Select All
  • Love Letters [END]
    10.3M 892K 51

    Katanya, Khaezar Haga Archello itu tidak pernah tertarik dengan wanita. Jadi, Jinaya merasa aman meskipun harus berada satu ruangan yang sama setiap harinya dengan Khaezar. Sosoknya yang dingin, irit bicara, misterius dan jarang berinteraksi dengan wanita semakin memperkuat keyakinan Jinaya kalau sepertinya Khaezar it...

    Completed  
  • Katanya Mantan [TAMAT]
    2.7M 264K 59

    "Je, lo beneran nggak pacaran lagi sama Ganesh?" "Iya, kan gue juga udah bilang putus sama dia 30 Januari." "Terus kenapa dia masih suka perhatiin lo?" "Oh mungkin dia lupa." "MANA ADA JEYA ORANG LUPA JADI MANTAN!" Lula Thana, 7 Maret 2021 - 4 November 2022

    Completed  
  • Selingkuh, Yuk? [TAMAT]
    5.1M 389K 36

    Nara memergoki pacarnya berciuman dengan sahabat terdekatnya. Sakit hati, rasa dikhinati, semua berkumpul memenuhi rongga dadanya. Belum lagi orang-orang yang akan menatapnya iba. Berkata seberapa menyedihkan dia, ditikung sahabat sendiri. Tidak, itu tak boleh terjadi. Nara tak boleh dipandang sebagai pihak yang meny...

    Completed  
  • K I D N A P P E D ✓
    1.4M 100K 46

    = C O M P L E T E = Takdir tidak akan salah. Jika sudah di tetapkan maka akan sulit di rubah. Bram tertarik dengan satu wanita yg berhasil memaku pandangan nya di sebuah cafe. Sayang saat itu sang wanita sudah memiliki kekasih. Pertemuan yg tidak di harapkan kembali terjadi dan membuat Bram berusaha memutar otak. Ia b...

  • AGRHANA [tamat || terbit]
    1.8M 231K 52

    "Jadilah istri kecil yang berguna atau kau akan mati layaknya hama di istanaku." Ini gila! Aku Re, gadis dengan kemampuan otak di atas rata rata. Di umurku yang muda, aku berhasil menciptakan mesin teleportasi ke dunia lain. Aku kira penemuan ini akan menjadi awal dari kehidupanku yang gemilang. Namun ternyata, aku ju...

    Completed  
  • YOUNG BABYSITTER (END)
    5.2M 549K 43

    (FOLLOW AUTHORNYA) (JANGAN LUPA VOTE DAN KOMEN GUYS💚💚) Ini tentang drama antara babysitter dengan bosnya. Bosnya yang tampan sekaligus duda beranak satu itu tidak segan-segan mengerjai sang pengasuh anaknya. Sedangkan sang babysitter yang suka blak-blakan membuat drama mereka semakin manis Start : 5 Juni 2021 End :...

    Completed  
  • Oh... Teacher! [✓]
    114K 6.4K 22

    [Completed] Hana adalah seorang cewek yang sangat bawel dan juga nakal. Dia secara gamblang memproklamasikan cintanya kepada Sang Guru. Melakukan banyak cara untuk meluluhkan hati itu. Walaupun Gurunya itu sudah memiliki tunangan! Hana tetap kukuh! "Kenapa saya harus malu, Mas?" - Hana "Jangan panggil saya Mas! Saya g...

    Completed   Mature
  • Dampatigaḷu [Pre Order]
    8.5M 827K 46

    Bagaimana rasanya menikah dengan kakak kandung dari sahabat sendiri? Canggung? Menyenangkan? Atau, meresahkan? Begitulah kira-kira yang dirasakan Ayana selepas menikah dengan Rangga, di usianya yang masih terbilang belia. Rangga yang notabene pria berumur 25 tahun, sedangkan Ayana perempuan berusia 21 tahun, diharuska...

    Completed  
  • I'm The Villainess [END] [KUBACA]
    5M 155K 13

    [Réincarnation Series #1] #1 - Humor dan 1# - Fantasi Kalian membenci peran pelakor, penjahat, pembunuh, dan seseorang licik yang menghalalkan segala cara demi mencapai tujuannya? Iya, karakter novel seperti itu memanglah seperti sampah yang menganggu kebahagiaan orang lain. Setidaknya aku sempat berpikir seperti itu...

    Completed  
  • Love of Dionysus [KUBACA]
    3.2M 92.6K 8

    [Réincarnation Series #2] #1 - Fantasi Dionysus, sang dewa anggur. Orang yang di puja oleh orang-orang dari banyak negara di dunia fantasi ini, dan sekarang aku adalah salah satunya. Aku yang seharusnya sudah meninggal, tiba-tiba saja terbangun di kerajaan yang ada di dalam buku novel dark fantasi. Ah, aku bukan ber...

    Completed  
  • Mysterious Boyfriend [SEGERA TERBIT]
    1.4M 110K 23

    [BEBERAPA PART DI PRIVATE, FOLLOW SEBELUM BACA] 'Sequel COLD KETOS' #Gen4 Berawal dari menolong seseorang membuat Athena terjerat dalam pelukan laki-laki sadis yang begitu posesif. Dia... Lucas Orlando Smith. Lelaki tampan yang merupakan CEO kejam dan dingin. Kejadian tragis dimasa lalu membuat Lucas sangat tertutup...

