IstiaGita's Reading List
7 stories
TELUK ALASKA 2  by ekaaryani
ekaaryani
  • WpView
    Reads 3,946,432
  • WpVote
    Votes 335,905
  • WpPart
    Parts 25
[SEQUEL TELUK ALASKA] Alistasia Reygan, semua orang menganggapnya sempurna dan bisa mendapatkan segalanya dengan mudah. Dia tidak pernah memiliki kesalahan di mata semua orang karena sikapnya yang rendah hati. Dan tiba-tiba saja kesalahan pertamanya muncul karena dia sekolah di tempat yang salah. Membuatnya kembali bertemu dengan teman kecil yang dia sukai sebagai musuh bebuyutan. Dia bukan musuh biasa, dia sangat terkenal dengan sosok yang angkuh dan ditakuti semua orang. Cowok itu adalah Bara William. [SEQUEL TELUK ALASKA - BISA DI BACA TERPISAH!] Note: CHAPTER NGGAK ADA YANG DI PRIVATE, KALIAN BEBAS BACA TANPA RIBET! Copyright© 2020 By: Eka Aryani
ALISTASIA'S DIARY [FROM TELUK ALASKA 2] by ekaaryani
ekaaryani
  • WpView
    Reads 252,199
  • WpVote
    Votes 18,980
  • WpPart
    Parts 7
Ini hanya tentang permintaanku pada semesta, mengenai aku yang terlalu egois dan menginginkan dia terus selalu bersamaku. Ini tentang aku, yang terlalu takut kalau semesta hanya akan membuat kamu bertemu, tanpa bisa bersatu. Seperti lautan di TELUK ALASKA. Apakah akan memiliki akhir yang sama? Aku tidak tahu. -Alistasia Reygan
Kakak Kelas  by kdk_pingetania
kdk_pingetania
  • WpView
    Reads 22,309,491
  • WpVote
    Votes 583,272
  • WpPart
    Parts 51
CERITA TELAH DITERBITKAN "Kalau lo gak mau jadi pacar gue, gue pastiin lo bakalan angkat kaki dari sekolah ini!" -Davendi Mahendra- "Sekali gue bilang nggak, ya nggak. Jangan maksa dong!" -Diandra Evilia Agatha- #01 in teen fiction (26-03-2016) *** Kakak Kelas Copyright © 2016 by kdk_pingetania
Light By You ✔ by yrannisa
yrannisa
  • WpView
    Reads 22,108,880
  • WpVote
    Votes 1,057,641
  • WpPart
    Parts 79
PINDAH KE KARYAKARSA! Menjadi sasaran bullying dari si biang masalah seperti Argalins bukanlah keberuntungan bagi Inara. Rupanya, menarik telinga cowok itu secara tiba-tiba mengantarkan si gadis super polos pada hal-hal paling menyebalkan dalam hidupnya. Hingga insiden kulit pisang yang membuat Inara semakin jauh terseret dalam kehidupan seorang Argalins Mahardika. Dia! Dia yang bakal ngerawat gue sampai sembuh! -Argalins. ↓ ↓ ↓ Perhatian!! Cerita ini mengandung banyak unsur bahasa kasar. Mohon bijak dalam membaca. 😊 📛 PLAGIATOR SILAHKAN MENJAUH! 📛 TIDAK MENERIMA TINDAK PLAGIASI DALAM BENTUK APAPUN!!
BAD BOY VS CUPU GIRL by rafiatulhikmah
rafiatulhikmah
  • WpView
    Reads 3,472,385
  • WpVote
    Votes 163,204
  • WpPart
    Parts 41
" kenapa cuma aku yang selalu kalian bikin menderita??!!!! cewek cupu pun juga punya hati!!! " bentak Alara murka. " karna cuma lo yang jelek disini " jawab Morgan sinis. *************** ini cerita di mana seorang wanita cupu selalu di kerjai bahkan di jatuhkan oleh seorang pria yang terkenal bad boy di sekolahnya. pria kejam yang berhati batu. itulah sebutan untuk Morgan oleh Alara. Nice cover by : @ErniA_E
Chairmate  by bonjourmevia
bonjourmevia
  • WpView
    Reads 6,296
  • WpVote
    Votes 539
  • WpPart
    Parts 5
Kumpulan kisah pendek saat aku duduk di bangku bersama seorang bad boy bernama Na Jaemin. copyright2018 by bonjourmevia