Story
4 stories
Leader From Hell & Angel From Heaven by Mr_MsX666
Mr_MsX666
  • WpView
    Reads 254,176
  • WpVote
    Votes 16,877
  • WpPart
    Parts 79
#1 Boruto 1.28k Cerita (20-09-2020) #1 Sarada 1.89k Cerita (15-01-2024) #1 BoruSara 750 Cerita (Gainget Tanggal & Bulan nya) #8 Fight 2.4k Cerita (09-12-2020) Konoha Senior High School.. Terkenal dengan sekolah yang hobi berkelahi.. aksi perkelahian tersebut sering terjadi khususnya untuk kelompok yang di pimpin oleh "Uzumaki Boruto" yang mana terkenal dengan sifat kejam nya, ekspresi wajah yang selalu menunjukan seolah ia adalah Iblis yang berada di siang hari, itulah sebab nya semua orang memberi nya julukan "Leader From Hell" dibalik semua sifat Boruto yang tidak pernah sedih bahkan jika ia tertawa sekalipun tawa nya sangat mirip dengan tawa Iblis.. Meskipun Konoha Senior High School terkenal dengan para siswa nya yang hobi berkelahi sekolah ini masih menjadi yang terfavorit di kalangan semua orang.. banyak nya perempuan-perempuan cantik yang bersekolah di KSHS. terutama.. "Uciha Sarada" Perempuan yang di sukai oleh banyak Pria di sekolah nya karena terkenal cantik, baik hati, ramah, dan memiliki senyum yang sangat manis sehingga mendapatkan julukan "Angel From Heaven" tetapi sifat nya bisa kebalikan dari itu jika ia ingin mengubah seseorang untuk menjadi baik.. Kira-kira siapa yang akan di ubah oleh sang Angel From Heaven??
Suki kara..(BoruSara fanfiction) by Najla_RL
Najla_RL
  • WpView
    Reads 130,600
  • WpVote
    Votes 6,373
  • WpPart
    Parts 45
[END] Suki kara..(dari suka..) [..Aku suka kamu, dan adik ku suka kakak mu..] BoruSara Fanfiction.. . . . Fanfiction pertama saya.. Mohon maaf apabila ada banyak kesalahan.. Cerita sudah TAMAT.. Start : 9 Maret 2019 Finish : 2 Juli 2019 Masih banyak typo dan kesalahan tanda baca dalam cerita.. Cerita ini masih BELUM DIREVISI.. [Aku suka kamu dan adikku suka kakakmu] Semoga kamu suka yah.. Selamat membaca... Salam, Najura...🍃💕
Satria dan Nadya by NuraeniNuraeni4
NuraeniNuraeni4
  • WpView
    Reads 36,185
  • WpVote
    Votes 1,933
  • WpPart
    Parts 34
Satria hanyalah cowok BadBoy, yang selalu bolos dalam pelajaran dan tidur saat belajar di kelas. Hingga datang sosok Nadya dalam hidupnya yang tak di sengaja dan yang mampu menjungkir balikan dunianya sampai benih-benih cinta mulai tumbuh di dalam hati mereka. Lika-liku cinta pun di mulai, apa cinta mereka akan semulus jalan tol? "Dan pada akhirnya, takdir mempersatukan kita."
They Always Behind Me by Janenrht_
Janenrht_
  • WpView
    Reads 146,070
  • WpVote
    Votes 2,562
  • WpPart
    Parts 7
Haruno Sakura adalah seorang gadis yang memiliki kemampuan bisa melihat hantu,bisakah ia menjalani hari-harinya seperti biasa dengan ketakutan yang selalu mengikutinya? Simak kisahnya....