NiAyur's Reading List
6 stories
5V THE MAFIA (LENGKAP) by VikaFitriyani6
VikaFitriyani6
  • WpView
    Reads 3,370,566
  • WpVote
    Votes 141,838
  • WpPart
    Parts 91
5 gadis yg memiliki sifat sangat dingin, harus menjadi Nerd disekolah milik salah satu gadis itu. Gadis yg memiliki sekolah itu jauh lebih dingin dan datar dari keempat temannya. Gadis yg memiliki sekolah itu adalah anak buangan , ya dibuang saat umur 8 tahun karna menganggap perempuan menyusahkan dan tidak berguna. RAVITA NASTASYA GRAND, seorang Ceo diperusahaan terkaya no1 didunia TASY'A CORP. Seorang anak yg dibuang karna menganggapnya tidak berguna, dia dibuang oleh keluarga sanxa keluarga terkaya no4 didunia. Sedangkan dia diangkat Keluarga Grand keluarga terkaya no3 didunia sahabatnya adalah... ~RAVINA NATHARIYA MARK a.k.a Vina ~RAVIRA NATHARIY MARK a.k.a Vira (mereka berdua kemb tapi beda muka) ~RAVISHA NAFISA KANT a.k.a Vera ~RAVEXIA NADIRA DYBIRO a.k.a Vena Orang tua mereka bersahabat, namun satu dari mereka belum memiliki anak perempuan hingga ia menemukan seorang gadis kecil dan mengangkat anak itu menjadi anaknya, dan memberikan ide agar nama anak mereka sama, seperti kembar. Dari situlah mereka berlima menjadi sahabat yang selalu bersama saat duka maupun suka. Ranking#1 Mafia /01/03/19/ Ranking# 1 Dingin /01/03/19/ Ranking#2 misterius /01/03/19/ Ranking#1 Cerdas /01/03/19/ Rangking#4 Nerd /01/03/19/ Rangking# 3 Datar /01/03/19/ Rangking# 2 Licik /01/03/19/ Rangking# 1 Cerdik /01/03/19/ Rangking# 1 kekejaman 01/03/19 Rangking#2 Bossy /01/03/19
About Love •End• by ApsariAlya
ApsariAlya
  • WpView
    Reads 276,294
  • WpVote
    Votes 10,430
  • WpPart
    Parts 50
•Story 1 of Erlangga• ================= Namaku Aleya Denada Willson, semua berawal saat aku mengenal pria menyebalkan yang dari dulu sampai sekarang tidak pernah berhenti menggangguku, jika membunuh tidak dosa, maka ku jamin jika hidupnya akan berakhir sekarang juga, namun siapa sangka? benar ucapan orang "terlalu benci bisa jadi suka" ya itu yang aku rasakan sekarang, entah rasa dari kapan, namun percayalah aku bukan orang yang percaya tentang cinta namun semua itu berubah setelah aku mengenalnya. Kalo kalian nyari yang penuh akan konflik, saran dari author jangan baca cerita ini, karna cerita ini minim akan konflik. Konflik hanya ada 1 atau 2 saja, itupun konflik ringan.☺ Cerita ini belum pernah di revisi, apabila ada kesalahan tanda baca, huruf, dan lain sebagainya, author minta maaf. Dan harap kemakluman dari para readers sekalian🙏 . . . . . . . . . Start : 02 Februari 2019 End: 26 Februari 2019 Kuyyyy lahhh langsung simak kisahnyaaaa😙 DON'T COPY MY STORY!! ©Original story by : ApsariAlya
Bad Boy In Love [COMPLETED] by Ivanalandscapee
Ivanalandscapee
  • WpView
    Reads 658,147
  • WpVote
    Votes 31,299
  • WpPart
    Parts 101
(Attention!!) -Cerita ditulis secara profesional dengan mengikuti potrait-potrait kehidupan yang ada seperti konflik bullyan di sekolah elit, status sosial, pencarian jati diri, terbentuknya karakter remaja karena lingkungan serta kondisi dan lain-lain (tentu saja juga mengenai kisah cinta remaja berikut kelabilannya. Jadi pilihlah bacaan yang sesuai dengan selera dan kategori usia) -blurb- Ketika seseorang mempercayai cinta hanyalah bentuk fiktif yang diciptakan oleh para pendamba bahagia maka kau bisa menebak seperti apakah orang itu. Satu kata untuk Ariel Limantara! K E J A M Hingga takdir memaksanya kembali untuk merasakan yang namanya mencintai tanpa memilih. Berjuang adalah usaha yang harus dilakukannya untuk keluar dari situasi seperti ini. ❕❗❕❗❕❗ Dia sebenarnya bukan terpuruk karena cinta, dia hanya begitu karena kehilangan cinta.. https://my.w.tt/dJqDjBwspN Wattys2018 LongList (Enter to 400 best stories category based on WattysID award) Amazing cover by AnieSho ---
