LiaHidayanti's Reading List
66 stories
CAKRANIKA [ Lengkap ] ✔️ by d_eci918
d_eci918
  • WpView
    Reads 587,391
  • WpVote
    Votes 36,349
  • WpPart
    Parts 68
"kenapa takdir tidak pernah adil , aku hanya ingin merasakan yang namanya kebahagiaan tanpa harus takut kehilangan kebahagiaan itu" ~Veronica Nicol Agantara ~ " Kehilangan membuat ku tau akan berharganya dirimu. Cara mu menghukum diri ku sangatlah kejam sehingga kau tak mengizinkan ku menebus dosa ku. Haruskah aku memilih jalan itu agar bisa menebus semua dosa ku. ~Cakra Gibran Aurora~ Menceritakan kisah sepasang pelajar dari SMA swasta ternama di Indonesia SMA GITA BANGSA. Cakra Gibran Aurora adalah ketua geng dari geng motor terkenal di Jakarta bernama black Tiger,geng yang ditakuti serta dijuluki raja jalanan namun mereka bukan sekelompok pelajar brandalan melainkan sekelompok pelajar berprestasi. Memiliki sekita 1200 pasukan perangkatan dan kini dibawah masa kepemimpinan Cakra yang memasuki angkatan ke-5 . Cakra Gibran Aurora sosok seorang yang tempramen,cuek,tak memberi ampun pada orang yang mengusiknya namun dibalik itu semua ada sisi hangat dari dirinya yaitu ia sangat menyayangi ibu dan adik-adiknya serta para sahabatnya. Terjebak dalam hubungan yang rumit bersama gadis misterius membuatnya harus menjadi iblis didepan sang gadis dan berakhir dengan penyesalan dikala ia tau tentang siapa gadis yang telah ia perlakukan tidak baik itu. VERONICA NICOL AGANTARA adalah sosok gadis misterius yang harus menjalani hidup bersama seorang Cakra Gibran Aurora,hidup yang awalnya sudah berantakan dan hancur dibuat semakin hancur oleh Cakra. kedatangannya ke SMA GITA BANGSA adalah untuk menjalani misi khusus yaitu misi menjaga dan melindungi adik angkatnya yang bernama Alana natalie Mahendradatta. ***** "Gue takut kalau gue hamil." "Seandainya kalau Lo hamil kita langsung aborsi anak itu karena kehadiran nya gak di inginkan a." ****** # 5-kehancuran # 2-black # 5- kehancuran # 2-kehancuran # 1-kehancuran # 1-persahabatan # 1-gengmotor Start: 14 September 2022 Finish: 16 Januari 2023
Dia Bukan Hanya Ustadzku ✓[SUDAH TERBIT] by SyifaZali
SyifaZali
  • WpView
    Reads 1,398,226
  • WpVote
    Votes 138,319
  • WpPart
    Parts 39
"Seringkali Takdir mempertemukan dua insan yang tepat, Di waktu yang salah" Itulah kalimat yang tepat untuk Ridwan dan Zahra. Kedua insan yang tepat, namun bertemu di waktu yang salah. Pada akhirnya, mereka harus sama-sama tersakiti untuk mendewasakan diri. Lalu, apakah takdir merestui mereka bersatu?
My Innocent Girl [Tamat] by AnandaNurlaily7
AnandaNurlaily7
  • WpView
    Reads 11,117,411
  • WpVote
    Votes 843,477
  • WpPart
    Parts 64
[CERITA INI HANYA ADA DI WATTPAD (DI AKUN INI), SELAIN ITU PASTI PLAGIAT] seperti apa jadinya jika seorang CEO mesum menikah dengan seorang gadis SMA yang sangat polos? karena itulah yang sedang dialami oleh Alex Dirgantara, seorang CEO muda berumur 23 tahun yang memiliki paras rupawan. karena perjodohan yang diatur oleh kedua orang tuanya, mau tidak mau dia harus menikahi seorang gadis SMA yang menurutnya terlalu polos, sangat berbanding terbalik dengan dirinya yang sangat mesum. *#* Alex mendudukkan dirinya di kursi depan meja kerja ayahnya. "Yah, Alex rasanya tuh tersiksa banget deh, beneran nggak bohong" adunya "Kenapa?" "Ara. Kenapa ayah harus milih cewek polos kayak dia sih?" tanya Alex kesal sekaligus frustasi "Dia yang terbaik" balas Chandra singkat "Tapi Alex tersiksa, Yah. Ayah kan tau sendiri kalau Alex ini mesum, kenapa harus dijodohin sama cewek polos kayak gitu?" rengek Alex *#* Sequel My Innocent Girl » My Innocent Girl 2 *#* Note : cerita ini lebih terfokus pada kehidupan rumah tangga Alex dan istrinya, Ara ### Start : 11-11-2020 Finish : 03-02-2021
My Math Teacher, My Husband [Sudah terbit] by Lalapoh-
Lalapoh-
  • WpView
    Reads 5,685,844
  • WpVote
    Votes 584,959
  • WpPart
    Parts 73
