KimRaeSung
- Reads 1,278
- Votes 226
- Parts 49
Nila, seorang siswi SMA yang ceria, diam-diam memendam rasa pada sahabatnya sendiri, Rama. Namun, perasaan itu harus ia kubur dalam-dalam ketika Rama menjalin hubungan dengan Salsa, siswi populer di sekolah mereka. Nila mencoba tegar, tetapi rasa sakit itu tidak kunjung hilang.
Sejak kejadian misterius yang menimpanya setahun lalu, Nila mulai dihantui mimpi-mimpi aneh yang terasa terlalu nyata. Dalam mimpi itu, ia melihat dunia lain-sebuah dimensi paralel yang asing, namun akrab. Di sana, ada seorang perempuan yang sangat mirip dengannya. Sosok itu hilang secara misterius setelah terseret ke dalam portal waktu, akibat keputusan egois seorang pemuda bernama Kent.
Pelan-pelan, mimpi itu mulai mengaburkan batas antara realitas dan ilusi. Nila menyadari bahwa hidupnya terikat dengan dunia lain-dan masa lalunya mungkin menyimpan lebih banyak rahasia daripada yang pernah ia bayangkan. Ketika cinta, kenyataan, dan takdir saling bertabrakan, Nila harus memilih: tetap bertahan di dunia yang ia kenal, atau mengikuti jejak dirinya di dimensi lain demi mengungkap kebenaran.
[FOLLOW AKUN AUTHOR SEBELUM MEMBACA]
JANGAN LUPA VOTE DAN KOMENNYA!!
Semoga suka dengan versi yang baru!
*****
Mulai: 13 Agustus 2020
Akhir: 13 Maret 2021
Revisi: 18 April 2025
*****
Rank 🏅
#1- Pendam (250820)
#3-ruangwaktu (120520)
#5- nila (250820)
#5- Pendam (230920)
#9- cermin (290920)
#6- cermin (161220)
#11- cermin (260920)
No plagiat
04 Desember 2019