53 stories
The King's Bride | ✓ by grey010
grey010
  • WpView
    Reads 2,983,971
  • WpVote
    Votes 76,638
  • WpPart
    Parts 20
Setelah bertahun-tahun mendekam di penjara bawah tanah Kerajaan Selencia, Verity akhirnya diberikan kesempatan bebas dengan syarat harus berpura-pura menjadi Putri Clementine Selencia, pengantin Raja Alastair Austmarr yang tidak pernah terlihat sebelumnya. Berbekal sebilah belati dan misi membunuh Raja Alastair, Verity pun pergi menuju Austmarr untuk menikahi sang Raja yang terkenal tak punya hati. Namun, semua di luar dugaan. Di tengah kekalutan, Verity perlahan mengungkap sesuatu yang telah terkubur sekian tahun, termasuk siapa jati dirinya. Dapatkah Verity meraih kebebasan dan mengungkap siapa ia sebenarnya?
Guardian of Light [REMAKE] by RedCherry98
RedCherry98
  • WpView
    Reads 343,194
  • WpVote
    Votes 1,876
  • WpPart
    Parts 1
Apakah kau percaya pada sihir? Dunia yang mungkin tak pernah tergambar dalam anganmu? Ramalan yang menggambarkan dengan samar masa depan yang tak terlihat, tak terjamah.... Kupersembahkan sebuah dongeng yang akan membawamu pada dunia penuh keajaiban. Takdir yang penuh misteri, serta sihir yang memesona dari para Penjaga Cahaya yang akan membuatmu terpikat. Kau sudah siap? Rated: T+
Cold Couple (SUDAH TERBIT) by BayuPermana31
BayuPermana31
  • WpView
    Reads 12,160,509
  • WpVote
    Votes 821,941
  • WpPart
    Parts 50
[EBOOK AVAILABLE DI INSTAGRAM @BIASBUKU] 'Kita yang terluka, kita yang mencinta, kita yang sama.' Mungkin kalian sering menemukan cerita tentang si ceria dan si dingin, dua orang dengan sifat bertolak belakang dipertemukan dan mereka jatuh cinta. Tetapi cerita ini berbeda, Sandra yang awalnya menjalani home schooling terpaksa ikut sekolah formal atas paksaan ayahnya. Sifatnya yang sangat pendiam dan sulit bersosialisasi membuat semuanya terasa sukar dijalani. Apalagi ia mengidap haphephobia, fobia akan sentuhan. Ia kemudian bertemu dengan Edgar, siswa yang dijuluki pangeran es oleh orang di sekitarnya. Sulit diprediksi apakah hubungan mereka akan berhasil atau tidak. Tetapi, jauh di lubuk hati masing-masing, mereka menginginkan satu sama lain. Tentang es yang beku, tetapi diam-diam menyimpan kehangatan di dalamnya. * BOOK TWO OF ROMANCE COUPLE SERIES * BEBERAPA CHAPTER SUDAH DIUNPUBLISH * #3 in Teen Fiction 05.01.2018
R: Raja, Ratu & Rahasia by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 27,358,636
  • WpVote
    Votes 1,715,792
  • WpPart
    Parts 75
Sudah Difilmkan, 12 Juli 2018 💝 #1 Fiksi Remaja - 3 Januari 2016, 7 Februari 2016 "Raja marah?" meski seratus persen yakin dengan jawaban cowok itu, Raja, cewek itu tetap bertanya. Tetapi Raja tidak pernah menunjukkan amarahnya di depan cewek itu. Raja hanya mengulurkan tangannya dan berkata, "Ayo pulang, Ratu." Cewek itu, Ratu, menyambut uluran tangan Raja. © Hak Cipta Terlindungi, oleh wulanfadi, 2015
GALAKSI by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 46,298,471
  • WpVote
    Votes 2,774,313
  • WpPart
    Parts 73
GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TERBIT OLEH COCONUT BOOKS & TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] Galaksi Aldebaran. Panggilannya Galak. Orangnya juga galak. Ketua geng Ravispa di SMA Ganesha. Tukang damprat adik-adik kelas. Paling benci diatur-atur apalagi sama cewek yang ia suka, Kejora. Biarpun nakal dan susah diatur tapi Galaksi nggak pernah main cewek. Hidup dengan dibeda-bedakan oleh orangtuanya membuat cowok itu mempunyai sifat keras termasuk pada Kejora. Ketika Kejora sadar kalau ia juga menyukai Galaksi. Apa Galaksi masih mau menerimanya? 1. [Ravispa : Solidaritas Tanpa Batas!] Copyright © 2016, Poppi Pertiwi #1 in Teen Fiction - 11 November 2017 #2 in Teen Fiction - 06 November 2017 #3 in Teen Fiction - 28 Oktober 2017
JANJI [Completed] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 1,844,665
  • WpVote
    Votes 179,996
  • WpPart
    Parts 43
[Proses Penerbitan. Part Masih Lengkap.] JANJI [Update setiap Rabu dan Sabtu] "Percuma juga menghindar, kalau lo udah jadi takdir gue" a story by Alifiana Nufi _______________ Nirmala namanya. Tunggu, jangan bayangkan dia gadis anggun dengan gaun dusty pink yang mengembang lebar seperti yang ada di majalah Bobo. Nirmala yang ini jauh dari kata anggun, bahkan cenderung aneh. Dia suka mengucapkan janji-janji konyol pada dirinya sendiri, yang kadang bisa membuatnya malu, atau bahkan mempermalukan orang lain. Salah satu korban janji konyol Nirmala adalah Rajendra, atlet taekwondo sekolah, yang terancam gagal ikut seleksi pekan olah raga tingkat provinsi, karena berada bersama Nirmala di saat yang tidak tepat. Ingin sekali Rajendra menjauhi gadis itu, tapi takdir malah mendekatkan mereka. Bagaimana Rajendra menghadapi gadis yang seharusnya masuk dalam blacklist-nya itu? "Demi boxer merah Mas Giri! Gue nggak lagi mimpi kan, Kak Jendra ada di sebelah gue?" - Nirmala "Gue benci dramaqueen, cewek agresif, dan cewek bego. Dan lo masuk dua kategori itu!" - Rajendra *** cover by ReeLyond ________________ Dear, pembaca tersayang. Perkenalkan, saya Alifiana. Janji adalah cerita fiksi remaja pertama saya, yang akan update setiap hari Rabu dan Sabtu. Semoga kalian suka ceritanya. Kalau suka, oleh banget loh ngasih komentar dan pencet tanda bintang di pojokan biar makin semangat hahaha Untuk membaca cerita lain yang saya tulis, silakan mampir ke akun wattpad saya @matchaholic, atau bisa juga mampir ke instagram saya @jurnalifia Cheers, Alifiana Nufi
DRAMA [Sudah Terbit] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 794,233
  • WpVote
    Votes 71,469
  • WpPart
    Parts 43
[Sudah Terbit] DRAMA "Bangun, pilih gue yang nyata ada buat lo!" Jadwal update: SENIN & KAMIS __________________________________________________________ Merasa kesepian dalam keluarga, Bora selalu bayangin hidupnya sempurna kayak di drama Korea. Maka, betapa senangnya Bora saat bertemu Reksa. Cowok jangkung dengan gaya ala aktor Korea itu sempat bikin hati Bora melayang. Tapi sayang, kelakuan tengil Reksa selalu sukses meruntuhkan khayalan Bora. Bikin cewek mungil itu kesal setengah mati. Untungnya ada Akas, senior idaman penuh wibawa dan kalem, yang selalu menyelamatkan Bora dari kejailan Reksa. Cowok itu nyaris sempurna. Kehadiran Akas memberikan kebahagiaan tersendiri bagi Bora. Tetapi, sejak ketemu Akas, masalah demi masalah justru bermunculan. Sanggupkah Bora menghadapi kenyataan hidup dan menghapus semua khayalannya selama ini? __________________________________________________________ Halo, aku Juna. Salam kenal, ya ^^ Cerita ini dapat jadwal update Senin dan Kamis, jangan lupa pantengin, ya. Sama kayak Bora, aku suka nonton drama Korea. Jadi kalau ada yang suka juga, kita bisa fangirlingin Oppa bareng 😄 Yang mau ngobrol-ngobrol, curhat, sampai ngehalu bareng bisa temuin aku di sosmed berikut: Wattpad & Twitter: @junabei IG: @juna.bei FB: Juna Bei Selamat membaca 😄
