recommended
133 stories
RIFIORIRE by cancinyah
cancinyah
  • WpView
    Reads 1,266,293
  • WpVote
    Votes 84,506
  • WpPart
    Parts 42
Rheandra Falisha Jenna, seorang dokter bedah jenius, tak pernah menyangka hidupnya akan berubah drastis hanya karena sebuah novel. Novel yang mengisahkan Marcello Ludovic Leonardo, CEO dingin dan penuh kontrol, serta Callista Carmella, sekretarisnya yang sempurna. Namun, segalanya berbalik saat kecelakaan tragis menimpanya. Saat membuka mata, Rheandra bukan lagi dirinya-melainkan Andrea Avissena Gienka, seorang gadis cantik yang hanya disebut sekilas dalam novel sebagai mantan kekasih Marcello. Sayangnya, di mata Marcello, Andrea bukan sekadar masa lalu. Dia adalah pengkhianat. Takdir mempertemukan mereka kembali. Andrea, yang kini berjiwa Rheandra, ingin menjauh dari plot yang mengikatnya. Namun, Marcello justru semakin terobsesi. Kebenciannya yang dulu membara kini berubah menjadi ketertarikan berbahaya. Andrea yang dulu mudah dikendalikan telah menghilang, digantikan oleh sosok yang lebih kuat dan sulit ditaklukkan. Namun, Marcello tak peduli. Sekali ia menginginkan sesuatu, ia akan memastikan hal itu menjadi miliknya-tanpa peduli seberapa keras Andrea berusaha melawan. Bisakah Andrea mengubah jalan cerita yang seharusnya terjadi? Ataukah ia justru terseret dalam permainan Marcello yang semakin mencekam, di mana satu-satunya aturan adalah... tidak ada jalan keluar?
Yes, Queen-! by Ctraa1323
Ctraa1323
  • WpView
    Reads 2,137,892
  • WpVote
    Votes 145,096
  • WpPart
    Parts 40
[Dark Romance] 18+ Warning ⚠ : Harsh words, drunk, fighting, kissing scene, obsession, dark Axander Dewa Damantara menjadi penyebab kematian Michella Queensha Adhibrata di dalam cerita. Untuk itu, Queen yang berperan sebagai figuran memilih untuk menjauhinya dengan segala cara di dalam realita. Sayang, alih-alih menjauh dari si penghilang nyawa, Queen justru menarik sang Malaikat Maut kian mendekat ke arahnya. Axander menginginkan dirinya selayaknya orang gila. "𝙄 𝙘𝙖𝙣 𝙙𝙤 𝙖𝙣𝙮𝙩𝙝𝙞𝙣𝙜 𝙛𝙤𝙧 𝙮𝙤𝙪, 𝙈𝙮 𝙌𝙪𝙚𝙚𝙣. 𝙄 𝙘𝙖𝙣 𝙜𝙞𝙫𝙚 𝙬𝙝𝙖𝙩𝙚𝙫𝙚𝙧 𝙮𝙤𝙪 𝙬𝙖𝙣𝙩. 𝘽𝙪𝙩, 𝙞𝙛 𝙮𝙤𝙪 𝙩𝙧𝙮 𝙩𝙤 𝙡𝙚𝙖𝙫𝙚, 𝙄'𝙢 𝙨𝙪𝙧𝙚 𝙮𝙤𝙪 𝙬𝙤𝙣'𝙩 𝙗𝙚 𝙖𝙗𝙡𝙚 𝙩𝙤 𝙙𝙤 𝙖𝙣𝙮𝙩𝙝𝙞𝙣𝙜 𝙬𝙞𝙩𝙝𝙤𝙪𝙩 𝙢𝙮 𝙝𝙚𝙡𝙥 𝙖𝙣𝙮𝙢𝙤𝙧𝙚." Started: 17 Mei 2023 Finish: -
ARGAN 2 : The Last Wish by Ctraa1323
Ctraa1323
  • WpView
    Reads 322,573
  • WpVote
    Votes 27,336
  • WpPart
    Parts 28
Katanya, takdir itu permainan Tuhan. Dipertemukan, lalu dipisahkan. Entah karena keinginan, ataupun keadaan. Entah ketika hati siap melepaskan, atau kala terpaksa mengalah pada putusan Sang Pencipta. Dihari Lara melepaskan Argan, hatinya terluka. Namun tak sedikitpun ia menyesal dengan harapan semua akan baik-baik saja seiring berjalannya kala. Hari demi hari berganti. Tiga tahun berlalu sejak saat itu. Dan sayangnya... Argan kembali bersama dengan permainan takdir yang baru. "Jangan pedulikan aku. Tak perlu menoleh kala aku terjatuh. Cukup sadari bahwa aku pernah menjadi bagian dari masa lalumu." Started: 25 Desember 2022 Finish: - Copyright ©ctraa1323
