Select All
  • Thrones and Smokes
    7.3K 1.2K 42

    [Daftar Pendek Wattys 2023] [WIA Reading List Periode #7] Ansel, seorang pembunuh bayaran yang mampu memanggil roh tanpa melakukan kontrak, bertekad menghabisi dua pewaris takhta demi mengungkap pelaku pembunuhan berantai yang melayangkan nyawa Eliza. Nahas, ia justru terjebak dalam permainan sihir bersama targetnya d...

    Completed  
  • Story of Evil
    8.5K 1.6K 52

    ✨ Daftar Pendek Wattys 2023✨ Jika kau menganggap sihir hanyalah mitos, maka kemarilah! Akan kuceritakan kisah sebenarnya tentang sihir dan apa yang membuatnya terkubur dalam sejarah, bahkan enggan untuk diakui keberadaannya. *** Ratusan tahun lalu pernah terjadi perburuan penyihir yang memakan puluhan ribu korban. Ha...

    Completed   Mature
  • Underwrite A Life「Remake」
    3.6K 486 15

    「Ambassador's Pick 2024」 「®17+, Science-Fantasy, Action, Mystery」 Hujan meteor membawa sekumpulan alien bernama Qhuts menginvasi bumi. Disaat yang sama, manusia terpilih mendapat kekuatan misterius yang disebut sebagai Stellar. Rachel, Stellar yang menyaksikan runtuhnya umat manusia, mati mengenaskan di tangan Qhuts...

  • Hinlanda Gate
    3.4K 624 8

    Dicap sebagai monster cacat namun sangat menawan seantero Hinlanda lantai tiga, Kencana kerap kali ditindas oleh Tuan dan Nyonya Garjita bertubuh gempal sebagai pelayan di restoran kecil mereka. Entah menyajikan masakan untuk para monster kelaparan, membawa kompor berjalan, belum lagi pekikkan Nyonya Garjita yang kera...

  • The Red Hair, A Thief and Dragons
    13.7K 2.9K 52

    "Apa kekayaan bisa menjamin kebahagiaan seseorang?" Belle tidak tahu bahwa ia harus menjadi seorang putri dan menempuh perjalanan panjang hanya untuk mendapat jawaban dari pertanyaan itu. Dalam perjalanannya, seorang pencuri yang selalu mengganggu, tiba-tiba memberinya sebuah tantangan. "Berkelilinglah di sekitar ista...

    Completed  
  • when will we be free?
    203 29 6

    Dia, Si Suci, yang dibuang dari langit tanpa senoda pun pada sayapnya. Dia, Si Pendosa, yang menemani Si Suci dibuang dari langit tanpa dosa di tangannya. Perjalanan keduanya di bumi merupakan kutukan dan hukuman paling berat dari akhirat. Namun, hukuman itu tidak terasa menyiksa bagi mereka. Bagi Si Suci dan Si Pendo...