[Follow sebelum membaca] Sudah terbit. Novel MMTMH bisa kamu temukan di toko buku online (cek part OPEN PRE ORDER) disana ada list TBO-TBO. "I like math, and I love you." -Arsen "Hati gue udah di embat guru matematika, anjir." -Audrey Mungkin di mata para murid, Arsen itu guru matematika yang dingin, irit bicara, dan juga tegas. Tapi, di mata Audrey, Arsen itu manja, bucin. Bagi Arsen, Audrey adalah jiwanya, dunianya, miliknya, kesayangannya. *** Start: 24 Februari 2021. end: - *** Rank #1 MATEMATIKA/ 526 stories. [28/3/2021] #1 ARSEN/622 stories. [12/5/2021] #3 FIKSI REMAJA/147K stories. [12/5/2021] #3 FIKSI REMAJA/147K stories. [22/6/2021] #3 FIKSI REMAJA/147K stories. [25/6/2021] #1 GENGSI/1.08K stories. [13/5/2021] #1 GURU/2,65K stories. [20/5/2021] #1 AUDREY/366 stories. [21/5/2021] #1 SUNDA/487 stories. [22/5/2021] #1 BUCIN/19,2K stories. [9/6/2021] #4 BAPER/103K stories. [9/6/2021] #4 PERSAHABATAN/57,5K stories. [9/6/2021] #5 SEKOLAH/70,6K stories. [9/6/2021] #2 REMAJA/224K stories. [15/6/2021] #1 ANAK SMA/14.4K stories. [15/6/2021] #2 HUMOR/83.3K stories. [16/6/2021] #1 MANJA/3.52K stories. [19/6/2021] -Warning!! Terdapat beberapa kata-kata kasar. Jangan ditiru!! *Maaf kalo salah/engga tepat gunain kata baku sm Non baku Cover by: ©Lalapoh- -Don't copy my story!
✔ My Autism Husband (terbit) by qtherroine-
qtherroine-
  • WpView
    Reads 4,984,489
  • WpVote
    Votes 427,713
  • WpPart
    Parts 43
[sudah terbit dan tersedia di gramedia] 📌 DIBACA SAMPE HABIS DULU YA BARU NGASIH KESIMPULAN 😁 i'm sorry that i'm different from you guys, i was born autistic ⚠️ this story written only by qtherroine- in wattpad finish : desember 2020 rank : #1 in acak #1 in fiksipenggemar #1 in haru #1 in story #1 in autisme #1 in manja #1 in fanfiction #2 in humor #2 in wattpadindonesia #17 in fiksiremaja
Kok Kita Nikah?[END] by navariraa
navariraa
  • WpView
    Reads 4,905,247
  • WpVote
    Votes 454,094
  • WpPart
    Parts 53
#narendra01 -part lengkap -sudah direvisi tapi revisinya untuk versi novelnya nanti ( sok banget versi novel, soalnya blm ada penerbit yang pas.) Sekian aja, langsung masuk ke sinopsis, cikidot! Raina Adiva adalah gadis berparas cantik yang memiliki sahabat lelaki bernama Razan Zahair Narendra. Bicara tentang Razan, Razan adalah lelaki yang menjadi impian semua wanita di muka bumi ini. Tampan, kaya, pintar, dan juga penyayang. Ia seolah menjadi lelaki sempurna dan tidak memiliki kekurangan. Kembali lagi, tidak ada manusia yang sempurna, karena nyatanya Razan juga memiliki kekurangan yakni ia tidak bisa menjaga perasaan karena jatuh cinta pada sahabatnya sendiri. Rasa ingin memiliki semakin menjadi saat Raina berusaha menjauhinya, hingga suatu kejadian memberinya kesempatan untuk mengikat Raina seumur hidup untuk dirinya sendiri. Keraguan Raina tidak membuat Razan mundur, ia berusaha menyakinkan Raina bahwa menikah dengannya adalah keputusan yang benar, karena nyatanya kejadian satu malam itu juga membuahkan hasil. Akankah benih-benih cinta timbul di hati Raina untuk Razan? Sedangkan, selama dua belas tahun kenal dengan lelaki itu, ia hanya menganggap Razan sebagai sahabat dan lelaki pelindung untuknya? ••• Note : Cerita ini alurnya nggak berbelit-belit dan tentunya bakal dipenuhi akan bumbu romantis dan juga komedi, bakal ada konflik buat pemanis wkwk. Mulai:08-01-2021 Tamat:28-05-2021
Harta, Tahta, Dendam Cinta! by editanew
editanew
  • WpView
    Reads 2,789,893
  • WpVote
    Votes 100,597
  • WpPart
    Parts 14
[CERITA LENGKAP] Ini akan menjadi sangat menyenangkan! Bagaimana mungkin?! Tidak ada angin, tidak ada hujan, seorang perempuan yang ternyata adalah istri dari mantan suaminya, datang ke kantor Anggun, serta memintanya untuk menjadi pengacara di perceraian mereka. Anggun tertawa sinis menatap berkas perkara yang perempuan tadi ajukan. 'Sudah tidak ada kecocokan.' "Huh alasan klasik!" Rutuknya. Toh tidak ada pasangan yang cocok seratus persen bukan? Jadi pada intinya, tinggal bagaimana pasangan saling mempertahankan. Atau bisa jadi, sebenarnya sudah ada orang ke tiga. "Hha!" Lagi-lagi perempuan itu tertawa. "Ternyata, bajingan itu kembali memakan korban." "Dasar pengkhianat!"