SKALA by prichan_5
prichan_5
  • WpView
    Reads 12,576,216
  • WpVote
    Votes 906,284
  • WpPart
    Parts 38
Gimana rasanya menjadi kekasih seorang berandal? Tanyakan saja kepada Belva. bukannya merasa menjadi ratu seperti novel-novel yang di bacanya, Belva justru merasa menjadi babu Skala, kekasihnya sekaligus ketua geng bernama Garagas yang cukup di segani. Belva harus sedia 24/7 ketika Skala membutuhkannya. Cowok itu selalu membuat masalah yang terus menerus entah mabuk tengah malam, baku hantam hingga masuk rumah sakit, bahkan berurusan dengan polisi karena terlibat kasus kekerasan. Tidak masalah, selama Skala mencintainya Belva sanggup menerima segala kelakuan Skala. Namun, apakah benar Skala mencintai Belva seperti yang Belva pikirkan? Atau lelaki itu hanya memanfaatkan Belva demi kepentingannya?
Kleine El by geminigirlll13
geminigirlll13
  • WpView
    Reads 2,537,313
  • WpVote
    Votes 30,807
  • WpPart
    Parts 5
TAMAT - REVISI [Perjuangan hati akan sebuah pengakuan.] __________________________________________________ "Dia membeku seperti bongkahan es, namun senyumnya lebih hangat dari sinar matahari di awal musim semi." __ Darrel Ayumi tertegun ditempat saat pelukan erat terasa dikakinya. Semua orang menatap Ayumi dengan pandangan beragam, Ayumi menunduk dengan kaku dan langsung disuguhi pemandangan yang membuat bola matanya membesar. Sebuah wajah bulat dengan hidung kecil yang memerah serta mata besar yang tergenang air mata menjadi objek pertama yang dilihatnya. Makhluk menggemaskan apa ini!! pekik Ayumi histeris dalam hati. "M-mama?" suara manis itu mengalun membuat Ayumi tak berkutik dan hanya bisa menipiskan bibirnya menahan geraman gemas. Ayumi memejamkan matanya menetralisir degupan jantungnya yang menggila akibat melihat bocah laki laki kecil yang sedang memeluknya itu. Semua orang tolong katakan pada Ayumi apa yang sebenarnya sedang terjadi!! _____________________________________________________________ disclaimer : "Otak manusia diciptakan sama, alur cerita tidak akan mungkin murni berbeda seperti jalan takdir masing masing manusia. Jika ada kesamaan tokoh, latar, plot, alur dll. Itu murni ketidak sengajaan!! copyright 21.07.19 Kleine El
CHAMPION CLASS by putih_hitam
putih_hitam
  • WpView
    Reads 2,636,876
  • WpVote
    Votes 379,295
  • WpPart
    Parts 68
