KENARA
yulanagustin
- Leituras 34,405
- Votos 1,648
- Capítulos 27
[SLOW UPDATE] [WARNING!!!! MENGANDUNG KATA-KATA KASAR]
FARRA CAROLINA MEGAN adalah seorang gadis yang mempunyai tubuh mungil dan juga mempunyai paras yang cantik bak malaikat.
Ara seorang gadis pembuat onar di sekolah nya, Ara melakukan itu semua agar orang tuanya peduli terhadap nya. Karena, Ara tidak pernah mendapatkan kasih sayang dari kedua orang tuanya yang sangat workaholic itu. Tapi, tetap saja kedua orang tuanya mengacuhkan Ara dan tidak pernah peduli dengannya
Seiring berjalannya waktu, apakah kedua orang tua Ara akan peduli dengannya? Apakah Ara akan mendapatkan kasih sayang dari kedua orang tuanya?
Copyright©2018