MiftakhAna's Reading List
12 stories
Wizard Mate ✔ by Aldicted
Aldicted
  • WpView
    Reads 5,638,110
  • WpVote
    Votes 286,187
  • WpPart
    Parts 28
[ SUDAH TERBIT ] PART TIDAK LENGKAP Scarlet Gregory Seorang penyihir cantik yang tinggal dan dibesarkan di Diamond Pack--Teritori yang cukup disegani para kaum werewolf Althan Bennedict Alpha terkuat dari Braverly Pack yang terkenal dengan ke-aroganan dan obsesinya akan pertarungan dan perluasan wilayah. Tanpa sengaja keduanya bertemu dalam pesta perayaan keluarga De Angelo yang menyisakan kesan pertemuan tak diharapkan, karena kemampuan sihir dari Scarlet mendadak lumpuh bila berhadapan dengan Althan. Sedangkan Althan merasa tersiksa dengan auman wolf nya yang terus meneriakkan.... 'MATE' Highest rank #1 in WEREWOLF (07 JANUARI 18) START 6 NOVEMBER 2017 END 13 MARET 2018
[1] Glacia The Villain's [END] by lathifaokta
lathifaokta
  • WpView
    Reads 367,954
  • WpVote
    Votes 41,614
  • WpPart
    Parts 37
[ORIGINAL STORY BY LATHIFA OKTA] Glacia hidup di dunia baru--itu menurutnya karena tempat di sekitar terasa asing. Saat dia mencoba mengingat masa lalu kesakitan yang didapat. Dari mimpi Glacia Amor (sosok asli pemilik tubuh itu) memberikan petunjuk kecil beserta permohonan untuk Glacia. Hidup dilabeli sebagai antagonis tidak membawa pengaruh apa pun baginya, tetapi ketika mimpi dibunuh oleh kekasih idaman membuat Glacia berupaya menghindari mautnya. Berhasilkah dia? Lalu bagaimana dengan kehidupan masa lalunya? Mulai : 22 April 2021 Selesai : 22 Agustus 2021 [PLAGIAT DILARANG MENDEKAT] ⚠️ ⏯ Cerita ini hanya ada di wattpad bukan di platform lain. Bila kalian menemukan cerita ini ada di platfrom selain wattpad, mohon segera laporkan. ⏯ Hargai setiap karya orang lain. Lebih bahagia bila berkarya dengan imajinasi masing-masing.
Jodoh Dari Allah [ Terbit ] by raysaanazwaa
raysaanazwaa
  • WpView
    Reads 12,662,307
  • WpVote
    Votes 969,687
  • WpPart
    Parts 59
Follow dulu sebelum baca ! Jangan jadi silent readers! (Terbit di Cloudbookspublishing, tersedia di toko buku online dan gramedia) "Pelajaran saya cukup disini, Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh." "Wa'alaikum salam warahmatulllahi wabarakatuh." "Untuk kamu yang baru saja bangun dari tidur, ikut saya!" "Saya hanya akan bertanya satu hal pada kamu, kenapa kamu tidur dijam saya?" "Saya minta maaf pak atas perbuatan saya, alasan saya cuman satu saya tidak suka dengan matematika." . . . Pembicaraan singkat itu awal dari semua perjodohan. Genna fikir perjodohannya tidak berjalan lancar namun ternyata sangat luar biasa. Sosok dingin gevanno mulai mencair setelah menjalin ikatan dengannya. # Peringkat 3 Spiritual 21 Juni 2020 # Peringkat 1 Fisabilillah # Peringkat 2 Dokter 6 Juli 2020 # Peringkat 5 Roman 9 Juli 2020 # Peringkat 2 Roman 11 Juli 2020 # Peringkat 3 Roman 12 juli 2020 # Peringkat 1 Dokter 22 Juli 2020 # Peringkat 1 Dosen 2 Agustus 2020 # Peringkat 2 Jodoh 9 Agustus 2020 # Peringkat 1 Menikah 10 Agustus 2020 # Peringkat 1 Fiksiremaja 20 Agustus 2020 # Peringkat 1 Acak 4 September 2020 # Peringkat 1 Perjodohan 6 Spetember 2020 # Peringkat 1 Jodoh 28 September 2020 # Peringkat 1 Coldboy 1 Desember 2020 # Peringkat 1 Halal 7 Agustus 2021 # Peringkat 2 Spritual 4 Februari 2022 Warning : Hanya cerita fiktif imajinasi semata!
Reinkarnasi Dokter by ShivAngela
ShivAngela
  • WpView
    Reads 490,198
  • WpVote
    Votes 42,393
  • WpPart
    Parts 48
Dokter bedah terkenal Adinda terlahir kembali di dunia lain yang penuh intrik dan terjebak dalam persaingan antar putri dari sebuah Kerajaan.. Dia tidak bisa melakukan apapun selain menyembuhkan orang dengan kepandaiannya dalam hal medis di dunia tempat dia terjebak.. Apakah yang akan terjadi? Apakah Adinda akan bertahan lama di dunia yang baru itu?
