
  • WpPart
    Parts 36
Sendirian adalah ketakutan terbesar Rengganis Arumina Satya yang membuatnya bergantung pada Arjuna Sandi Airlangga, kakak sepupu yang dikaguminya, orang yang menginspirasinya sejak kecil. Hingga waktu berlalu, rasa kagum itu berubah menjadi perasaan yang lain. *** Hal traumatis yang terjadi saat bangku kuliah membuat Rengganis Arumina Satya enggan untuk sendirian di mana pun, membuatnya tanpa sadar selalu bergantung pada kakak sepupunya, Arjuna Sandi Airlangga, sosok pria yang selalu menjaga dan melindungi Ganis. Tetapi di balik itu semua, kedekatan Ganis dan Ajun menjadi akar kegagalan dari hubungan Ganis dengan pria lain. Mencoba berpikir bahwa kedekatannya dengan Ajun selama ini hanya sebatas saudara sepupu, hal itu tidak juga mengenyahkan perasaan Ganis untuk Ajun selama bertahun-tahun. Tetapi, ketika perasaan Ajun dan Ganis sudah terpatri, Ganis merasa ragu. Karena Ajun yang baginya amat sempurna, Ganis merasa dirinya tak layak bersanding. Dan lagi, apa artinya cinta tanpa restu?
Astrid by Dantzxc
Dantzxc
  • WpView
    Reads 646
  • WpVote
    Votes 41
  • WpPart
    Parts 23
Astrid. Ia tidak bernasib malang,hanya saja takdirnya sedang diuji. Perselisahan dirinya dengan mama dan kakaknya sudah menjadi bebannya,ditambah lagi ia haris mengahadapi kisah rumit hubungannya yang tak pasti akhirnya. Bagaimana rasanya jika kekasihmu akhirnya mencintai sahabatmu? Yang perlu kamu ingat,tidak semua cinta itu sejati.Hidup kita sudah diatur sebagaimnaa pantasnya~ *untuk judul perpart nyusul ya🤟
Ini Serius? [Complete] by JulieHasjiem
JulieHasjiem
  • WpView
    Reads 1,468,121
  • WpVote
    Votes 51,844
  • WpPart
    Parts 10
[ Edisi PLATFORM ONLINE ] Apa enaknya jadi pemain cadangan? Biasanya tak terlihat, eh mendadak diperlukan banyak orang. Sumpah. Gak enak!
Kotak Memori by LilSindhy
LilSindhy
  • WpView
    Reads 411,552
  • WpVote
    Votes 65,173
  • WpPart
    Parts 32
Bima membuat kesalahan. Mencuri dengar obrolan orang lain, lantas jatuh hati pada kedipan pertama. Bima membuat lebih banyak kesalahan. Membawa gadis itu masuk lebih dalam, bukan alih-alih mengangkat kaki untuk menyelamatkan hati. Besar kemungkinan, Bima akan kecewa pada kotak memori si gadis yang telah kembali.
RANJU: Yaudah Lah! by pulpenabu
pulpenabu
  • WpView
    Reads 4,372,545
  • WpVote
    Votes 329,398
  • WpPart
    Parts 51
Tidak juga mendapatkan pekerjaan setelah dua tahun sejak lulus kuliah, Rania terus menjadi gosip tetangga. Tetapi, ketika kesempatan datang dan mengharuskan Rania untuk merantau, bertemu laki-laki yang susah move on bernama Juan membuat Rania sakit kepala. *** Rania tidak juga beruntung dalam mendapatkan pekerjaan meski sudah dua tahun lamanya sejak dia lulus kuliah. Omongan tetangga dan ibunya yang membuat kuping Rania panas karena disebut-sebut beban keluarga. Jadi, ketika sahabat Rania menawarkan pekerjaan sebagai announcer, Rania menyanggupi meski harus merantau. Tetapi, bayangan Rania yang akan bahagia dengan perantauannya dipatahkan oleh pertemuannya dengan Juan. Laki-laki ngenes yang susah move on itu kerap mengganggu Rania dan permintaan Juan agar Rania dapat membantunya move on membuat Rania terkejut. Lalu, bagaimana kalau mereka akhirnya benar-benar jatuh cinta? ... Cover by SPIRITEDAMAY
Oh, My Jenny by nuelifah
nuelifah
  • WpView
    Reads 46,197
  • WpVote
    Votes 4,809
  • WpPart
    Parts 21
Oh, My Jenny. Setelah menyelesaikan kuliahnya di Korea, Jenny memutuskan segera kembali ke Jakarta untuk meneruskan mimpinya sebagai wedding planner. Bukan hal mudah untuk mewujudkan mimpinya, karena dia juga harus mengobati hatinya yang patah hati karena pernikahan Aris. Begitu juga dengan klient pertamanya yang tidak pernah dia perkirakan. Klient pertama yang tidak mudah, tapi mampu membuat kondisi hatinya merasakan sesuatu yang beda. Bagaimana mungkin Jenny bisa jatuh cinta pada klientnya sendiri??
Diary Salsa by hihellosaa
hihellosaa
  • WpView
    Reads 93
  • WpVote
    Votes 18
  • WpPart
    Parts 4
Namaku Chavali Salsabilla. Panggil saja Salsa. Teman-temanku bilang aku seperti miniatur. Ya, tinggiku memang tergolong minimalis, 151 cm dengan berat badan 45 kg. Aku memiliki kulit kuning langsat dan mata sedikit belo. Aku suka menulis apa yang aku alami setiap hari. Let's go!