Diandraa's Reading List
42 stories
I'm The Real Villainess (END) by kataruby
kataruby
  • WpView
    Reads 5,008,063
  • WpVote
    Votes 590,085
  • WpPart
    Parts 62
DALAM TAHAP REVISI! Irenica Lucia De Vony, putri kedua dari keluarga Marquess Dylon De Vony. ia berakhir tragis dengan mati konyol di tangan keluarganya sendiri, dengan tuduhan percobaan pembunuhan kakaknya Willona Anneth De Vony yang berstatus sebagai tunangan Bryan Natael Aldrich penerus keluarga Duke. "Aku bersumpah, di kehidupan selajutnya aku akan membalas penghinaan ini"- Iren -0o0- Anna terbangun di dalam tubuh Irenica Lucia De Vony yang berusia 17 tahun, ia tak tau mengapa ia bisa terbangun dalam tubuh perempuan protagonis di webtoon yang ia baca. jika sekarang ia terbangun dalam tubun Iren di usia 17 tahun itu artinya 3 tahun sebelum Iren di hukum mati oleh keluarganya. Anna pasti saja tak ingin mati konyol dalam cerita ini, lalu bagaimana cara Anna bertahan hidup di tubuh Iren? bagaimana ia menyusun rencana penyelamatan hidupnya? publish : 23 Februari 2021 End : 26 September 2021 #1 tyrant ( 020421) #1 male lead (020421) #1 originals (220421) #1 generalfictions(200421) #1 lie (020521) #1 rengcarnation (120521) #6 Novel (020621)
BUCIN: Butuh Cinta ✓  by BlueFlawless
BlueFlawless
  • WpView
    Reads 815,263
  • WpVote
    Votes 83,444
  • WpPart
    Parts 59
[TEEN FICTION | COMPLETED] "Makanya, jadi orang jangan terlalu BUCIN!" "Dasar BUCIN!" Zaman sekarang, segala hal tulus yang kita lakukan untuk orang-orang tersayang selalu dikaitkan dengan kata bucin. Padahal, bucin 'kan tidak melulu berarti budak cinta, tapi bisa jadi juga butuh cinta. Seperti yang dirasakan oleh Alyssa Ayunina terhadap cinta pertamanya, Dimitry Cakrawala. Lima tahun mengejar lelaki itu, namun tak pernah sekalipun mendapat balasan cinta darinya. Memang sesusah itu, ya, untuk menerima Alyssa di hidup Dimi? Ia cuma butuh cinta, kok. Bukan tiket perjalanan ke Mars. Eh, di saat-saat terpuruk setelah mengetahui Dimi sudah memiliki seorang kekasih, tidak ada angin, tidak ada hujan, lelaki bernama Arya Mahardika tiba-tiba datang jadi pahlawan kesiangan. Bukan hanya berhasil menerobos hatinya, Arya juga membawa cinta seperti yang Alyssa inginkan sejak lama. Lalu apa jadinya kalau kedua manusia BUCIN ini bersatu? BUCIN : BUTUH CINTA 2021 BY BLUEFLAWLESS Cover by cloudyfe Start: 16 Januari 2021 Finish: 28 Desember 2021 #1 sma (14 Februari 2022) #2 remaja (14 Februari 2022) #2 fiksiremaja (14 Februari 2022) #3 cinta (14 Februari 2022)
ALAÏA 2 by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 6,697,852
  • WpVote
    Votes 950,433
  • WpPart
    Parts 63
[available on offline/online bookstores; gramedia, shopee, etc.] ━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━ ❝ Dia kembali, membawa puzzle baru demi memecahkan sesuatu yang beku. ❞ - 𝐀 𝐋 𝐀 𝐈̈ 𝐀 𝐈𝐈 - 𝑟𝑎𝑑𝑒𝑥𝑛, 200421 Fantasy - Romance - Comedy WARNING ⚠️ Sexuality, Violence, Anxiety, Harsh Words. [HIGHEST RANK IN 2021-2022] #1 - goddess #1 - siren #1 - sea #1 - ocean #1 - snow #1 - frozen #1 - mythology #1 - gods #1 - storm #1 - beku #1 - radexn #1 - atlanna #1 - ragas #2 - langit #2 - adorable #2 - innocent #4 - mermaid