00.00 by ameysiaa
ameysiaa
  • WpView
    Reads 61,257,154
  • WpVote
    Votes 5,848,386
  • WpPart
    Parts 51
"𝚂𝚎𝚙𝚊𝚜𝚊𝚗𝚐 𝚕𝚞𝚔𝚊 𝚢𝚊𝚗𝚐 𝚋𝚎𝚛𝚊𝚔𝚑𝚒𝚛 𝚍𝚞𝚔𝚊." -𝒜𝓂𝑒𝓎𝓈𝒾𝒶𝒶, 𝟢𝟢.𝟢𝟢 "Tolong jemput gue, Ka," pinta gadis itu. "Gak bisa, gue mau jemput Nilam." Jawaban dari seberang sana. "Berarti gue boleh minta jemput Sekala?" tanya gadis itu akhirnya. "Ganjen banget! Pesen taksi kan bisa." Gadis itu memasang raut tak percaya. "... gak waras lo, Ka." •••• "Lo lebih ngebela Nilam dibanding gue yang pacar lo sendiri, Ka!?" bentak Kara. "Nilam itu lagi sakit, Kara!" Naka balas membentak gadis itu. "Iya, sakit jiwa!" tandas Kara. •••• "Naka! Lo bilang lo bakal selalu percaya ama gue!" ucap Kara memohon "Itu dulu. Minggir!" ucap Naka dingin. •••• "Bahagia terus, Kara." "Lo peduli?" •••• "Pilihan lo cuma dua." "Mati tragis." "Atau hidup tragis." -00.00 Start ➡️11 April 2021 End ➡️9 Agustus 2021
[✔] 1. DEAR J by tx421cph
tx421cph
  • WpView
    Reads 49,766,103
  • WpVote
    Votes 4,169,407
  • WpPart
    Parts 38
[Telah Dibukukan, Tidak tersedia di Gramedia] ❝Untukmu, Na Jaemin. Laki-laki tak sempurna Sang pengagum hujan dan sajak❞ ©tx421cph
RETAK [Sudah Terbit]✓ by AzharaNatasya
AzharaNatasya
  • WpView
    Reads 19,762,657
  • WpVote
    Votes 1,829,429
  • WpPart
    Parts 51
Sudah terbit, buku bisa dibeli di shopee. INGAT BELI YANG ORI!! [Follow akun ini dulu, bro. Anda senang, aku juga. Simbiosis mutualisme] Tuhan, mana kebahagiaan itu? "PAPA, MAMA! GLADYS DAPET JUARA SATU!" teriak Gadis berseragam putih biru itu. "SAYA TAK PERDULI! ANAK TAK TAU DIRI! ANAK TAK BERGUNA! ANAK TAK TAU MALU!" Papa? Gladys mau bahagia. Gladys mau peluk papa, Gladys juga mau manja sama papa. Mama? Gladys mau kayak mereka yang dibanggakan karena prestasinya. Kenapa Gladys gak kayak mereka? Angle? Kenapa kamu ambil semua kebahagiaan Gladys? Kenapa harus aku yang menanggung semua kesalahan yang kamu buat? -Ini tentang Gladys, remaja SMA yang tak mendapatkan kebahagiaan sejak 5 tahun lalu- -Tentang kesalahan yang seharusnya tak diperpanjang, tentang kesedihan yang selalu menghantuinya- -Kesakitan bertahun-tahun akhirnya menunjukan akan ada kebahagiaan setelah ia bertemu lelaki tampan namun memiliki kelainan- "Aku tidak sempurna, apa kamu mau menyempurnakan kekuranganku?" -Mereka memang saling mencintai, namun sayang Tuhan mereka berbeda- -Kita se-Amin, namun tak Se-Iman- ©2020- Azhara Natasya TERBIT DI @id.dreamcatcher Januari, 2021 -NO PLAGIAT!!! Start: 20 April 2020 End: 17 Agustus 2020 Terbit: 5 Januari 2021 Rank 📝 #2 keluarga 06/07/20 #1 love 13/10/20 #1 popular 08/11/20 #2 agama 02/12/20 #1 Retak 02/12/20