Ntsyasr
- Reads 9,095
- Votes 1,341
- Parts 7
Dunia dan kehidupan seorang Argelian Daresta benar-benar diguncang dengan desakan yang tiba-tiba saja menyerangnya. Kehidupan tenangnya mendadak dihancurkan oleh satu permintaan, menikah.
Bagi Lian, tak ada hal yang bisa ia senangi dari perempuan. Maka menikah juga tak ada dalam tujuan hidupnya untuk saat ini. Tidak ingin dijodohkan, membuat Lian memutar otak untuk mendapatkan wanita yang bisa ia ajak kencan dalam waktu 1 bulan kedepan. Itu mutlak, sebab itu permintaan Maminya. Pandangan buruknya terhadap perempuan masih berlanjut hingga Dinaya-mahasiswi semester akhir yang tiba-tiba saja muncul dan menguasai benaknya.