Test Kokology by Midngith
Midngith
  • WpView
    Reads 546,142
  • WpVote
    Votes 24,967
  • WpPart
    Parts 24
Buat have fun aja :D [Gak semuanya isinya 'Test Kokology' ada beberapa test dan pertanyaan lainnya :)]
RUANG PSIKOLOGI by reavenclw
reavenclw
  • WpView
    Reads 2,094,334
  • WpVote
    Votes 239,054
  • WpPart
    Parts 102
Tips dan trik menerjemahkan bahasa non-verbal melalui gerak tubuh, gaya bicara, gaya chatingan, tulisan tangan dan gerakan bawah sadar lainnya. *Dikutip dari beberapa sumber.
Hayy Ibn Yaqzan (terjemahan bebas bahasa Indonesia) by pramswari
pramswari
  • WpView
    Reads 18,734
  • WpVote
    Votes 194
  • WpPart
    Parts 42
Ini adalah terjemahan bebas Hayy Ibn Yaqzan karya Abu Bakar Ibn Tufayl dari terjemahan Simon Ockley. Karya ini ditulis sekitar awal abad ke-12. Hayy, melalui perjalanan hidupnya mencari kebenaran sejati, menyuguhkan pandangan salah satu filsuf Muslim terpenting di dunia.
American Apocalypse: The End of the World [FINISH EDITED] by ameliastilinski
ameliastilinski
  • WpView
    Reads 175,254
  • WpVote
    Votes 15,711
  • WpPart
    Parts 26
Prequel dari Indonesian Apocalypse: Revenge of Fallen California sudah tidak seperti dulu lagi, semenjak virus itu menyebar, membunuh, dan menghidupkan kembali manusia yang terjangkit. Tetapi bukan hidup kembali menjadi manusia, tapi berbanding terbalik dengan manusia. Evelyn Barnes, ialah gadis dengan kehidupan yang normal. Semenjak hari itu kehidupannya berubah drastis. Evelyn bersama teman-temannya, harus mencari tahu kenapa peristiwa itu terjadi, dan bagaimana cara menghentikan peristiwa yang telah membuat seisi dunia hancur. Highest rank: #2 in science fiction [01 Desember 2016] dan [10 September 2018] An amazing cover made by: @whiteboardacc
War of The City by reivicca
reivicca
  • WpView
    Reads 169,648
  • WpVote
    Votes 16,589
  • WpPart
    Parts 36
#5 dalam Science Fiction (25 januari 2018) #10 dalam Science Fiction (22 Juni 2017) #16 dalam Science Fiction (9 mei 2017) "Duarrrr!!!"ledakan bergumandang di seluruh kota. Perut bumi mengeluarkan apa yang dia pendam selama ini. Beratus ratus mesin yang haus akan manusia keluar dari dalamnya. Destrucprotic dan Humansprotic berlomba lomba membunuh dan menyedot manusia yang dalam sekejap bisa musnah. Berlari tidak ada gunanya. Sudah tidak ada tempat yang aman di kota. Di tengah kekacauan seorang gadis bernama Wizzy Lailyrose berpisah dengan adik kesayangannya. Namun ia bertemu dengan seorang pria yang menolongnya dari kecaman mesin mesin jahat itu. Namanya Steve palmer, siswa terkaku dengan julukan "Si patung kelas". Dari sanalah dimulai perjuangan mereka yang setengah mati bertahan untuk tetap hidup. Wizzy dan seluruh penduduk kota berniat untuk balas dendam. Maka perang tak terelakan lagi. Perang pemberontakan yang tidak akan pernah dilupakan. Perang yang menentukan mau dibawa kemana kota itu nantinya. *jangan copas yaa😊
Mala (END) by Ry-santi
Ry-santi
  • WpView
    Reads 60,333
  • WpVote
    Votes 11,315
  • WpPart
    Parts 41
PEMENANG WATTYS 2021 KATEGORI SCI-FI 🎉 Ketika keadaan memaksa manusia untuk bertindak tanpa menggunakan akal, hal yang mengerikan terjadi akibat keserakahan. Para penguasa menghilang, dan penegak hukum tak sanggup lagi menghalau kekacauan. Katanya Jakarta adalah tempat teraman, zona hijau yang dijadikan tujuan itu sebuah neraka atau surga? Nyatanya bukan keduanya, karena semua hal di atas hanya penuh dengan tanda tanya. Di antara tanda tanya yang begitu banyaknya, ada manusia yang masih berupaya, mempertahankan nyawa atau hak mereka. Masalahnya yang masih selamat apakah akan tetap menjadi manusia seutuhnya atau berubah menjadi mayat tanpa akal yang berkeliaran mengejar-ngejar? Kolaborasi bersama @Muktihidayat_