Princess of Rainbow Element [Repost] by desphrodite
desphrodite
  • WpView
    Reads 718,316
  • WpVote
    Votes 90,526
  • WpPart
    Parts 64
TAMAT! Reinkarnasi yang membawanya berpetualang ke benua Servia. Benua dengan sejuta kejutan dan tantangan tersendiri yang mengharuskannya untuk menuntaskan misi-misi dan rintangan agar dapat masuk ke akademi impiannya dan menemukan belahan jiwanya. [Original -Bukan cerita terjemahan] Niura, gadis SMA berusia 15 tahun pecinta novel fantasi sekaligus pelatih karate yang telah tiada di dalam perpustakaan yang sangat besar saat tengah memaki-maki novel fantasy yang membosankan, kecelakaannya aneh. Namun, entah keajaiban dari mana ketika ia membuka matanya ia berada di dunia novel yang ia caci maki dan terbangun di tubuh seorang putri Xiao Li abad pertengahan yang lemah dengan julukan 'sampah kultivasi' karena tidak bisa ber-kultivasi dan tidak memiliki elemen mata bakat alam hingga ia dikurung dan diasingkan oleh kaisar di istana bawah tanah bersama pelayannya yang setia. Ia mengubah alur novel itu sesuai keinginanya, karena ia lah tokoh utamanya. Niura kini menjadi seorang putri yang penuh pertanyaan, otaknya selalu bertanya-tanya hingga ia memilih menghabiskan waktu di perpustakaan membaca sejarah tentang zaman ini. Niura yang baru, kini mulai mempelajari ilmu kultivasi dan mencoba membuka segelnya hingga keajaiban yang tak terbayangkan datang hingga membawanya ke sebuah akademi dan petualangan pun dimulai.
ALAÏA by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 23,247,213
  • WpVote
    Votes 2,328,153
  • WpPart
    Parts 78
[available on offline/online bookstores; gramedia, shopee, etc.] ━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━ ❝ Dia pergi, membawa dan meninggalkan banyak kesalahan yang seharusnya tidak pernah ada. ❞ - 𝐀 𝐋 𝐀 𝐈̈ 𝐀 - 𝑟𝑎𝑑𝑒𝑥𝑛, 𝟤𝟢𝟢𝟦𝟤𝟢 Fantasy - Romance - Comedy ⚠️WARNING: story contains sex scenes, violence, harsh words. [HIGHEST RANK IN 2020-2023] #1 - mermaid #1 - langit #1 - sea #1 - siren #1 - ocean #1 - adorable #1 - love #1 - girl #1 - boy #1 - hurt #1 - radexn #1 - ragas #1 - badboy #1 - funny #1 - relationship #2 - innocent #2 - friendship
A Secret Between Us ✓ (SUDAH TERBIT) by BlueFlawless
BlueFlawless
  • WpView
    Reads 1,085,142
  • WpVote
    Votes 95,468
  • WpPart
    Parts 55
[ROMANCE & TEEN FICTION] "Lo tau konsekuensi apa yang pantas buat perlakuan lo barusan? Gue kepikiran untuk mencium lo sepanjang malam." "Kalau gitu, kenapa masih diam di sana? Gue juga mau tau rasanya dicium sama bos geng sekolah." *** Dimitry Cakrawala; the prince from a Fairyland! Keturunan tunggal dari keluarga Cakrawala. Billionaire nomor satu di Indonesia yang turut menaungi Cakrawala Group di Asia Tenggara. Hal lumrah baginya meski ia hanya seorang pelajar SMA, dengan paras tampan bak Dewa Yunani yang melekat di