Kita dan Kata
Persahabatan antara laki-laki dan perempuan selalu butuh pengorbanan. Mustahil bila perasaan selain "Teman" tidak hadir di tengah-tengah kebersamaan. Ada yang berusaha dihilangkan agar kehilangan tidak menjadi hak milik. Ada yang kuat dalam memendam rasa agar tidak mengubah suasana. Jika pihak yang lain sudah menemuka...