Reading List
7 stories
Ssst! Love... by gantistatus
gantistatus
  • WpView
    Reads 2,088,905
  • WpVote
    Votes 135,135
  • WpPart
    Parts 63
Annelise Niek Sdiero, anak konglomerat yang lebih pilih bergelut di yayasan amal ketimbang foya-foya pakai uang yang nggak akan abis tujuh turunan. Love at first sight-nya dicuri oleh laki-laki yang dengan lihat wajah aja udah bikin detak jantungnya nggak terkendali. Namanya Zaf Rajendra Ditya, konselor anak di yayasan. Adalah laki-laki paling irit ngomong yang pernah Anne kenal. Terlanjur jatuh cinta, Anne memulai pendekatan lebih dulu. Mereka saling lempar kode. Anne yang malu tapi mau, Zaf yang peka di luar nalar sama-sama nggak berani confess duluan. Tapi ternyata, apa jadinya kalau si paling 'silent mode' itu justru nggak mau pacaran? "Ayo, kita menikah." Ssst! Love.... mulai tayang di wattpad per 26 April 2024
Marrying Mr. Shark by kincirmainan
kincirmainan
  • WpView
    Reads 3,786,509
  • WpVote
    Votes 461,712
  • WpPart
    Parts 103
Bonnie diminta untuk menikahi Adisaloma Helemano Hiu karena uang perusahaan milik ayahnya dibawa kabur oleh seorang karyawan. Namun, jangankan memberi keturunan seperti yang diinginkan keluarga Hiu, Bonnie tidak yakin dirinya akan selamat dari malam pertama bersama pria raksasa itu. *** Setelah diselamatkan dari ambang kebankrutan, untuk membalas budi keluarga Adisaloma, Bonnie diminta untuk menikahi Adisaloma Helemano Hiu. Namun, pria yang ukuran tubuhnya itu tiga kali lipat dari Bonnie membuatnya ngeri. Bukan hanya karena rupanya yang seperti monster, tetapi sikap Hiu yang galak dan pengalaman asmara Bonnie yang minim membuatnya kewalahan dalam kehidupan barunya sebagai seorang istri. Bahkan ketika Bonnie mencoba mengakrabkan diri, Hiu sering sekali mengejek Bonnie dengan nama-nama panggilan aneh karena tinggi badannya dan membuat Bonnie jengkel! Meski begitu, Bonnie dan Hiu mencoba mengatasi lika-liku rumah tangga mereka; mulai dari desakan keluarga, rahasia, dan masa lalu yang terus mengusik.
Postscript by nonalada
nonalada
  • WpView
    Reads 1,842,925
  • WpVote
    Votes 253,531
  • WpPart
    Parts 41
Karena ketiduran saat rapat, Luna mendapat memo teguran dari Liam, si asisten manajer kaku dan irit senyum. Sejak itu, Luna berusaha bersikap lebih profesional. Tapi, kenapa dia tetap menerima memo lainnya?! *** Berawal dari "pengantar berkas", Luna mendadak dipindahkan ke divisi operasional dan menjadi staf Liam. Bagi Luna, itu bukan berita menyenangkan karena Liam terkenal sebagai asisten manajer "gunung es"; pria kaku, dingin, dan sinis. Suatu hari, karena ketiduran saat rapat, Luna mendapatkan memo teguran dari Liam. Mulai dari situ, memo-memo lain terus menghampirinya, tak hanya membuat pekerjaannya semakin penuh tantangan, tapi juga menggiringnya ke sisi lain yang diam-diam Liam pendam.
The Underling Purpose (TERBIT) by aranindy
aranindy
  • WpView
    Reads 263,089
  • WpVote
    Votes 9,436
  • WpPart
    Parts 8
SEBAGIAN BESAR SUDAH DIHAPUS. HANYA TERSISA 3 CHAPTER. [TERSEDIA DI TOKO BUKU GRAMEDIA SELURUH INDONESIA & GRAMEDIA.COM ATAU VERSI E-BOOK DI GRAMEDIA DIGITAL DAN GOOGLE PLAY BOOKS] [Broadcasting Series-5] Mishmash Tower (MMT) merupakan reality show terbaru dari Soma TV, sebuah stasiun swasta nasional yang terkenal di Indonesia. MMT merupakan gabungan dari speed dating, working relationship, dan juga survival show. 12 pemain terpilih akan dikurung di lantai teratas sebuah gedung misterius. Mereka diharuskan bekerja berpasangan dan mencari cara untuk mencapai lantai dasar dengan menyelesaikan tantangan yang menanti mereka di setiap lantai. *** "One of us is a liar." "No. All of us are liar." One practical person and one lazy person. "We dislike each other, why do you still come for me, Kid?" "Dude, don't flatter yourself. Lo butuh gue. Dan kebetulan juga gue lagi butuh lo. As much as I hate this idea, we need to join forces." "Finally, you said something right for once. So, are you ready to be my Underling?" "Yes. As long as you promise to be my beast." ----------- *Underling: Pengikut Beast: Seseorang yang memiliki kemampuan hebat dalam sesuatu hal (Slang)
CONNECTED (COMPLETED) by embrassesmoi
embrassesmoi
  • WpView
    Reads 2,510,054
  • WpVote
    Votes 223,157
  • WpPart
    Parts 39
[note : dilarang membagikan atau merepost cerita saya di menfess base twitter.] connected [ kuh-nek-tid ]: having a connection Alfian Djanuar Nandiardji is my first love. He is the only person I wish I could pass the future with. It used to be like that. Without knowing anything, I thought everything is fine. I will have my own perfect life soon... Until that night changed everything. "Maaf, sebenarnya rasa itu sudah lama nggak ada lagi, Na." I believe that I have laid my heart on a man who deserves it. But not with that all of the lies and what he had hidden behind me--behind the things that we called as a 'relationship'--when I have to admit that for all these years I'm just the extra person in his life. And then, it happened again, without realizing anything I have found someone... from my random lunch invitation. "Until he's gone... On the day when people told me that he's not here anymore... they don't know... for both of us, deep down in our hearts, we're both know..." ... that we're still connected."
Say Hello by inibulan
inibulan
  • WpView
    Reads 17,728
  • WpVote
    Votes 2,147
  • WpPart
    Parts 5
[COMPLETED] Keduanya hanya saling menunggu sampai salah satu pihak memulainya dengan say hello. Say Hello. ©Fuby Filian | 5 Juli 2018