highly recommended
92 stories
WHEN I SEE YOU LIKE DAYLIGHT by carnationgrow
carnationgrow
  • WpView
    Reads 678,950
  • WpVote
    Votes 50,483
  • WpPart
    Parts 35
Nala Hapsari Sastrodiardjo ia sangat tersembunyi. Tidak terlihat media, dan hanya terkenal dikalangannya saja. Sang Eyang, Rukmini Sastrodiardjo telah menanamkan berbagai ajaran penting dalam kehidupannya. Dari tutur kata, perilaku dan berbagai aturan dalam kehidupan. Nala tumbuh menjadi wanita yang anggun nan ayu. Namun dua kalimat ini bisa membuat menghilangkan senyum yang selalu ia pertahankan didepan orang orang sesuai ajaran eyangnya. "I can't be in this relationship again, Nala. Let's end this." Dengan tak sopannya, Reza Pramono Aditya, tunangannya membatalkan pertunangan mereka dihadapan banyak tamu undangan saat Sastrodiardjo sedang merayakan ulang tahun hotel milik mereka. "Tidak seharusnya kamu bicara hal sepenting itu di tengah acara seperti ini. Saya harap kamu bisa menemui keluarga saya setelah ini." Nala berpalik arah dan meninggalkan lelaki itu. Ketukan langkah kaki Nala tidak nampak seperti orang yang baru saja di campakkan, berjalan dengan penuh kepercayaan diri, kepalanya terangkat membiarkan orang orang menatapnya.
BABY, LET'S HUG AGAIN ✔️ by purpleliyy
purpleliyy
  • WpView
    Reads 1,183,579
  • WpVote
    Votes 57,835
  • WpPart
    Parts 35
Lima tahun sudah pasca Sabrina memutuskan Adrian. Beralasan ingin punya pendamping lebih dewasa dibandingkan Adrian yang katanya posesif, egois, dan suka mengekang. Adrian begitu sakit hati diputuskan sepihak, tetapi mencoba tegar dan paham. Ia masih sangat mencintai Sabrina, tetapi bertahun-tahun tak lagi mengganggu karena menghargainya. Hingga tak diduga-duga... wanita itu muncul lagi lewat perjodohan yang dilakukan orangtua. Lantas, keduanya berakhir di pelaminan dengan perasaan dan kisah-kisah yang belum terungkap. Cover illustration by @mayangayp (Instagram) © P U R P L E L I Y Y JULI 2024
LILY | Princess Alexander by T_I_T_I_E
T_I_T_I_E
  • WpView
    Reads 6,445,800
  • WpVote
    Votes 290,181
  • WpPart
    Parts 60
Elizabeth (Eli) adalah seorang wanita yang hidup bahagia bersama suaminya, Albert, dan ketiga putra mereka. Kebahagiaannya semakin lengkap saat ia mengetahui dirinya kembali hamil, berharap kali ini dikaruniai seorang anak perempuan. Namun, semua impiannya hancur dalam sekejap ketika Albert tiba-tiba pulang dengan amarah yang membara, menuduhnya telah berselingkuh. Tanpa diberi kesempatan untuk menjelaskan, Eli diusir dari rumah dengan kejam. Hujan deras mengiringi kepedihannya saat ia tersungkur di depan gerbang mansion, ditinggalkan oleh pria yang paling ia cintai. Dengan hati yang hancur dan bayi dalam kandungannya yang belum sempat ia beri tahu, kini Eli harus menghadapi kenyataan pahit, ketika kehidupannya yang sempurna telah berubah menjadi kehancuran hanya dalam semalam, hal itu terjadi akibat kesalahan pahaman yang bahkan tidak pernah ia lakukan. 16 tahun berlalu... Di sebuah kota kecil yang jauh dari kehidupannya dulu, seorang gadis cantik, bertubuh mungil dan imut berjalan di samping ibunya, Eli. Lily Amora Queenzea Alexander gadis manis berpipi chubby itu, kini sudah berusia 15 tahun, tumbuh dengan penuh kasih sayang, tanpa mengetahui kelamnya masa lalu yang menyelimuti ibunya. Namun, takdir perlahan mempertemukan mereka kembali dengan masa lalu yang telah lama Eli tinggalkan. Akankah kebenaran akhirnya terungkap? Dan apakah Albert masih menyimpan amarah, atau justru menyesali keputusan yang menghancurkan keluarganya selama 16 tahun ini? Langsung baca ceritanya❣️ (Cerita pertama aku, masih banyak belajar, jadi jangan berekspektasi tinggi, yang tidak baik juga jangan di tiru!) Disclaimer © Images are taken from Pinterest, and the cover is created using Canva. All rights belong to the original owners.