    Completed  
  • COLD KETOS [TAMAT]
    8.9M 867K 50

    [BEBERAPA PART DI PRIVATE, FOLLOW SEBELUM BACA] 'Sequel MY ANNOYING HUSBAND' Note: sebelum baca COLD KETOS, baca terlebih dahulu cerita MY ANNOYING HUSBAND. #Gen3 Romance-Humor Warning! Membaca cerita ini akan membuat anda sakit perut karena selalu tertawa disetiap part-nya🔥 *** Arthur merupakan seorang ketos di SMA...

    Completed  
  • A+
    12.4M 1.8M 68

    [TERSEDIA DI GRAMEDIA; PART LENGKAP] Ada 4 orang gila di SMA Bina Indonesia: 1. Re Dirgantara, peringkat paralel pertama. Bukan kutu buku seperti bayangan lo, karena dia lebih sering ikut tawuran daripada masuk sekolah. 2. Kenan Aditya, peringkat paralel kedua. Juara olimpiade, atlet basket, mantan Ketua OSIS. Tapi le...

    Completed  
  • AKSARA (TAMAT)
    9M 755K 59

    "Cinta itu racun tanpa obat penawar."-Aksara Denta Karanva. "Cinta itu anugrah dari Tuhan untuk kita rasakan kehadirannya di dalam hati."-Sastra Rahmasya. Bercerita tentang Aksara Denta Karanva. Murid tampan dari SMA Kalingga yang memiliki sifat galak, dingin, dan beringas. Ketua dari ASCARGO geng yang paling di takut...

    Completed  
  • ALAÏA
    22.6M 2.3M 77

    [available on offline/online bookstores; gramedia, shopee, etc.] ━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━ ❝ Dia pergi, membawa dan meninggalkan banyak kesalahan yang seharusnya tidak pernah ada. ❞ - 𝐀 𝐋 𝐀 𝐈̈ 𝐀 - 𝑟𝑎𝑑𝑒𝑥𝑛, 𝟤𝟢𝟢𝟦𝟤𝟢 Fantasy - Romance - Comedy ⚠️WARNING: story contains sex scenes, violence, harsh words. [H...

    Completed   Mature
  • ELORA ✓ (Dreame/Innovel)
    1.9M 28.7K 6

    El benci anak-anak. Sangat. Tapi El malah bekerja disebuah sekolah internasional yang biasa disebut sebagai tempat "Sarangnya anak-anak". Mudah marah dan mulut jahanamnya sudah lekat sempurna didiri Elora. El dihadapi dengan berbagai jenis anak manusia setiap harinya. El benci itu. Namun ia justru dipertemukan dengan...

    Completed   Mature
  • ALDARA [SUDAH TERBIT]
    33M 2.8M 83

    Nyatanya Bara itu Nakal. Bara itu Dingin. Bara itu kaku. Tapi bagaimana kalau si Badboy, dingin dan kaku itu akan menjadi seorang ayah?. Berbeda, Bara akan belajar menjadi ayah yang baik untuk calon anaknya. Hanya karena dijebak bersama seorang perempuan yang mengharuskan mereka hidup bersama, demi anaknya. Kuy baca...

    Completed  
  • SAMUDRA ; My Bad Boy Husband ( END )
    24.7M 2.2M 63

    [ 🚫 KONTEN HALU TINGGI! GAK SUKA WAJIB JAUH-JAUH! 🚫 ] [ FOLLOW DULU SEBELUM BACA ! ] Best Higgest Rank 1 in #backstreet 03 september 2020. ------------------ Cowok tampan yang sayangnya nakal, suka sekali berantem, sering meneguk minuman haram bernama alkohol, ditambah banyaknya tatto dilengan bahkan tubuhnya, tak l...

    Completed  
  • Braga (Sudah terbit)
    4.5M 315K 55

    (Sudah terbit, tersedia di toko buku online.) Astercyo Series #1 Bragalian Cakra Vegario, Pria yang merupakan ketua dari geng bernama Astercyo. Pria yang meskipun memiliki wajah tampan, namun tak ada seorang pun perempuan yang berani mendekatinya. Kenapa? Kamu akan tau setelah ini. Beruk, adalah satu panggilan yang...

    Completed  
  • DELORIA
    981 350 7

    Deloria Fellycia dan Rafanza Egidius adalah murid langganan ruang BK. Mereka berdua ke ruang BK bukan ada sesuatu masalah keluarga atau persahabatan, tetapi karena kenakalannya. Deloria berjanji tidak akan masuk ke ruang BK lagi setelah terjadi sesuatu yang tidak diduga. Kisah Deloria dimulai. Deloria yang berhati lem...

  • Aksara [VERSI PDF FULL]
    4.9M 206K 62

    Aksa Arion Adhitama, cowok sarkas dengan tampang datar dan mata setajam cutter. Ketua pentolan anak berandalan, juara nasional lomba memanah membuat popularitasnya sangat tinggi di sekolah. Apalagi, ia adalah anak dari pemilik sekolah. Aranita Quenby Elvina, cewek yang memiliki mata unik selalu menjadi pusat perhatian...

    Completed