LUKA (COMPLETE) by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 638,521
  • WpVote
    Votes 49,947
  • WpPart
    Parts 38
Luka "Rela, demi dapetin hati kamu!" A story by Kusni Esti. Kata orang, saat kita jatuh cinta, kita akan merasakan dua hal; bahagia dan sakit hati. Artinya, di samping bahagia, kita harus siap untuk jatuh sejatuh-jatuhnya. Dan Dava Abiyoga mengamini hal tersebut. Sejak menjadi guru private Tasya-si gadis ramah yang kurang pintar dalam hal pelajaran, Dava menjadi semakin gencar melakukan pendekatan kepada Tasya. Alasan "belajar" selalu digunakan Dava agar dia bisa bertemu dengan Tasya kapanpun. Tetapi Dava tidak pernah menyangka jika mencintai Tasya akan sesakit ini dan mendapatkan Tasya harus butuh pengorbanan yang besar. Dava harus berperang melawan sifat keras kepala dan sok jual mahal Tasya jika ingin mendapatkan gadis tersebut. "Apa yang kurang dari aku? Kenapa kamu susah banget buat nerima aku?" -Dava- "Kenapa kamu selalu ngejar sesuatu yang nggak pasti?" -Tasya- ------------------ Hallo teman-teman, Salam kenal, aku Kusni. Selama tiga bulan ke depan, Dava-Tasya akan menemani hari kalian dalam cerita Luka. Cerita akan diupdate setiap hari Rabu dan Sabtu. Semoga kalian suka. :) Kalau suka, boleh dong tinggalin vote, komen, dan kritik serta sarannya. Kalian bisa baca ceritaku yang lain di akun wattpad 7BlackStar. Atau kalau ada yang mau ditanyain, bisa ke akun instagram kusnyestya22 Terimakasih :) Big hug, Kusni E.
MANTAN [Sudah Terbit] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 5,355,605
  • WpVote
    Votes 347,164
  • WpPart
    Parts 37
[Sudah Terbit] Kalau masih sayang yang lama, kenapa harus nyari yang baru? Bagaimana rasanya dihantui mantan yang udah mutusin di malam minggu, disaat sudah siap berdandan cantik, berharap diajak dinner romantis? Namun harapan kandas hanya dengan satu pesan masuk yang mengakhiri segalanya. Sakit? Nyesek? Aga dan Fara yang kini hanya sebatas MANTAN terserang virus gagal moveon. Hari-hari mereka di isi dengan saling melempar kode keras untuk balikan karena masih banyak yang tertinggal. Mau ngajak balikan, gengsi. Gak balikan, greget pengen balikan. Ruang yang selalu mempertemukan Aga dan Fara. Sekelas sama mantan bikin hati Aga dan Fara deg deg gak karuan. Status udah MANTAN, rasa masih pacaran tapi belum balikan, hubungan semacam apa ini? Hallo aku Siti Umrotun, akun wattpadku @sitiumrotun Moga kalian suka ya sama cerita yang aku buat di sini.?
LDR by cintasyafei
cintasyafei
  • WpView
    Reads 562,623
  • WpVote
    Votes 30,052
  • WpPart
    Parts 16
SERI 2 Jarak adalah ujian kepercayaan Waktu adalah ujian rindu Kimi dan Gava tak lagi dalam satu zona yang sama Mereka menentukan masa depan Di sana tak ada yang tahu Ujian mereka baru akan dimulai Mampukah cinta bertahan? Atau ada cinta lain yang bersemi? Karena jarak tak hanya menjauhkan raga tapi juga kepercayaan yang terkikis tindu