HafizanArsyl's Reading List
9 stories
GIBRAN DIRGANTARA by fafayy_
fafayy_
  • WpView
    Reads 21,017,701
  • WpVote
    Votes 2,052,346
  • WpPart
    Parts 55
Sudah terbit dan tersebar di seluruh Gramedia Indonesia -Satu dari seratus sekian hati yang pernah singgah. Kamu, yang terakhir kalinya yang bakal singgah disini, selamanya. Ini cerita tentang Gibran Dirgantara dan Azzura Arabela. Gibran yang dijuluki sebagai playboy sejati serta Abel yang di juluki sebagai rentenir kelas. Gibran yang doyan gonta-ganti pacar setiap harinya. Baginya, satu pacar saja tidak cukup untuknya. Namun, dari sekian banyaknya jajaran para pacarnya, Gibran tidak pernah yang namanya jatuh hati kepada mereka sedikitpun. Namun, semuanya jadi berbeda saat akhir-akhir ini ia dekat dengan Abel, atau bendahara kelas yang selalu menagih uang kas setiap kali Gibran bertemu dengannya. Menunggak uang kas, mengganggu Abel, serta menggoda Abel sudah termasuk kesenangannya sendiri. Dengan alih-alih, agar bisa dekat dengan Abel meskipun dengan cara yang tidak damai. Hanya dengan cara inilah yang mampu mendekatkan Gibran kepada Abel. Tanpa mereka sadari, mereka saling menaruh rasa satu sama lain.Gibran yang pintar menutupi perasaannya, serta Abel yang tidak tahu cara mengutarakan perasaannya. "Lo sederhana, tapi gue suka." Suatu ketika, saat Gibran sudah mendapatkan semuanya. Badai besar menghantam diantara hubungannya. Kesalahpahaman yang membuat hubungannya renggang. Banyak pengorbanan yang Gibran lakukan untuk Abel. Namun, gadis itu masih di hantui kesalahpahaman tersebut yang membuat dirinya enggan untuk menatap Gibran lagi. Sulit untuknya mempercayai Gibran lagi. Lalu, bagaimana dengan semuanya? Akankah hubungan Gibran dengan Abel akan usai? Ataukah Abel tetap bertahan di tengah badai tersebut? Apakah penyebab renggangnya hubungan mereka? Kesalahpahaman yang sulit untuk dibuka jalan keluarnya akankah bisa menyelesaikan semuanya? Note☞cerita ini ada bumbu-bumbu humor dari pemeran pendukung. Hiburan yang tersajikan di cerita ini sebagai pemanis masa-masa SMA mereka. Start, Maret 2021 Finish, September 2021 HAPPY READING ALL♡
My Possessive Boyfriend [Sudah Terbit] by cookiesudon
cookiesudon
  • WpView
    Reads 1,703,267
  • WpVote
    Votes 22,339
  • WpPart
    Parts 28
SUDAH TERBIT DI @MAGEIA PUBLISHER [Beberapa part telah dihapus] "Kenapa nggak ngabarin?" tanya Gaffa dengan dingin. "Maaf, Gaf, gue lupa tadi." jawab Zara dengan menunduk. "Kabarin kalau mau pergi! Lo bukan anak kecil lagi yang harus gue ingetin terus-terusan, Zar." "Iya, gue minta maaf." Gaffa menarik tangan Zara dengan agak keras karena Zara pulang larut malam, Gaffa sudah menunggu Zara dirumahnya sejak jam 4 sore, dan sekarang sudah jam 10 malam. "Kemana aja tadi?" "G-gue cuma pergi sama Rachel," jawab Zara dengan gugup dan takut. Gaffa melepas tangan Zara, lalu izin pulang. "Gue pulang dulu, besok gue jemput." Dan Gaffa pergi begitu saja. Zara Regina, siswa SMA kelas 12 yang sangat nurut dengan pacarnya, Gaffa. Gaffa Ginandra, yang sangat possesive dengan Zara, setiap harinya Zara selalu diatur sesuka Gaffa. Gaffa memang tampan, bahkan kelewat tampan, semua siswa disekolahnya menyukai Gaffa, termasuk Zara. MY POSSESSIVE BOYFRIEND lidyaayun STARTED : 22 JULY 2019 FINISHED : 22 APRIL 2020
TRS (2) - Matt and Mou by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 3,947,748
  • WpVote
    Votes 193,720
  • WpPart
    Parts 30