wajah seorang Dimitry ikut menjadikan dirinya sebagai pentolan Jakarta Selatan yang dikenal di sepenjuru kota. Layaknya pangeran dari negeri dongeng, tidak ada yang tidak bisa ia dapatkan, kecuali Shelna Senjani. Pertemuan tak terencana di sebuah club besar milik Cakrawala menyebabkan Shelna harus terjebak bersama lelaki itu. Utang yang mengikat mereka secara tak sadar menguakkan satu persatu rahasia kelam tak tersentuh. Rahasia yang sejak lama diredam masa, dalam sekejap berhasil menjadi bumerang tersendiri pada hubungan mereka. Lantas apa yang akan terjadi jika rahasia itu justru membawa kisah keduanya menuju puncak masalah? Atau mungkin kamu yang menjadi bagian dalam kisah ini? A SECRET BETWEEN US 2020 BY BLUEFLAWLESS WARNING: Mengandung banyak adegan 17+ dan unsur traumatik, mohon bijak dalam membaca. Cover by cloudyfe Start: 11 Juli 2020 Finish: 17 Februari 2021 #3 roman (25 Februari 2021) #2 romance (7 Maret 2021) #3 baper (17 Maret 2021)
🍁; Cinderella Sister by AuRel2376
AuRel2376
  • WpView
    Reads 528,890
  • WpVote
    Votes 41,708
  • WpPart
    Parts 20
[SUDAH TERBIT] Kalian pasti tidak asing dengan cerita Cinderella bukan? Tapi bagaimana jika, sebuah kecelakaan, membuatmu terbangun menjadi kakak tiri Cinderella? Dan adegan yang seharusnya dilakukan oleh Cinderella, tiba-tiba dilakukan olehmu? "Kenapa harus sepatuku yang ketinggalan, saat pukul 12?! Kenapa bukan, Cinderella?" [] RANK : #3 in fantasy ~~~~~~~~~~~~~~ Seluruh ide, dan karya 100% murni hasil dari pemikiran sendiri. Terkecuali, adegan sepatu kaca.
Candy Land by Dvndhil_15
Dvndhil_15
  • WpView
    Reads 10,135
  • WpVote
    Votes 683
  • WpPart
    Parts 43
❛❛Biarin gue tuntasin, tentang alasan kenapa gue lahir.❜❜ Cerita ini tentang seorang gadis remaja labil, yang bisa di sebut 'berandalan'. Namun, apa jadi nya jika orang yang kalian sebut berandalan itu malah mengorbankan diri nya sendiri demi sebuah keselamatan 'dunia nya' ~ PLAGIATOR MOHON MENJAUH, INI CERITA 100% HASIL PEMIKIRAN SAYA!!! 【Slow update】 See U Di mulai: 20-Febuari-2020 (Sedang dalam masa revisi) Tamat:- ©Dvndhil_15
Kavian untuk Viona [TAMAT] by Refannyputrii
Refannyputrii
  • WpView
    Reads 1,597,102
  • WpVote
    Votes 144,788
  • WpPart
    Parts 65
⛔ WARNING! CERITA INI MEMBUAT KALIAN TERTAWA HINGGA RAHANG SAKIT, DAN BAPER TAK TERTOLONG!❤ Viona Adrenallina, spesies manusia yang tidak suka dibantah, berteman dengan dunia nakal. Motto hidup Viona : "Tobat bisa nanti, yang penting hepi aja dulu." Melihat gaya Viona yang sangat memprihatinkan, Orang tua Viona menjodohkan anaknya dengan Kavian Derello, Pemuda muslim taat beragama. Bagaimana pernikahan mereka? Inilah kisah bagaimana seorang Badgirl keras kepala dengan Pemuda alim. Siap ikut kisah mereka? Hayu meluncur!❤ # 1 IN MENIKAH MUDA [21/05/2020] # 1 IN RICHMAN [21/06/2020] # 1 ALIM [25/07/2020] ⛔ Dan, untuk para plagiat diharapkan menjauh! Ingat, membuat cerita dengan hasil sendiri lebih puas dan membanggakan ya, say. Start : 5 April 2020. End : 4 Juni 2021.