Fantasy***
29 stories
LFS 2 - Red String [END] by PrythaLize
PrythaLize
  • WpView
    Reads 924,947
  • WpVote
    Votes 148,653
  • WpPart
    Parts 39
[Little Fantasy Secret 2] Alenna mungkin terlihat seperti anak SMP kebanyakan, kecuali satu hal yang membuatnya istimewa; Alenna bisa melihat benang merah takdir. Namun Alenna tidak menganggapnya sebagai anugerah yang berarti. Mendapat peringkat pertama paralel dan membuat ibunya bangga adalah keinginannya saat ini. Bertemu dengan Arlan Pratama menjadi kendala untuk mencapai keinginannya. Alenna juga memutuskan untuk berpura-pura tidak melihat benang merah yang menghubungkan mereka. Namun saat masalah datang melibatkan mereka, Alenna juga tidak bisa percaya dengan keputusannya sendiri. Perlahan, kenyataan datang dan sejalan dengan ketidakmungkinan yang ada. Alenna tidak tahu harus percaya dengan yang penglihatannya ... atau perasaannya. *** By: Cindyana H ©2018, 15 November
The Last Sorcerer by aortaven
aortaven
  • WpView
    Reads 112,701
  • WpVote
    Votes 14,268
  • WpPart
    Parts 55
[Fantasy & (Teen/High School) Romance] Latar : Jepang ••• Dunia sihir itu ada. Begitulah menurut pendapat Yuuki. Meski bullyan sudah seperti sarapannya, Yuuki tak peduli. Ia masih kekeh dengan pendapatnya mengenai dunia sihir itu. Sampai suatu hari, kedatangan pria misterius itu membuat keyakinan Yuuki akan dunia sihir semakin kuat. Dan Yuuki tersenyum lebar karena semua mimpinya bukanlah dongeng semata. Namun, hari demi hari yang Yuuki lalui semakin aneh dan membuatnya terancam. Mimpinya, hidupnya, tubuhnya, adalah satu kesatuan yang membuat kepala Yuuki seakan mau pecah. Hingga kebenaran itu datang. Dan Yuuki terpaku, hidupnya seakan berhenti berotasi di satu titik yang sama. Ada rahasia besar yang tersimpan di dalam dirinya. Ada ancaman terbesar di dalam dirinya. Dan ada tanggung jawab besar yang tertanam di dalam tubuhnya. Ia adalah yang terpilih. Lalu, bagaimana ia bisa melewati ini semua? Mampukah seseorang yang mendapat julukan 'si gadis pengkhayal' dan hampir kesehariannya dibully terus menerus dapat melewati ini semua? Atau akan kembali bernasib sama dengan dirinya yang sebelumnya? Read me! -The Last Sorcerer Copyright by. Aortaven. 2018.
AKU by hello_dreamer01
hello_dreamer01
  • WpView
    Reads 2,065,027
  • WpVote
    Votes 135,880
  • WpPart
    Parts 43
[SELESAI] Vidia adalah salah satu dari banyaknya manusia yang bisa melihat hantu. Hidupnya datar, sedatar jalan tol yang baru dibuka. Namun, semuanya berubah saat dia memasuki SMA. Dia harus menghadapi hantu-hantu baru yang dia temui di sekolah barunya dengan segala keruwetan dan sifat aneh mereka. Seakan penderitaannya belum cukup, dia secara tidak sengaja harus terlibat pada sesuatu yang tidak pernah ia duga sebelumnya. Sesuatu yang sangat besar. [FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA] PLAGIAT DILARANG MENDEKAT. Awas aja kalo diplagiat gue do'ain kena azab. Ingat azab yang nimpa Fir'aun. Dia tenggelam di laut merah. Mau lo kayak gitu?
Princess of Sira : Zalikha Stone by RAdishree
RAdishree
  • WpView
    Reads 4,610
  • WpVote
    Votes 458
  • WpPart
    Parts 16
sebenarnya di dunia ini kita berbagi tempat dengan mereka yang lain, dunia yang sama namun berbeda dimensi. sebuah tempat yang indah, kerajaan Sira yang begitu penuh dengan kekuatan ajaib. tidak ada yang tahu jika sebenarnya ada portal yang dapat menghubungkan ke dua dunia itu. namun apa jadinya jika sang putri dari Sira yang selalu ceria dan ramah kepada siapapun mengaktifkan portal itu dari sebuah batu bernama Zalikha kemudian dia tersesat di dunia kita dan bertemu dengan seorang mahasiswa yang sulit bergaul dengan orang lain?. ~~~~~~~ PLEASE VOTE OR COMMENT IF YOU LIKE... THANK YOU FOR READING.. 😊😊
Blackheart Academia (TELAH DITERBITKAN) by AnaAzahra2
AnaAzahra2
  • WpView
    Reads 80,438
  • WpVote
    Votes 9,822
  • WpPart
    Parts 62
TERSEDIA DI PENERBIT MAPLE MEDIA (INSTAGRAM & SHOPEE) [ Fantasy, Romance & Reverse Harem ] Akademi Sihir Blackheart adalah sekolah paling elit di dataran Zirania. Siapapun yang bermimpi menjadi seorang Magia, pasti akan memilih bersekolah di sini. Akan tetapi, hanya penduduk wilayah Uporania saja yang boleh bersekolah di sana. Luna si pencopet yang tinggal di Downmere suatu hari mendapatkan undangan untuk masuk ke Akademi Sihir Blackheart. Mencari cinta pertamanya yang seorang pangeran baik hati, dirinya malah bertemu dengan sisi gelap Zirania yang tidak pernah semua orang tahu. Penyihir Arkanis, Klan Penyihir Arkea yang punah, Kepingan hati naga kristal, sampai sebelah jiwa gelap yang bersarang di jantung Sang Raja. Luna harus menghadapi semua kegilaan itu sebagai seorang Alice. ● Chapter Prolog sampai 10 masih tersedia di versi Wattpad. Tertarik dengan ceritanya? DM Penulis untuk dapat bukunya.