Kisah ini menceritakan tentang anak anak terbaik dari yang terbaik yaitu mereka yang mampu untuk masuk sekolah elit bernama TREE HIGH SCHOOL dan sebuah kelas elit yaitu CHAMPION CLASS. Tree High School adalah sebuah sekolah elit ternama yang sangat terkenal di Indonesia. Semua pelajar yang akan melanjutkan sekolah ke tingkat SMA sangat mendambakan bisa diterima di sekolah elit yang berisi anak anak kaya berotak cerdas dan dapat membawa mereka ke masa depan yang cerah. Karena bagi sekolah ini kekayaan orang tua tidak bisa membantu para pelajar itu untuk bisa masuk ke sekolah itu jika tidak memiliki kepintaran. Champion Class adalah sebuah kelas elit tempat anak anak terbaik dari yang terbaik. Kelas yang memiliki daya saing tinggi, kelas yang sangat diinginkan oleh para siswa THS. Kelas yang diisi oleh siswa yang memiliki kecerdasan diatas rata rata dan tentunya sangat ambisius. Tetapi program Champion Class telah ditutup selama 5 tahun dan akan dibuka tahun ini, yaitu tahun ajaran baru 2020/2021. Siapakah para siswa yang beruntung tersebut? Apakah mereka bahagia? Apa yang mereka inginkan? Kenapa selama 5 tahun Champion Class ditiadakan? Mari baca kisahmereka! [Hargai Karya Author dengan cara Vote dan Comment cerita Author] Sorry, author emang gak bisa buat sinopsis cerita. Pernah ada di rank: #2 [sekolah] = 6/9/2021 #1 [highschool] = 21/8/2021 #4 [fiksi remaja] = 26/4/2021 #2 [jenius] #2 [persaingan] = 2/6/2021 #1 [ambisius] = 2/6/2021 #1 [toxicparents] #2 [sekolah elit] start = 31-10-2020 end = 15 - 03 - 2022
BagasRara [END] by ameliafitri583
ameliafitri583
  • WpView
    Reads 3,969,049
  • WpVote
    Votes 487,091
  • WpPart
    Parts 79
Spin off Young Parents [Bisa dibaca terpisah] _____ Menjadi seorang Ayah di usia muda tidak pernah terlintas dalam benak Bagas. Namun karena satu kesalahan yang tidak sengaja dilakukannya, ia benar-benar menyandang status sebagai ayah sekaligus suami untuk keluarga kecilnya. Bagas hanyalah remaja biasa, berasal dari keluarga sederhana. Kejadian saat Smp dulu seketika membuat hidupnya hancur. Ia yang tidak sadar telah merusak seorang Gadis yang tidak bersalah, Rara. Mengakui kesalahannya, Bagas mencoba bertanggung jawab. Memikul beban berat di pundaknya untuk bekerja demi keluarga kecilnya. Di samping tugasnya sebagai seorang pelajar Sma. Dan di samping kondisi ekonominya yang tidak baik. Di tambah, kedua belah pihak keluarga tidak merestui hubungannya dengan Rara. Reyana Cahaya adalah penyemangatnya setelah Rara. Anak perempuan yang hadir karena sebuah kesalahan. Namun sebuah berlian untuknya dan Rara. ---- Rank paling mengesankan 1 # kecelakaan (02-08-2021) 1 # ceritapendek (04-08-2021) 1 # Reya (27-01-22) 1 # kehidupan (17-02-2022) _______ Note: Don't copy my story. Lebih baik memulai dengan ide sendiri, jauhkan niat kalian dari plagiat. Cerita ini di tulis sesuai ide sendiri. Hasil pemikiran sendiri. Start: 30 April 2021 Ig: fitriamelia_101
Halo KKN ✔ [SUDAH TERBIT] by bonability
bonability
  • WpView
    Reads 1,557,899
  • WpVote
    Votes 185,395
  • WpPart
    Parts 49
[SUDAH TERBIT DI PENERBIT LOVRINZ] CERITA MASIH LENGKAP Asam manis kisah lima belas mahasiswa KKN yang tinggal di posko KKN. Dalam kurun waktu 45 hari, apakah mereka mampu menyelesaikan semua program kerja yang telah direncanakan? ft. 00line ©2O2O - bonability
