Rain
Siapa bilang masa SMA itu indah? Rain, seorang siswi di salah satu SMA sering sekali mendengar orang-orang mengatakan 'masa SMA adalah masa yang paling indah'. Namun, ia sama sekali tidak merasa begitu. Tidak memiliki teman, tidak diajak berbicara oleh siapapun, dianggap nerd, apakah itu termasuk 'indah'? Sampai akhi...