Story Me❤
2 stories
My Husband Is a Doctor  by putriibarata
putriibarata
  • WpView
    Reads 501
  • WpVote
    Votes 50
  • WpPart
    Parts 10
"Andai aku tahu mencintaimu bisa seberat ini, tak akan kubiarkan hati kecilku jatuh padamu." - Nisa. Bagaimana jika seorang remaja yang masih ingin menghabiskan waktunya bersenang-senang seperti gadis lainnya harus terikat dalam pernikahan? Rela tidak rela sang gadis menerima perjodohan yang begitu dadakan dan harus mengikhlaskan dirinya melepas sang kekasih yang ia sudah cintai. Cinta datang beriringan dengan waktu berjalan. Gadis ini tidak pernah berharap telah jatuh cinta pada suaminya sendiri setelah berhasil melupakan sosok kekasihnya yang lalu. Berharap hidup tenang tanpa adanya air mata kesedihan, nyatanya menjadi seorang istri dan mencintainya tak seringan seperti angan terbayangkan. Bagaimana kisah mereka berdua nanti? Bagaimanapula hubungannya dengan sang kekasih? Apakah harus terputus begitu saja? Tunggu apalagi, yuk baca kisahnya. ^^ Start : Oktober 2020 Writer by : Putri_Barata
BELINDA (END) by Putrybarata
Putrybarata
  • WpView
    Reads 21,409
  • WpVote
    Votes 1,338
  • WpPart
    Parts 45
Lelah. Satu kata yang menggambarkan diri seorang Belinda, gadis remaja yang harus melalui pahitnya kehidupan. Membungkam air mata yang harus tergantikan oleh senyum merekah untuk terlihat kuat menghadapi keadaan. Banyak yang membenci, menghina, mencaci, menginjak harga diri, merasakan bullying yang tak pantas, hanya dibalaskan oleh kesabaran dimiliki. Tak ada kebencian terpendam kepada orang lain meski psikis lelah menerima itu dan akan selalu terlihat kuat. Pada kenyataannya gadis itu rapuh, hancur kala harus merasakan kehilangan atas kepergian orang yang teramat dia sayangi sebagai tempatnya pulang, rumah, pelindung dirinya. Kehendak pemilik semesta tak terbantah mau tidak mau harus menerima dan mengikhlaskan. Bagaimana cerita selengkapnya? Penasaran juga kehidupan seorang Belinda? Mari mampir dan baca ceritanya. Jangan lupa simpan ke perpustakaan wattpad kamu! Rank 2 #miskin (21 April 2022) Rank 2 #thestory (1 Juni 2022) Rank 1 #thestory (6 Juni 2022) Rank 2 #tangisan (2 Oktober 2022) Rank 1 #thestory (23 Oktober 2022) Rank 2 #hinaan (28 Desember 2022) Rank 1 #hinaan (16 Januari 2023) Writer by @Ptrybrta Background cover by pinterest (31/12/23) Editing cover by canva (31/12/23) Author : "Aku menulis karena ingin mewujudkan salah satu impianku."