The Rules Series (2) : Matthew Rizki Akbar Biasa, cowok dan cewek bersahabat sejak kecil. BIasa, cowok dan cewek saling memendam rasa di hati kecil. Namun, jika ini terjadi padamu, apa yang kau lakukan? Faktanya, yang biasa tidak biasa seperti kedengarannya. © Copyright 2014
Reynald Bella (After Marriage) by na_billah
na_billah
  • WpView
    Reads 19,475,872
  • WpVote
    Votes 596,135
  • WpPart
    Parts 54
SQUEL COUPLE GOALS ⚠TERDAPAT UNSUR 20++⚠ Siapa bilang anak jaman sekarang pacarannya lebay? Bella dan Reynald membuktikan fakta bahwa mereka bukan pasangan lebay seperti diluaran sana. Walaupun mereka sering di juluki couple goals semasa sekolahnya, namun tak dipungkiri gaya pacaran mereka unik. Dan sekarang mereka telah menjadi sepasang suami istri. Bahkan saat sudah membina rumah tanggapun, pasangan ini masih sama seperti masa-masa pacarannya. Walaupun statusnya sekarang suami dan istri tapi, bagi Reynald atau Bella pasangannya kini teman sehidup sematinya. Dimana kata teman memiliki arti banyak. Penasaran? Langsung baca aja. ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~ Ini lanjutan dari cerita Couple Goals, bagi kalian pembaca baru bisa langsung baca cerita ini. Lebih bagus lagi kalo baca dari awal hehe biar tau peran para pemain didalam cerita ini. (bisa cek di profil aku) WARNING!! -Ada unsur dewasanya. -Anak dibawah umur dilarang baca! -Dosa tanggung sendiri! Kepingin apa lagi! -Baper tingkat akut. Siapkan hati kalian. -Tulang pipi akan pegal karna terlalu banyak tertawa. High ranking #1 fiksiremaja (23/11/19) #1 couple (27/11/19) #1 baper (30/12/19)
Couple Goals (SUDAH TERBIT DI GRAMEDIA) by na_billah
na_billah
  • WpView
    Reads 23,094,928
  • WpVote
    Votes 861,620
  • WpPart
    Parts 79
*Follow dulu sebelum membaca. Jangan lupa vote juga! * Siapa bilang anak jaman sekarang pacarannya lebay? Bella dan Reynald membuktikan fakta bahwa mereka bukan pasangan lebay seperti diluaran sana. Walaupun mereka sering di juluki couple goals di sekolahnya, namun tak dipungkiri gaya pacaran mereka unik. Banyak makna dari arti kata Couple Goals. Di kehidupan pasangan Reynald Bella kalian akan tahu nantinya saat membacanya. Couple goals? * Ceritanya baper parah * Membuat rasa iri tumbuh * Siapkan hati kalian untuk membaca cerita ini * Alay? Big no! Cerita ini lain dari yang lain * Yang jomblo harap tenang * Membuat ketagihan membaca dan mengkhayalnya * Konflik minim * Siapapun yang membaca ini pasti akan susah move on Penasaran? Langsung baca aja. --------------------------------------------------- Karya ini bukan untuk di COPY !! Tapi untuk di BACA! --------------------------------------------------- Happy Reading!! High ranking #1 couplegoals (05/06/19) #5 pertemanan (08/07/19) #1 seniorhighschool (07/08/19) #1 relationshipgoalas (08/08/19) #1 couple (18/08/19) #1 humoris (08/09/19) #1 badboy (10/10/19) #1 mesum (12/10/19) #1 sma (17/10/19) #5 teenfiction (02/11/19) #2 love (03/11/19) #1 fiksiremaja (25/11/19) #4 romantis (18/12/19)
GEOVANO [SUDAH TERBIT] by Qranata
Qranata
  • WpView
    Reads 24,695,514
  • WpVote
    Votes 985,329
  • WpPart
    Parts 73
[TELAH TERBIT DAN TERSEDIA DI GRAMEDIA] The Marvel Series 1 Dia Geovano si ketua geng Marvel Dia Geovano sang penguasa jalanan Dia Geovano si petarung jalanan yang tak tertandingi Dia Geovano si penguasa sekolah Dia Geovano yang kehadirannya selalu di takuti Dia Geovano malaikat berwajah sangar yang menolongku dari keterpurukkan Dia yang membuatku untuk terus hidup WARNING: CERITA INI BANYAK MENGANDUNG KATA-KATA KASAR!!! TYPO BERTEBARAN!!!