PRAGIENKA by Adelia1508
Adelia1508
  • WpView
    Reads 724,391
  • WpVote
    Votes 81,221
  • WpPart
    Parts 23
Maesita Gienka tak hanya kehilangan tunangan, tapi juga tonggak usaha yang ia bangun susah payah di tangan seorang bawahan rendah. Dikhianati secara sadis oleh orang kepercayaan sendiri, membuat Gie memilih angkat kaki dengan dalih harga diri. Tak hanya itu, ia pun berupaya untuk mengejar sebuah validasi. Paling tidak, pengganti Alex harus berstatus jauh lebih tinggi. Dan dari semua kandidat konglomerat di Ibukota, Javendra Prasakha ialah yang paling menggiurkan, sayang sekali pria itu tak mudah terperdaya - oleh tipu daya serta paras menawan Gienka.
My Treasure (OPEN PRE-ORDER) by oreyluv
oreyluv
  • WpView
    Reads 1,190,873
  • WpVote
    Votes 53,358
  • WpPart
    Parts 41
"Everyone has an addiction, mine happens to be you." Giandra itu definisi covernya merah, tapi aslinya ijo neon. NEON BANGET! *** Giandra terbiasa mengatur setiap detail hidupnya dengan sempurna. Hingga Sabina datang tanpa permisi, mendobrak pintu pertahanan yang ia bangun bertahun-tahun, membawa kekacauan yang... anehnya, perlahan-lahan ia nikmati. Untuk pertama kali dalam hidupnya, Giandra merasakan kendalinya goyah. Setiap sentuhan Sabina adalah ujian, setiap tatapannya adalah tantangan. Giandra merasakan pertahanannya retak. Namun untuk pertama kalinya dalam hidupnya, kehilangan kontrol terasa begitu membebaskan. Setelah bertahun-tahun dia jatuh hati lagi, tapi masalahnya.... pada anak kecil yang pernah jadi murid les nya. Start: 1/1/2025 End: 2/3/2025
PRAMESWARI by munggahrap
munggahrap
  • WpView
    Reads 1,286,509
  • WpVote
    Votes 89,075
  • WpPart
    Parts 56
Pramoedya Satyakalingga, pewaris tahta sekaligus Mas-Mas Komisaris yang kerjaannya keliling stasiun se-Pulau Jawa. Di balik gelar dan seragam licinnya, Kalingga cuma bisa nyengir tiap pertanyaan "Kapan nikah?" mampir ke telinga. Rumor miring tak ia pedulikan, ekspektasi keluarga ia kesampingkan. Langkahnya masih tertahan pada satu nama, meski mulutnya enggan mengaku.
Devil Warmth [END] by hellosi71
hellosi71
  • WpView
    Reads 3,127,651
  • WpVote
    Votes 249,816
  • WpPart
    Parts 51
[Semua part lengkap] ​Ketika kamu menikahi Iblis, kamu harus siap terbakar. ​Lura Alea Graham istri seorang Cassian Redmond, pria dengan bekas luka yang memegang kekuasaan tak terbatas. Dia mendominasi, menuntut, dan membuat Lura gemetar setiap kali bibirnya yang panas mendarat. ​"Aku baru menyentuhmu sedikit, dan kamu sudah bergetar ketakutan seperti ini," bisiknya, ancaman tersembunyi dalam setiap kata. ​Namun, Sang Iblis ini juga yang memberinya istana termewah, menanam bunga Peony kesukaannya, dan memberikan kehangatan tak terduga saat Lura tak sanggup lagi. ​Pernikahan ini adalah medan perang, dan hadiahnya adalah hati Sang Iblis...
FALLIN'  by Lavienrose_
Lavienrose_
  • WpView
    Reads 242,753
  • WpVote
    Votes 11,503
  • WpPart
    Parts 19
Setelah perceraian yang menyakitkan, Iris mengalami kecelakaan dan terbangun lima tahun di masa lalu-saat ia dan Theo masih bersama. Menyadari betapa besar cinta Theo yang dulu ia abaikan, serta rahasia masa lalu yang perlahan terungkap, Iris bertekad untuk memperbaiki segalanya dan menulis ulang kisah mereka dari awal.
Adelaide by BulanYasinta95
BulanYasinta95
  • WpView
    Reads 2,591,877
  • WpVote
    Votes 252,512
  • WpPart
    Parts 89
Historical - Fiction x Romance (Judul sebelumnya : Call Me When You're High) Ratu Adelaide Caroline Stuart tak pernah merasa keberatan dengan keberadaan wanita simpanan suaminya. Setidaknya, hingga Adelaide sadar bahwa wanita simpanan suaminya itu dapat menggulingkannya dari takhtanya Rank #1 Adelaide (11 Maret 2021, dst.) #1 Majesty (17 April 2021, dst.) #1 Perselingkuhan (12 Mei 2021, dst.) #1 Roman (16 Mei, dst.) #1 Historical (17 Mei, dst.) #1 History Fiction (17 Mei, dst.) #1 Historical Fiction (17 Mei, dst.) #1 Jalang (18 Mei, dst.) #1 Wanita Simpanan (25 Mei, dst.) #1 History (17 Juli, dst.) #1 Sejarah (11 Agustus, dst.) #1 Ratu (24 Oktober, dst) #1 Sejarah (30 Oktober, dst)