Alienaru
- Reads 159,332
- Votes 2,493
- Parts 18
[Sedang diperbaiki]
Daniel, seorang siswa SMK yang beruntung membangunkan Sistem Teknologi dan Kekuatan Super di saat jam istirahat di sekolah. Seorang siswa SMK dengan cita-cita memajukan bangsa akan menggunakan kemampuan yang diterimanya untuk mewujudkan cita-citanya tersebut.
Mampukah Daniel memajukan negara dan bangsanya dari keterpurukan dan kejamnya dunia dengan teknologi yang dibawa oleh Sistem?
Highest Rank #2 - Scifi/Science fiction (21/05/2019)
Absolutly Highest Rank #1 - Scifi/Science Fiction (03/12/2019)
Started : 19 November 2018
Status : Editing [10%]