Gamers✓ by BayuPermana31
BayuPermana31
  • WpView
    Reads 6,645,968
  • WpVote
    Votes 665,866
  • WpPart
    Parts 39
[COMPLETED-Belum direvisi] Shawn Gryson itu gamers, cakep, pinter dan most wanted-nya SMA Harapan. Yang bikin heran Shawn malah nembak Keisha, cewek nerd yang sama sekali nggak populer. Awalnya Keisha seneng bukan main pas ditembak Shawn, tapi perasaannya itu lama-lama memudar ketika setelah jadian Shawn malah sibuk dengan dunia game-nya. "Daripada aku mainin cewek ya lebih aku mainin game." <- Alasan klise yang selalu diucapkan oleh seorang Shawn Gryson. Tapi kesabaran seseorang ada batasnya kan? Lagipula Keisha merasa bahwa Shawn menganggap dirinya sebagai orang lain. Dan akhirnya Keisha memutuskan untuk mengakhiri hubungan yang selalu ia inginkan tersebut. #96 in Fanfiction ( 19.03.2017 ) #75 in Fanfiction ( 21.03.2017 ) #10 in Fanfiction ( 27.04.2017 )
Perfectly Imperfect [TAMAT] by blueoceanforlyfe
blueoceanforlyfe
  • WpView
    Reads 96,952
  • WpVote
    Votes 3,400
  • WpPart
    Parts 40
NGGAK PERNAH DIREVISI JADI TOLONG MAKLUMI KALAU ADA KESALAHAN PENULISAN. Hanya cerita klasik anak SMA yang mengajarkan bahwa nggak selamanya orang yang kamu anggap bahagia dan sempurna benar benar tak punya masalah :) [Semua yang ada di cerita ini hanyalah fiksi.]
Sheiland (SUDAH TERBIT) by BayuPermana31
BayuPermana31
  • WpView
    Reads 26,985,600
  • WpVote
    Votes 1,142,330
  • WpPart
    Parts 49
[EBOOK AVAILABLE DI INSTAGRAM @BIASBUKU] 'Tentang lara yang lebur dalam tawa.' Bagi Sheila, menyukai Aland adalah sesuatu yang mudah. Kakak kelasnya itu populer dan tampan. Namun, menyukai Aland tentu membutuhkan tenaga ekstra. Karena Aland adalah pangeran sekolah yang menjadi idola seantero siswi SMA Pelita. Tetapi, ada kalanya Tuhan berkehendak lain. Lewat tingkah-tingkahnya yang super ceroboh, nyatanya berhasil membuat kisah mereka saling beririsan. Ada tali takdir yang diam-diam terjalin di antara keduanya. Di antara dua makhluk Tuhan yang sama. Di antara dua kisah dengan lara yang lebur dalam tawa yang sama. Tentang Aland dan Sheila, yang sama-sama terluka, rapuh dan memiliki rahasia yang tak pernah mampu diduga. * BOOK ONE OF ALANO NAVVARE SERIES * #1 in Teen Fiction 17.03.2018