DAYDREAM [Random Book] by dyana_h
dyana_h
  • WpView
    Reads 263,509
  • WpVote
    Votes 34,308
  • WpPart
    Parts 111
Reality is hard, so what's wrong with a little daydream? *** Cindyana, 2017
Queen Of Another World ✓ by ShinyAlph
ShinyAlph
  • WpView
    Reads 2,858,645
  • WpVote
    Votes 38,993
  • WpPart
    Parts 7
(Fantasy-Romance) Beberapa kali #1 in Fantasy #7 in Fantasy [04-09-2018] Vionetta Cathalina Elica harus menerima kenyataan bahwa dirinya sekarang berada ditempat yang jauh dari bumiㅡ tempat yang seharusnya ia berada. Yang diingatnya terakhir kali adalah ia yang tertidur di meja belajarnya. Dan bagaimana hal itu dapat membawanya ke dunia yang penuh dengan makhluk-makhluk mitos seperti ini? Saat terbangun, ia sudah berada disebuah ruangan yang indah dan asing untuknya. Hidupnya yang biasa saja perlahan mulai berubah. Dunia itu, dunia yang membawa perubahan yang besar terhadap dirinya. Dunia yang sebenarnya diluar nalar manusia sepertinya. Keinginan terbesar Elica adalah kembali ke bumi, tetapi keinginannya itu pupus ketika tahu bahwa dirinya adalah Mate yang sudah ditakdirkan untuk penguasa terkuat dunia itu, Lord, Sang Pemimpin dunia itu. ~~||~~ "Kau sekarang berada di Dracania." "Siapa kamu sebenarnya?" "Sebenarnya akuㅡ" "Apa kau seperti prajurit atau pengawal yang ada disana?" "Ya. Aku adalah pengawal. Pengawal pribadimu sekarang." -Fantasy Book Series I -Another Dimension Series I Start : July, 5th 2018 End : September, 9th 2018 Copyright ©2018 | ShinyAlph
Mystika Euphoria [END] by Luluahnw
Luluahnw
  • WpView
    Reads 599,878
  • WpVote
    Votes 46,649
  • WpPart
    Parts 55
[Sudah Terbit] Bagi Lunellyn kepindahannya hanya sebagai pelarian dari rasa jenuhnya di sekolah lama. Dia hanya menginginkan suasana baru, pengalaman baru. Itu saja. Namun, siapa sangka jika sekolah barunya ternyata adalah sekolah sihir yang banyak menyimpan misteri. Sebuah sekolah tersembunyi yang menyimpan banyak rahasia. Lunellyn tidak begitu mengerti apa yang sedang terjadi. Akan tetapi, cahaya biru yang sering dilihatnya setiap tengah malam seolah memintanya untuk memecahkan semua misteri yang ada, memintanya untuk membongkar semua rahasia yang tersembunyi. Hal itu tentunya membuat Lunellyn bertanya-tanya tentang apa yang sebenarnya sekolah megah nan elit ini sembunyikan. . . . "Sekolah ini membuatku merasakan eforia misterius setiap saat"
Prince in a Dream ✓ by ShinyAlph
ShinyAlph
  • WpView
    Reads 4,314,580
  • WpVote
    Votes 509,929
  • WpPart
    Parts 87
[SUDAH TERBIT | PART LENGKAP] (Fantasy-Romance) #1 in fantasy per 15-11-2020 #1 in another dimension 01-05-2021 #1 in prince 17-07-2021 #1 in king 17-07-2021 #1 in mate 28-11-2021 #2 in pangeran 01-05-2021 #3 in romance [out of 382k stories] 30-05-2021 Oline tak pernah tahu bagaimana ia bisa berada di dunia aneh tersebut. Tidak ada gedung pencakar langit, mall, sekolah, dan aspal jalanan. Semuanya terasa begitu asing. Sebuah kerajaan. Itulah yang ia ketahui di sana. Kerajaan besar nan luas yang membuatnya suka tersesat saat berkeliling. Namun ada seseorang yang menemaninya saat ia tertarik ke dunia asing itu. Seorang pria beriris mata abu-abu gelap yang mengenalkan dan melindunginya selama dirinya di dunia itu. Banyak rahasia yang tersimpan. Hingga semua itu terbongkar seiring waktu. Termasuk rahasia bagaimana dirinya bisa berada di dunia itu. *SEQUEL QUEEN OF ANOTHER WORLD* -Fantasy Book Series II -Another Dimension Series II Start : 13 november 2018 End : 21 Desember 2020 Copyright ©2018 | ShinyAlph