Debora Vaske by flawie__
flawie__
  • WpView
    Reads 617,934
  • WpVote
    Votes 57,176
  • WpPart
    Parts 39
( TERBIT ) ** Debora, satu-satunya putri kaisar yang sangat tergila-gila pada Duke Aaron Vaske Jika putri kaisar kebanyakan lebih memilih menjadi Permaisuri maka berbeda dengan Debora yang lebih memilih menjadi Duchess dari pria yang amat ia cintai itu Tapi sayang cintanya yang tumbuh sedari lama tak pernah terbalaskan, karna sudah ada satu nama yang bertahta di hati Aaron. Grace, gadis desa sederhana yang berhasil memikat hati Aaron nan beringas di hadapan lawannya. 2 tahun menjalani pernikahan, dan selalu di sia-sia kan Aaron. Bagaimana kelanjutannya? ____________ "Kau benar2 mencintaiku Debora?" Aaron bertanya dengan dingin Bahkan itu kalimat pertamanya yang ia lontarkan dengan baik-baik pada Debora, selama ini ia selalu berbicara kasar dan terkesan sarkas pada wanita itu. "Ya!! Sangat!" Debora menjawab dengan terburu-buru "Kalau begitu korbankan kepalamu untuk menyelamatkan Grace" Degg, Debora mematung. Bahkan setelah 2 tahun ia masih tak ada artinya bagi Aaron. Semua masih sama, Grace selalu penguasa hatinya. "B-Bagaimana bisa kau mengajukan permintaan ini Aaron?" Debora tergagap "Untuk membuktikan cinta tulus mu tentunya" Aaron berucap dengan santai seakan kepala Debora tak ada harganya di banding nyawa Grace ____________ !!DON'T BE PLAGIARISM!! cover and pictures in some chapters by pinterest. #1 in fiksi penggemar dari 28,6k (3-12) #1 in jennie dari 18,3k (22-08) #1 in kerajaaan dari 9,5k (04-10) #1 in kaisar (25-09) #1 in duchess (4-08) #2 in taehyung dari 59,3k (19-08) #2 in timetravel dari 3,8k (26-08) #2 in taennie dari 3,7k (27-11) #7 in blackpink dari 42,3k (25-10) #5 in fantasi dari 50,3k (13-01) #21 in Romance dari 401k (25-09)
PONDOK SUARA [SELESAI] by dniazzh
dniazzh
  • WpView
    Reads 205,718
  • WpVote
    Votes 30,434
  • WpPart
    Parts 35
SPIN OFF MIYOZA (Akan lebih baik jika membaca cerita MIYOZA dan ADORE Uterlebih dahulu) Ini adalah cerita tentang Rafi Bagaskara bersama teman-teman dan keluarganya. Bagaimana dia melewati masa remaja yang di idam-idamkan para bocah. Hidup yang tak pernah Rafi bayangkan sebelumnya, kepahitan masa lalu menjadikan dia sebagai laki-laki yang kuat. Dan disini akan Rafi buktikan, bahwa kehidupan itu bukan hanya tentang melihat, mendengar, dan menuntaskan keinginan orang lain. Karena kehidupan adalah milik kita masing-masing. Berada di pondok suara, Rafi akan membiarkan mereka mengeluarkan segala suara yang tertahan. Untuk dia yang sedang marah, dia yang sakit, dia yang bahagia, dan dia yang ingin suaranya di dengarkan. ⚠️ TERDAPAT BEBERAPA PERKATAAN KASAR! DI LARANG MENIRU SEGALA PERKATAAN DAN PERBUATAN BURUK YANG ADA DI CERITA INI.