casandradiva's Reading List
6 stories
Haunted by Mr. Brownies (Tersedia Cetak Dan Ebook) by nikendarcy
nikendarcy
  • WpView
    Reads 614,759
  • WpVote
    Votes 43,786
  • WpPart
    Parts 19
TERSEDIA DI PS, KUBACA APP, KARYAKARSA Temui Ameera, gadis matang berusia dua puluh empat tahun yang jutek dan idealis. Baginya, kemapanan dalam hidup adalah hal mutlak yang tidak bisa ditawar-tawar lagi. Termasuk dalam hal mencari pasangan. Pria mapan, tampan, dan kaya raya adalah kriterianya. Bukannya anak kuliah berumur sembilan belas tahun yang pasti masih minta uang saku dari orangtuanya. Cowok seperti itu adalah tipe cowok yang harus dihindari seperti wabah penyakit. Dan sialnya, si brondong ini dengan semangat mengejar-ngejar dirinya. Ameera harus lari sejauh mungkin dari godaan atau dia akan hidup sengsara selama-lamanya.
The Pieces of Memories (SUDAH TERBIT) by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 2,902,903
  • WpVote
    Votes 129,865
  • WpPart
    Parts 16
Sirly F. Pramesty, bekerja di sebuah wedding planner di Bandung, namun tidak pernah terpikir untuk menikah. Ratusan kali dia melihat pasangan mengucap janji sehidup semati, tetapi tidak juga membuat dirinya menginginkan hal yang sama. Padahal Reon, kekasihnya selama dua tahun ini, sudah melamarnya. Masalah semakin rumit ketika bayang-bayang masa lalu Sirly kembali menghantuinya. "Baru kali ini aku lihat kamu selemah ini, kayak bukan Sirly yang aku kenal" -Karamina Hanifati-
Aku dan Kamu.Kita. by nobitasisuka70
nobitasisuka70
  • WpView
    Reads 17,342,919
  • WpVote
    Votes 347,426
  • WpPart
    Parts 134
Love is fight
One Year  by Dinni83
Dinni83
  • WpView
    Reads 1,163,658
  • WpVote
    Votes 138,955
  • WpPart
    Parts 39
Mentari terpaksa meninggalkan hiruk pikuk kota ke sebuah desa demi menjalankan wasiat neneknya. Ia tidak menyukai ide itu namun sulit membantah perintah orang tuanya. Kebebasannya terkurung oleh keterbatasan keadaan. Dirinya yakin tidak akan betah sejak pertama kali menginjakan kaki di bangunan kuno milik neneknya. Ia diminta bertahan selama satu tahun sebelum melanjutkan mimpi yang tertunda. Tapi satu tahun yang dijalaninya bagai masuk kandang singa karena keberadaan sang tetangga judes yang dijuluki Om beruang oleh anak-anak sekitar. Mampukah Mentari tetap bersinar seperti namanya atau terseret pesona Om beruang sebelum satu tahun berakhir?
Sacrifice D'amour  by Ainindah_
Ainindah_
  • WpView
    Reads 254,207
  • WpVote
    Votes 21,310
  • WpPart
    Parts 8
#Sekuel Amour Difficile Siapa bilang jadi istri seorang abdi negara itu mudah? *** Copyright 2018 Start : 7 November 2018
Fated (Tamat) ✓ by MelianaMell
MelianaMell
  • WpView
    Reads 811,731
  • WpVote
    Votes 90,082
  • WpPart
    Parts 33
Adhara Sabila Khairunnisa, merelakan sebagian kebebesannya demi membesarkan kedua anaknya tanpa seorang pendamping. Pada usianya yang ke-26 tahun, dirinya bekerja banting tulang sendirian demi menafkahi seorang putri berusia 9 tahun dan seorang putra berusia 3 tahun. Tidak mudah memang. Namun, apa yang bisa dilakukan perempuan yang bekerja sebagai visualizer pada salah satu perusahaan advertising tersebut jika ia ditakdirkan untuk merawat dua anak tanpa pernikahan? Tanpa pernikahan? Tidak. Bukan berarti Adhara memiliki anak dari hasil hubungan gelap. Namun, ada satu fakta besar yang tak semua orang bisa memahaminya. Ketika sebuah pertemuan tak terduga membawa takdir lain bagi kehidupannya, apakah semuanya akan berubah? "Arkan." Nama yang diperkenalkan seorang pria ketika untuk kali kedua mereka dipertemukan dengan barang belanjaan Adhara yang berjatuhan. "Takdir, menyatukan kita bersama." **** Warning!!!! Ini cerita azab versi wattpad. Menghindar sebelum ketagihan.