LENRIC [ALBERIC2] by justmahe
justmahe
  • WpView
    Reads 4,911,048
  • WpVote
    Votes 223,470
  • WpPart
    Parts 62
[SELESAI] 🔥BOOK_1 [ALBERIC]🔥 🔥BOOK_2 [LENRIC]🔥 👑Conten :16+👑 Lena gue mau nanya, lo berubah ya? Lo beda, lo lebih cuek, dingin dan tak tersentuh. Lo seakan gak peduli sama gue. Padahal gue rindu sama lo Lena, gue masih cinta sama lo, gue menyesal karena udah khianatin lo. Please kembali Lena. -Alberic Kevano Darmantara Beda? Siapa yang berbeda? Gue gak beda, gue tetap selalu menjadi Saylena Arganta Maymac, cewek yang dulu tersingkirkan, cewek yang dulu terlupakan, cewek yang terkhianati oleh sahabatnya sendiri. Gue kembali, kembali tanpa perbedaan sedikitpun. -Saylena Arganta Maymac 📍📍📍 Lena kok berubah sih? Kenapa? Setelah pulang dari luar negeri Lena terlihat tidak peduli? -Barca Arachandra Gue gak berubah, gue tetap Lena yang dulu kok. Tapi lo harus tahu satu hal Barca, lo itu bukan abang gue tapi lo itu abangnya Alberic Kevano -Saylena Arganta Maymac 📍📍📍 Lena lo kok cuek banget sih sama kita-kita? Lo ingat kan kalau kita itu sahabat lo? Apa lo emangnya udah berubah? Please Len jadi Lena yang seperti dulu. Gue mohon -Yuka Sanatha, Manda Aileeya, Aice Signantara Sejak kapan gue cuek sama kalian? Gue gak ngerasa kok kalau gue cuek, gue itu tetap kayak Lena yang dulu. Tapi bedanya sekarang gue gak sebodoh dulu. -Saylena Arganta Maymac 📍📍📍 Start : 2 Agustus 2018 Finish : 6 December 2018 #369 in romance-(13 November 2018) #109 in teenfiction-(22 Agustus 2018) #73 in teenfiction-(30 september 2018)
A L F A ✔  [ SUDAH TERBIT ] by amandapatzs
amandapatzs
  • WpView
    Reads 9,268,341
  • WpVote
    Votes 340,900
  • WpPart
    Parts 64
Nathaniel Gio Alfaro atau biasa di panggil dengan Alfa, adalah cowok ter-dingin yang pernah dikenali oleh SMA Cahaya Sakti. Audrey Valencia, gadis yang selalu mengejar-ngejar cinta Alfa meskipun tidak di hiraukan oleh Alfa sekali pun. Akan kah Audrey mampu berjuang untuk meluluhkan hati beku milik Alfa? Akan kah Alfa mau membuka hati nya untuk gadis itu? Kakak itu ibaratkan ice krim, dingin tapi manis - Audrey. Penasaran sama kelanjutan ceritanya?? Baca aja langsung!! dijamin pasti ga nyesel ^^ [BEBERAPA PART SUDAH DI HAPUS UNTUK PROSES PENERBITAN] #309 teen fiction [ 02/06/18] #144 teen fiction [26/06/18] #92 teen fiction [03/08/18] #69 teen fiction [26/09/18] #41 teen fiction [10/10/18] #25 teen fiction [18/10/18] #2 teen fiction [21/10/18] [ No plagiat!! ] Follow my Instagram: @amandapatzs & @wattpadnda
Ketua Kelas VS Perusuh Kelas [Telah Terbit] by Rainniya
Rainniya
  • WpView
    Reads 11,785,792
  • WpVote
    Votes 761,943
  • WpPart
    Parts 75
[TELAH TERBIT DAN TERSEDIA DI TOKO BUKU GRAMEDIA SELURUH INDONESIA] "ALDI! KAYAKNYA LO MAU GUE SERET KE RUANG BK LAGI YA!" "Aduh jangan ke BK dong, aku maunya ke pelaminan aja sama kamu." "Gue capek banget dah liat lo! Arhh!" "Capek karena mikirin gue terus ya?" ©story by Rainniya 2017